BACA
49 stories
Bukan Cinderella (Sudah Ada Di Toko Buku) by Dhe-Azmi
Dhe-Azmi
  • WpView
    Reads 11,547,716
  • WpVote
    Votes 770,297
  • WpPart
    Parts 59
Project #Remaja | "Gue gak terima penolakan! Mulai sekarang lo jadi pacar gue." Ini bukan kisah Cinderella yang kehilangan sepatu kaca, di mana sang pangeran akan menjemput sang putri, untuk memberikan sebelah sepatunya yang tertinggal di pesta dansa. Ini kisah Amora yang kehilangan sepatu converse yang baru saja Ia beli tempo hari. Dan sebelah sepatunya harus tertukar dengan sepatu orang lain. Namanya Amora Olivia, cewek biasa yang tengah bahagia karena baru saja bisa membeli sepatu baru dengan uang yang susah payah Ia tabung sebulan ini. Dan kini sebalah sepatu kebanggaanya itu harus tertukar dengan sebelah sepatu butut yang ukurannya lebih besar dari sepatu miliknya. Sumpah sarapah Amora keluarkan saat mencari sebelah sepatunya, bahkan Amora nekat berteriak di koridor sekolah hanya untuk sebelah sepatu. "Sial! Siapa yang berani tuker sepatu gue sama sepatu butut kegedean ini." teriak Amora menggelegar di koridor sekolah Yang lebih parahnya, Ia harus mendekam di ruang, BK karena sudah berurusan dengan si tersangka pencuri sepatunya yang tak lain adalah Adam Wijaya. Si ketua osis yang berdarah dingin, tidak punya belas kasih dan sarkas. Ini kisah Amora dkk yang masuk ke dalam kelas buangan, dan harus berurusan dengan antek-antek osis yang berasal dari kelas unggulan yang di gawangi oleh Adan Wijaya.
RETAK [Sudah Terbit]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 19,759,094
  • WpVote
    Votes 1,829,410
  • WpPart
    Parts 51
Sudah terbit, buku bisa dibeli di shopee. INGAT BELI YANG ORI!! [Follow akun ini dulu, bro. Anda senang, aku juga. Simbiosis mutualisme] Tuhan, mana kebahagiaan itu? "PAPA, MAMA! GLADYS DAPET JUARA SATU!" teriak Gadis berseragam putih biru itu. "SAYA TAK PERDULI! ANAK TAK TAU DIRI! ANAK TAK BERGUNA! ANAK TAK TAU MALU!" Papa? Gladys mau bahagia. Gladys mau peluk papa, Gladys juga mau manja sama papa. Mama? Gladys mau kayak mereka yang dibanggakan karena prestasinya. Kenapa Gladys gak kayak mereka? Angle? Kenapa kamu ambil semua kebahagiaan Gladys? Kenapa harus aku yang menanggung semua kesalahan yang kamu buat? -Ini tentang Gladys, remaja SMA yang tak mendapatkan kebahagiaan sejak 5 tahun lalu- -Tentang kesalahan yang seharusnya tak diperpanjang, tentang kesedihan yang selalu menghantuinya- -Kesakitan bertahun-tahun akhirnya menunjukan akan ada kebahagiaan setelah ia bertemu lelaki tampan namun memiliki kelainan- "Aku tidak sempurna, apa kamu mau menyempurnakan kekuranganku?" -Mereka memang saling mencintai, namun sayang Tuhan mereka berbeda- -Kita se-Amin, namun tak Se-Iman- ©2020- Azhara Natasya TERBIT DI @id.dreamcatcher Januari, 2021 -NO PLAGIAT!!! Start: 20 April 2020 End: 17 Agustus 2020 Terbit: 5 Januari 2021 Rank 📝 #2 keluarga 06/07/20 #1 love 13/10/20 #1 popular 08/11/20 #2 agama 02/12/20 #1 Retak 02/12/20
Fireflies [Sudah Terbit] by natasya_naa
natasya_naa
  • WpView
    Reads 19,369,991
  • WpVote
    Votes 898,405
  • WpPart
    Parts 73
SUDAH TERSEDIA DI SHOPEE @natasyayulia dan @Reneturosgroup SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI-UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN Ini kisah Rea. Seorang gadis yang baru beranjak SMA. Semua kisah tentang persahabatan, hati, bahkan persoalan keluarga beradu menjadi satu dalam kisah ini. Rea itu seperti kunang-kunang tanpa sayap. Bersinar. Namun tak ada artinya. Adakah yang mau meminjamkan sayapnya untuk Rea? Oh,ralat. Adakah yang sudi menemani Rea disaat gelap mulai melanda? *** Awal publish: 9 April 2019 Akhir publish: 7 April 2020 Nb: QUOTES DI SETIAP PART HANYA SEBAGAI PELENGKAP! Highest rank: #1-wattpadindo, 28 Januari 2020 #1-wattpaders, 28 Januari 2020 #1-fireflies, 28 Januari 2020 #2-hati, 10 Maret 2020 #1-fiksi remaja, 20 April 2020 #1-Enemy, 26 Juni 2020 #1-Teenfiction, 11 Juni 2020 #1-persahabatan, 28 Juni 2020 #1-family, 29 Juni 2020 #1-Sad, 11 Juli 2020
Itreula [Open Preorder] by darkbrown_hair
darkbrown_hair
  • WpView
    Reads 4,207,109
  • WpVote
    Votes 129,791
  • WpPart
    Parts 55
*BEBERAPA PART TELAH DIHAPUS* Dibenci tapi tidak membenci. Dihujat pun ia hanya bisu. Bisu bukan karena ia tidak mau berontak, namun karena ia mengiyakan. Mengiyakan bahwa ia memang sumber kesialan. #1 in teenlit [21-12-2019] #1 in wattpad [1-1-2020] #1 in pastelwattpadseries [4-1-2020] #2 in teenlit [25-12-2019] #3 in wattpad [31-03-2020] #3 in broken [11-03-2021] #4 in fiksiremaja [30-12-2020] #4 in broken [10-03-2021] #5 in sad [2-2-2020] #6 in fiksiremaja [21-12-2020] #7 in broken [11-11-2019] • Book Three of Alicia Series • ©️2019 darkbrown_hair
PrimRose [PROSES TERBIT] by PenieJingga02
PenieJingga02
  • WpView
    Reads 5,896,799
  • WpVote
    Votes 641,817
  • WpPart
    Parts 44
Ini tentang Kinanti dengan penyakit mematikan yang dideritanya dan bagaimana adiknya, Kinara selalu dijadikan kambing hitam jika ia kambuh oleh orang tua mereka. Start-->#17052020
ARGA : BAD SENIOR [TAMAT] by Cintaprita
Cintaprita
  • WpView
    Reads 12,628,639
  • WpVote
    Votes 1,359,793
  • WpPart
    Parts 72
•Cover by @cutputrikh• [FOLLOW SEBELUM BACA] -THE SCORPIONS GENERAS KE-2- #03 on Fiksi Remaja [01 Agustus 2020] Harfika kira, setelah ia menolong cowok yang hampir sekarat di tengah jalan saat itu, tidak akan berefek apapun pada hidupnya. Tetapi, karena hal itu ia malah diharuskan terus berurusan dengan cowok bernama Arga, ketua geng SCORPIONS yang terkenal dengan bad reputationnya. Cowok gila itu tiba-tiba saja mengklaim bahwa Fika adalah miliknya. Oh tidak! Ini bencana. DON'T COPY MY STORY (inget dosa buat yang copas)
Aldara by forkywoodyarea
forkywoodyarea
  • WpView
    Reads 7,934,945
  • WpVote
    Votes 33,312
  • WpPart
    Parts 4
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] (Karakter, tempat dan insiden dalam cerita ini adalah fiksi) Hidup seorang remaja laki-laki yang menjabat sebagai Ketua Galestro itu awalnya kelam, seperti menutup semua celah cahaya yang menerobos masuk. Alvaro Derovano, laki-laki nyaris sempurna dengan sifat acuh dan tidak hidup dibawah aturan orang lain selalu membuatnya semena-mena. Semenjak mengenal seorang perempuan bernama, Adara Adriana hidupnya berubah drastis, namun masa lalu kedua orang tua mereka yang membuat keduanya mengalami hubungan percintaan yang sulit karena terhalang masa lalu. Akankah mereka bisa bersatu melawan masa lalu? Atau hubungan mereka hancur lebur dan menghilang? Rank #2 baper (13/01/2020) #13 baper (20/03/2020) #3 teenlite (27/02/2020) #13 alvaro (3/04/2020) #1 alvaro (5/04/2020) #4 teenfiction (9/04/2020) #6 badboy (16/04/2020) #3 badboy (19/04/2020) #1 school (27/05/2020) #1 teenlite (27/05/2020) Copy right © 2018 by forkywoody
Fate Of Tania  by Katalia03_
Katalia03_
  • WpView
    Reads 8,364,636
  • WpVote
    Votes 776,467
  • WpPart
    Parts 44
[Yuk follow dulu sebelum baca❤] Rank #1 in Fiksi remaja [26-11-2020] Rank #1 Romance [30-11-2020] Rank #1 in Teenficion [20-11-2020] Rank #1 in Baper [27-11-2020] Rank #1 in Broken Home [5-11-2020] Rank # 1 in Alex [5-11-2020] Rank #1 in Broken [12-11-2020] Rank #1 in Teenlit [14-11-2020] Rank #1 in Highschool [1-12-2020] Rank #1 in Sister [20-11-2020] Rank #1 in 15 [3-12-2020] Rank #1 in Keluarga [20-12-2020] Rank #1 in protect [20-12-2020] Rank #1 in Baper [18-01-2021] Rank #1 in Teenlit [23-01-2021] Rank #1 in Possesive [22-2-2021] Rank #1 in Sadlife [23-01-2021] Rank #1 in Tania [22-2-2021] Rank #1 in Posessive [11-5-2021] ***** Titania Azura Luciana, Nama yang bagus sesuai dengan wajahnya yang cantik dan terkesan polos. Namun, kehidupannya tak sesuai dengan wajahnya yang mulus. Ucapan dan perilaku kasar, kerap ia terima dari Ayah ataupun Kakak-nya.Takdir mengharuskan Tania untuk melewati perjalanan hidup dengan penuh luka dan kepedihan. Hingga tiba-tiba kehidupannya berubah kala ia memasuki SIHS, sekolah yayasan bertaraf Internasional. Dan puncaknya saat ia bertengkar hebat dengan Ayah dan Kakak-nya, ia pikir ia tak dapat melihat indahnya dunia lagi. Namun, semuanya terasa aneh ketika ia terbangun ditempat asing dan menemukan sosok lelaki dengan mata biru kelamnya. ***** 03/05/20
Backstreet by fastiaistya
fastiaistya
  • WpView
    Reads 2,737,758
  • WpVote
    Votes 152,182
  • WpPart
    Parts 50
"Sequel My Possesive Boyfriend" Bukannya berkurang sifat Possesivenya Reza tapi malah bertambah, membuat Dara harus ekstra sabar menghadapi itu. Apalagi ditambah hukuman darinya, Reza malah semakin menjadi. Sungguh menyebalkan. "Ooh, jadi kamu nggak punya pacar ya?" Tanya Reza dengan sinisnya. "Bukan gitu Za." Ujar Dara tak mau Reza salah paham. "Kalau aku bukan pacar kamu, terus aku kamu anggap apa HAH?" Suara Reza meninggi. Dara tak menjawab perkataan itu, membuat Reza sangat kesal lalu ia lebih memilih pergi dari ruangan itu. "Kamu memang bukan pacarku Za, tapi kamu itu tunangan aku, kamu calon suamiku." Ucapan Dara membuat langkah Reza terhenti, seulas senyum terpatri diwajahnya. Cuss, baca guys... #rank 12 in teenfiction #rank 44 in teenfiction #rank 50 in teenfiction
ARJUNA [TERBIT DI GLORIOUS PUBLISHER] by putriaeni
putriaeni
  • WpView
    Reads 20,930,898
  • WpVote
    Votes 690,506
  • WpPart
    Parts 49
TELAH TERBIT DI GLORIOUS PUBLISHER Most wantednya SMA Galaksi, mampu menjerat sepuluh wanita sekaligus dalam sehari. Dia adalah Arjuna Megantara, tipe orang yang suka bermain-main dengan wanita-wanitanya. Pengakuan Juna, status pacarannya yang paling lama itu sampai empat atau lima hari. Itu sudah cukup lama. Salsabila Adijaya, ketua Osis baru yang cuek, jutek, tempramental, dan dingin. Harus bertemu dengan playboynya Galaksi yang urakan, bad boy, dan suka main-main. Sebuah insiden terjadi antara keduanya. Juna menciumnya dan mengambil first kiss nya. Semenjak hari itu, kehidupan Salsa tak pernah tenang oleh gangguan dan tingkah-tingkah ajaib seorang Arjuna Megantara.