On going
135 stories
TRAP! by Arrinda_sell
Arrinda_sell
  • WpView
    Reads 1,071,145
  • WpVote
    Votes 104,414
  • WpPart
    Parts 41
Valinada Rahadis memilih mengakhiri hidup usai mahkota berharganya direbut paksa oleh mantan kekasihnya. Namun, siapa yang menyangka ketika membuka mata, Valina malah mendapati dirinya masuk ke dalam cerita pendek berjudul Naiza. Hal yang tidak bisa dicerna oleh akal sehat adalah ketika dirinya memasuki raga seseorang bernama Alunada Geyzer. Alunada adalah seorang wanita tulen yang sayangnya harus mengubah penampilannya menjadi laki-laki, bahkan tingkahnya pun harus mengikuti bagaimana seorang pria. Dia tidak memiliki posisi penting dalam cerita alias figuran tak tertulis. Tetapi, Alunada bersahabat dengan adik pemeran utama pria. Kalingga Zoka Elber, adalah namanya. Bila Kazael digambarkan sebagai sosok manusia gila, temperamental, dan kejam. Maka sang adik-Kalingga adalah sebaliknya. Dia ramah, tidak ada kesan badboy dalam dirinya, serta murah senyum dan suka menolong. Tak heran bila Valina mengagumi sosoknya yang sempurna itu. ❄❄❄ "Bedanya lo sama Kalingga apa?" tanya Valina. "Bedanya gue sama dia?" Valina mengangguk. "Gue tidak bisa menyembunyikan kegilaan gue. Sedangkan Kalingga, terlalu sempurna menutupi kegilaannya."
Chance Of Love  by callmeuten
callmeuten
  • WpView
    Reads 89,753
  • WpVote
    Votes 5,978
  • WpPart
    Parts 11
Penyesalan memang selalu datang belakangan, disaat semuanya sudah terlambat. Tapi bolehkah aku, seorang pendosa seperti ku di beri kesempatan untuk ke dua kalinya untuk memperbaiki semuanya kesalahan ku?
Let Me In by liaraaudrina
liaraaudrina
  • WpView
    Reads 3,278,352
  • WpVote
    Votes 209,331
  • WpPart
    Parts 61
Kehancuran Alesia dimulai ketika ia menemukan bukti-bukti perselingkuhan pacarnya di saat dirinya tengah antusias membahas rencana pernikahan mereka. Tidak cukup sampai di situ, sebulan setelah putus, Alesia mendapati test pack-nya menampakkan hasil positif! Dunianya semakin kacau. Namun, Alesia tidak punya waktu untuk terpuruk terlalu lama, karena ada nyawa yang menggantungkan hidup padanya. Dengan langkah tertatih-tatih, ia pun melanjutkan hidup. Ternyata kehancuran Alesia belum cukup sampai di situ. Bayinya meninggal dalam proses persalinan, di saat ia sudah mencurahkan seluruh kasih sayang dan harapan hidupnya pada sang buah hati. Kini semua harapannya ikut terkubur bersama putranya. Barangkali, sekarang Alesia hanya sedang menunggu kapan gilirannya menyusul sang putra. *** Penantian Geryl dan Letishia selama lima tahun pernikahan akhirnya terwujud. Kehamilan Letishia melengkapi kebahagiaan mereka. Namun, ternyata takdir berkata lain. Kebahagiaan Geryl yang baru sebentar terasa utuh, langsung hancur berantakan ketika istrinya dinyatakan meninggal saat melahirkan putra pertama mereka. Tidak ada yang lebih menyakitkan ketimbang ditinggalkan belahan jiwanya yang dicintai sepenuh hati selama bertahun-tahun. Semua harapannya ikut terkubur bersama istrinya. Barangkali, sekarang Geryl hanya sedang menunggu kapan gilirannya menyusul sang istri. *** Tentang dua orang kehilangan yang menemukan satu sama lain. *** start: 11 Mei 2023 end: 21 September 2023
TARALARICK by ayydaa_wa
ayydaa_wa
  • WpView
    Reads 4,367,936
  • WpVote
    Votes 334,259
  • WpPart
    Parts 44
Baca aja. Ngga ada deskripsi. Gatau ilang sendiri.
After The End Of The Story (END)  by thaliaapenulis
thaliaapenulis
  • WpView
    Reads 2,239,358
  • WpVote
    Votes 160,074
  • WpPart
    Parts 39
Bagaimana bila seorang gadis kaya raya pecinta uang memasuki dunia asing dan menjadi seorang gelandangan ? Ia adalah Naomi Adelia, gadis yang hidup sebatang kara di dunianya serta sangat suka dan ahli dalam berbisnis. Tidak, lebih tepatnya uang. Dimana ada uang disitulah ada Naomi. Si gadis ahli bela diri dan maniak novel. "Sialan kenapa gue ga sadar sih apa yang gue alamin dari tadi pagi, bangun di kolong jembatan, terus ini wajah yang bukan punya gue, gelandangan ngedadak, terus dua tokoh yang ada di novel Sweet Girl Owner" "Aishhhh bisa gilaa gue" Dukk Dukk Benturan keras terdengar, Naomi mulai membentur-benturkan kepalanya pada tembok. "Sial sial sial, "ARGHHHHHH SUMPAH AUTHOR SIALAN G*BL*K" umpatnya. Siapa sangka jika Naomi berada di dunia novel setelah cerita novel itu berakhir? "Gue bakal bales dendam, dan akan gue buat Maximillan dan Kenzi bahagia." "Selagi bisa lima kenapa harus satu?" Hidup di dunia novel membuatnya gila. Gila akan uang dan pria-pria tampan yang bercosplay ATM berjalan.
THE CHOICE "SHERA" by Jazelin_Oi
Jazelin_Oi
  • WpView
    Reads 1,771,259
  • WpVote
    Votes 168,240
  • WpPart
    Parts 29
Hidup kembali setelah kematian membuat Shera tidak mau meyianyiakan kesempatan kedua yang Tuhan berikan padanya. Bagai mimpi buruk bayangan itu terus terngiang dalam ingatannya. Shera terbangun dalam keadaan yang sangat berantakan. Tubuhnya terus menggigil dan bergetar. Teringat detik detik kematian orang tersayangnya di tangannya, sebelum akhirnya dia mengakhiri hidupnya sendiri. Lalu apa ini? Tuhan membuatnya bangun dan terlempar pada masa lima tahun sebelum tragedi berdarah itu terjadi. Mimpikah? Atau dia kembali ke masa lalu? Mustahil. *Direvisi jika sudah tamat. Mohon untuk tinggalkan jejak ya. *Cerita ini murni pemikiran sendiri. Tema cerita kelahiran kembali memang bukan tema yang baru. Dan banyak yang mengusung tema ini sebagai bahan tulisannya. Tapi pengembangan cerita, alur serta karakter dalam cerita ini murni pemikiran author sendiri. *Tolong hargai penulis dengan memberikan vote dan comment. *Stop PLAGIARISME.
Be Vanezero's Wife [Re-upload] by Diiyaaanira
Diiyaaanira
  • WpView
    Reads 11,751,794
  • WpVote
    Votes 339,420
  • WpPart
    Parts 19
Vanezero mendaratkan kecupan lembut di puncak hidung Sabrina. "Mulai malam ini kita tidur sekamar, ya? Boleh, kan?" *** Kewarasan Sabrina terkikis habis ketika ia terlempar ke dalam dunia novel berjudul "The Dark" dan menempati raga istri dari sepupu pemeran utama pria--Zara Kenanga--yang diceritakan berakhir mati ditangan suaminya. Andai novel yang ia tempati adalah novel normal Sabrina tidak akan kalang kabut. Sayang, The Dark adalah novel dewasa dengan banyak adegan sadis dan mengerikan. Dan pelaku semua kesadisan itu adalah Vanezero Aaric Rhyn--Vampir psikopat dan haus darah yang sialnya adalah suami Zara atau dengan kata lain, sekarang telah menjadi suami Sabrina. Tujuan Sabrina hanya satu, menjauh sejauh jauhnya dari Vanezero agar hidupnya tenang. Namun sayang, semua tak berjalan seperti yang ia inginkan. 🌟🌟🌟🌟
Pesona Antagonis (End) by sofiahkhair
sofiahkhair
  • WpView
    Reads 850,054
  • WpVote
    Votes 95,554
  • WpPart
    Parts 46
Ibu Isabela meninggal dunia meninggalkan sebuah novel yang belum tamat. Setiap hari Isabela dihantui para fans ibunya yang semakin menggila menuntut untuk menyelesaikan cerita. Sedangkan, Isabela sendiri tidak pernah sekali pun tertarik dengan dunia kepenulisan. Sang Ibu sama sekali tidak memberi petunjuk apapun pada novelnya. Tidak ada outline, atau mungkin note untuk memberinya kisi-kisi. Namun, disaat Isabela berniat mulai meneliti tulisan ibunya, Isabela malah masuk terlalu jauh ke dalam dunia novel. Isabela tersedot dan harus menyelesaikan misi yang ada di dalam dunia novel sang Ibu. Misinya adalah, membuat antagonis pria jatuh cinta padanya supaya kedua protagonis bisa bersatu dan hidup bahagia sehingga novel bisa tamat. Bisakah Isabela menyelesaikan misinya? *** Surat cinta untuk para plagiat *** Please.. Kalau lagi belajar jangan cuma copas ya.. Paling enggak baca novel ini sampai habis, kalau mau copy ide ceritanya silahkan, gunakan bahasamu sendiri dengan konflik yang kamu ciptakan sendiri. Kalau gak bisa, ya artinya kamu tidak punya bakat menulis! Sekian..
Second Lead's Wife by Nrhsnh006
Nrhsnh006
  • WpView
    Reads 1,188,807
  • WpVote
    Votes 102,759
  • WpPart
    Parts 24
Entah keberuntungan atau mimpi buruk. Sena Almira, mahasiswi jurusan pendidikan matematika harus tenggelam dan bertransmigrasi ke dalam tubuh Selina Tanuwijaya yang merupakan istri dari second lead yang menyedihkan. Sena tak tau apa yang terjadi, karena seingatnya, Selina sang istri second lead itu seharusnya meninggal setelah koma selama dua tahun lamanya. Sena yang pada awalnya hanya menyukai pemeran utama dalam setiap film dan cerita yang dia baca, kini mulai mengerti kenapa sahabatnya bisa mengidap Second lead's Syndrom. Karena nyatanya, pesona second lead memang tidak bisa ditolak. "Saya mencintai kamu, Selina. Cuma kamu gak ada yang lain." ----- On Going ♡ Cover by pinterest
VIERRA'S SECOND LIFE by pentol_Terang
pentol_Terang
  • WpView
    Reads 4,661,923
  • WpVote
    Votes 298,984
  • WpPart
    Parts 56
(ENDING) SEBAGIAN PART DI HAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN! "APA YANG KAMU UCAPKAN, VINCENT!?" Dadaku terasa sangat sesak, bagai terhimpit benda berat tak kasat mata. Dia, orang yang berada di depan ku, suamiku sendiri, menyatakan bahwa dia telah menghamili gadis yang kini menangis di balik punggung kekar suamiku. Gadis yang ku anggap adikku sedari kecil. Anak dari seorang pelayan di rumah orangtuaku. "Apa ucapan saya kurang jelas?" Aku menggeleng ribut, tanganku menutup mulut tak sanggup mendengarkan isakan menyedihkan ku sendiri. "Anak yang ada di dalam kandungannya, adalah anak saya, kami melakukannya atas dasar sama-sama suka." Brengsek! Sejak di mana, adik yang ku anggap itu menjadi istri kedua suamiku, disitulah penderitaan ku dimulai. Aku hidup bagai di tengah-tengah neraka. Sampai di mana akhirnya, rencana jahat menimpa ku, aku di pandang sangat hina, bahkan derajatku hampir sama dengan para pelayan. Aku benar-benar menjijikan, sangat menjijikan. Sampai akhirnya aku mati terbunuh dan itu membuatku tersenyum di sisa nafasku. *** "Kehidupan kedua? Aku tidak mempercayai nya." "Tapi ini suatu hadiah terbaik dari Tuhan, aku akan merubah semuanya, aku akan membalas semuanya." ~Takdir akan berulang tapi dengan nasib yang berbeda~ Start: Sabtu, 05 November 2022 End: