RealDreamStudio's Reading List
1 story
Spring Time by LeciSeira
LeciSeira
  • WpView
    Reads 518
  • WpVote
    Votes 86
  • WpPart
    Parts 7
"Mou ichido, kimi to sakura o mite hoshii." Sebagai pengidap monokromasi, Mitsuko terbiasa dengan kehidupan yang kelabu, selama Haruki berada di sebelahnya. Haruki adalah alasan di balik semangat dan keinginan Mitsuko untuk menekuni musik, khususnya piano. Akan tetapi, piano bukan lagi hal yang membuat Mitsuko bahagia setelah kepergian Haruki. Sampai sore itu, Natsuo memintanya untuk mengikuti Tokyo Music Festival setelah tak sengaja mendengar permainan pianonya. Mitsuko telah bersiap menolak permintaan tersebut, tetapi Naoki, teman lamanya, kembali dan memberinya semangat, seolah-olah mewakili Haruki. Ditambah lagi, fakta yang disampaikan Natsuo sepertinya tidak bisa diabaikan. Apakah semua itu mampu membuat Mitsuko berubah pikiran dan mengikuti Tokyo Music Festival?