Random
33 stories
UNTIL HE FOUND ME [TERBIT] by urcykablyat
urcykablyat
  • WpView
    Reads 1,536,056
  • WpVote
    Votes 80,267
  • WpPart
    Parts 50
Malam sebelum Halloween, Aerith melangkah masuk ke taman hiburan yang telah lama ditinggalkan. Sebuah tempat yang kini menjadi panggung bagi permainan paling kejam yang hanya diketahui segelintir orang. Permainan itu disebut The Hunt, digelar setahun sekali oleh kelompok elite yang tak pernah memperlihatkan wajah mereka, menyewa tempat ini hanya untuk satu hal: perburuan. Dua puluh perempuan dipilih sebagai "kelinci"-umpan hidup yang harus bertahan di tengah kegelapan dan bayang-bayang. Mereka diberi waktu dari pukul sepuluh malam hingga tengah malam untuk bersembunyi. Seratus pria bertopeng akan dilepas, pemburu-pemburu haus adrenalin dan obsesi. Setiap pemburu hanya boleh mengklaim satu mangsa... dan saat sudah diklaim, kelinci itu menjadi miliknya sepenuhnya. Tak ada kamera. Tak ada aturan. Tak ada belas kasihan. Satu-satunya hukum malam ini adalah bertahan hidup.
SAMUEL by MartabakKolor
MartabakKolor
  • WpView
    Reads 21,972,301
  • WpVote
    Votes 1,701,603
  • WpPart
    Parts 24
[Sudah Terbit + Part Masih Lengkap] Baby El, panggilan kesayangan dari Azura untuk Samuel. Namanya Samuel Erlangga. Laki-laki tampan dengan segala kepalsuannya itu selalu bersembunyi di balik topeng tebalnya. Mungkin bagi sebagian orang, hidupnya terlihat begitu sempurna. Namun, kenyataannya justru sebaliknya. Samuel memiliki trauma masa lalu yang terus menghantuinya sejak dua tahun terakhir. Ketakutan, trauma akan kehilangan, dan tekanan yang bertubi-tubi terus ia dapatkan. Hingga tiba pada suatu hari, ia diikat dalam tali pertunangan dengan seorang gadis yang selalu dikurung di rumah layaknya seorang Rapunzel. Namanya Azura. Gadis dengan pemikiran yang masih polos itu menganggap Samuel sebagai pangeran yang menyelamatkannya dari penjara rumahnya. Pada saat itu juga, kehidupan mereka perlahan mulai berubah. Samuel yang terjebak dalam lubang masa lalunya, berusaha keluar dengan bantuan Azura. Akankah Azura berhasil membantu Samuel untuk keluar dari bayang-bayang masa lalu kelamnya? **** Start : 19 Mei 2021
PARADIGMA  by taecax
taecax
  • WpView
    Reads 276,699
  • WpVote
    Votes 41,540
  • WpPart
    Parts 48
[ Completed ] Ada satu titik dimana ia merasa begitu beruntung, mempunyai segala yang orang lain tak punya. Namun, ada satu titik pula ia merasa begitu sial, tak ingin melanjutkan hidupnya. Ia ingin kebebasan, sebuah fatamorgana yang hanya bisa tercipta lewat kepala. Ia benci dikekang, sebuah realita yang selalu terlihat di depan mata. ❝Lo nggak tahu rasanya jadi gue, senang dan depresi disaat yang bersamaan. Garis hidup apa yang Tuhan takdirin buat gue? Kenapa nggak masuk diakal, huh?❞ Sejenak, Taehyung menghembuskan napasnya, memejam lalu menatap mata gadis itu dalam. ❝Garis hidup itu abadi. Tinggal gimana kita tambahin bumbu-bumbunya aja. Mau coba bahagia bareng gue?❞ Jennie membeku ditempatnya. Pun mereka tak pernah tahu, dua orang musuh yang selalu bersaing, bisa bersatu dalam ikatan yang sering orang sebut; Cinta. ••• ©𝙩𝙖𝙚𝙘𝙖𝙭, 2019 [𝘽𝙏𝙎 𝙁𝙖𝙣𝙛𝙞𝙘𝙩𝙤𝙣 - 𝙆𝙞𝙢 𝙏𝙖𝙚𝙝𝙮𝙪𝙣𝙜 𝙀𝙙𝙞𝙩𝙞𝙤𝙣] [𝘽𝙇𝘼𝘾𝙆𝙋𝙄𝙉𝙆 𝙁𝙖𝙣𝙛𝙞𝙘𝙩𝙞𝙤𝙣 - 𝙅𝙚𝙣𝙣𝙞𝙚 𝙆𝙞𝙢 𝙀𝙙𝙞𝙩𝙞𝙤𝙣]
INEFFABLE by taecax
taecax
  • WpView
    Reads 152,635
  • WpVote
    Votes 23,125
  • WpPart
    Parts 33
[ on - h o l d ] Memang, tidak pernah ada balasan. Sendiri, penuh labirin serta kesesakkan yang nyata dengan kelana rasa hitam putih. Keadaan seolah terisolisir oleh aura dingin si pemuda-manusia tanpa eluh kasih. Label perjodohan membuat keduanya terdiam. Sibuk mengendalikan pikiran masing-masing dengan satu pertanyaan yang sama. Apakah, mereka bisa? Atau lebih tepatnya, apakah gadis dengan seribu tawa itu berhasil meluluhkan si pemuda beku? ❝Kak, sekarang, apa lo udah bisa buka hati buat gue?❞ Pemuda itu mendengus, ❝Nggak.❞ Terlampau frontal-berbangsa dengan menyakitkan. ••• ©𝙩𝙖𝙚𝙘𝙖𝙭, 2019 - 2020 [𝘽𝙏𝙎 𝙁𝙖𝙣𝙛𝙞𝙘𝙩𝙤𝙣 - 𝙆𝙞𝙢 𝙏𝙖𝙚𝙝𝙮𝙪𝙣𝙜 𝙀𝙙𝙞𝙩𝙞𝙤𝙣] [𝘽𝙇𝘼𝘾𝙆𝙋𝙄𝙉𝙆 𝙁𝙖𝙣𝙛𝙞𝙘𝙩𝙞𝙤𝙣 - 𝙅𝙚𝙣𝙣𝙞𝙚 𝙆𝙞𝙢 𝙀𝙙𝙞𝙩𝙞𝙤𝙣]
PANCARONA by taecax
taecax
  • WpView
    Reads 86,725
  • WpVote
    Votes 15,567
  • WpPart
    Parts 47
[ Completed ] Hanya sepenggal cerita tentang bagaimana si berandal Danuar memuja sahabatnya sendiri, sosok Jennie yang begitu berharga baginya. Cintanya. Gadisnya. Pancaronanya. Hingga semakin hari semakin bersinar bersama pemuda, yang bukan dirinya. - 𝙏𝙖𝙚𝙝𝙮𝙪𝙣𝙜 𝘿𝙖𝙣𝙪𝙖𝙧 𝙎𝙖𝙠𝙖 & 𝙅𝙚𝙣𝙣𝙞𝙚 𝘼𝙣𝙙𝙖𝙧𝙖 𝙐𝙩𝙖𝙢𝙖 ©𝙩𝙖𝙚𝙘𝙖𝙭, 2020 [𝘽𝙏𝙎 𝙁𝙖𝙣𝙛𝙞𝙘𝙩𝙤𝙣 - 𝙆𝙞𝙢 𝙏𝙖𝙚𝙝𝙮𝙪𝙣𝙜 𝙀𝙙𝙞𝙩𝙞𝙤𝙣] [𝘽𝙇𝘼𝘾𝙆𝙋𝙄𝙉𝙆 𝙁𝙖𝙣𝙛𝙞𝙘𝙩𝙞𝙤𝙣 - 𝙅𝙚𝙣𝙣𝙞𝙚 𝙆𝙞𝙢 𝙀𝙙𝙞𝙩𝙞𝙤𝙣]
Defect TaeNie [ EBOOK PROJECT] by dindaash_
dindaash_
  • WpView
    Reads 490,192
  • WpVote
    Votes 35,136
  • WpPart
    Parts 60
21+ Mau itu jahat ataupun baik sekalipun tetap tak akan ada seorang pun yang mau mengalah demi orang lain tanpa alasan. Begitulah sifat dasar dari manusia. Mereka makhluk perasa yang mudah berubah ubah. Cerita ini adalah Cacat. Jahat dan baik tak bisa di bedakan.
Troublemaker | Taennie ✔ by Songhawon-kz
Songhawon-kz
  • WpView
    Reads 82,405
  • WpVote
    Votes 7,567
  • WpPart
    Parts 19
Bagaimana seorang goodboy menghadapi kelakuan sang badgirl? Hanya untuk menunjukan perjuangannya kepada wanita yang ia cintainya. Goodboy? Badgirl? Dan siapa wanita yang dicintai oleh Goodboy itu? Ingin tahu kisahnya? Silahkan di baca, jangan lupa Vote dan Comment. Kamsahamnida💜 ❝Cinta bisa merubah segalanya❞ [END] ©Songhawon-kz #080519
[✔️] ELITE by bythlabs
bythlabs
  • WpView
    Reads 267,314
  • WpVote
    Votes 28,648
  • WpPart
    Parts 44
[Proses Revisi] . Elite [eli·te] sekelompok atau kelas orang yang menikmati status intelektual atau sosial atau ekonomi yang superior. ⚠️WARNING⚠️ [Lokal fanfic] [Non baku] [Absurd] [Cringe] Blackbangtan Area -Taennie -Lizkook -Jirose -Jinsoo Start: 20 November 2020 End: 21 Oktober 2021 ©bythlabs, 2020
The Conqueror of Blades and Hearts by namratsr
namratsr
  • WpView
    Reads 2,121,105
  • WpVote
    Votes 153,216
  • WpPart
    Parts 96
Satu-satunya harapan Sera adalah diakui dan dicintai oleh Lucian. Sera akan melakukan segala cara untuk mencapai impian tersebut, termasuk menyingkirkan semua orang yang dianggapnya sebagai ancaman terhadap kedekatan mereka. Ambisinya yang membara mendorongnya untuk bertindak lebih jauh, termasuk merencanakan pembunuhan terhadap Eva. Ketidaksukaannya terhadap Eva semakin tumbuh menjadi kebencian yang mendalam, terutama setelah dia merasa kehadiran Eva telah merebut perhatian Lucian darinya. Dan selama Eva masih ada, Lucian tidak akan pernah sepenuhnya memandangnya seperti yang dia harapkan. Sayangnya, di tengah persiapan rencana itu, Sera justru ketahuan hingga membuatnya berakhir di tempat paling mengerikan. Di ambang kematiannya, sebuah pikiran terakhir melintas di benaknya: seandainya saja dia bisa kembali ke masa lalu, mungkin dia akan memilih jalan yang berbeda. Namun, siapa sangka Dewa justru mendengar keinginannya. Tak ingin menyia-nyiakan kesempatan yang telah diberikan, Sera bertekad untuk memperbaiki kesalahan yang telah dia perbuat sebelumnya. Namun, siapa sangka jika kesempatan itu justru menuntunnya pada takdir yang lebih menyakitkan. © Namratsr Fantasy 2023 ••••• Highest Rank #1 in prince 30/09/2023 Highest Rank #1 in legendaris 30/09/2023 Highest Rank #1 in reincarnation 25/10/2023 Highest Rank #2 in fantasi 28/10/2023 Highest Rank #4 in romance 29/10/2023 Highest Rank #1 in reinkarnasi 30/10/2023 Highest Rank #1 in raja 02/11/2023 Highest Rank #2 in antagonis 03/11/2023 Highest Rank #2 in fantasy 03/11/2023 Highest Rank #1 in rekomendasi 05/11/2023 Highest Rank #1 in antagonis 06/11/2023 Highest Rank #1 in ratu 14/11/2023 Highest Rank #1 in romansa 21/11/2023 Highest Rank #1 in sword 19/01/2024 Highest Rank #1 in romance 19/02/2024 Highest Rank #1 in princess 08/03/2024 Highest Rank #1 in monster 08/06/2024
Figuran Matre [TERBIT] by Niasafitri023
Niasafitri023
  • WpView
    Reads 1,391,464
  • WpVote
    Votes 128,966
  • WpPart
    Parts 44
SEBAGIAN CHAPTER DI HAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN! ________________________________ Transmigrasi jadi tokoh figuran yang diabaikan? Oke, siapa takut?! Selama bukan jadi gembel, gue sih gas aja. Apalagi jadi anak bungsu dari keluarga kaya raya. Wuih, jangan di tanya~ "Selama pak soekarno masih berjejer rapi di dompet gue. Anti namanya jadi sad boy!"_Reandra Kenzie Wiracana. ••• Di tulis oleh: NIA SAFITRI🦋 Awal:5/03/2023 Akhir:30/11/2023 ••• Up sesuai mood author🐣