Fiksi remaja
37 stories
My Annoying Chef [✓] by Juliahsn
Juliahsn
  • WpView
    Reads 6,987,185
  • WpVote
    Votes 325,767
  • WpPart
    Parts 48
"Mas, hari ini aku diajak jalan sama temen cowok. Menurut Mas, aku harus pergi gak?" "Kenapa harus tanya saya? Kalau mau kencan, silahkan." "Gak ikut deh. Mau disini aja, gangguin kamu." "Terserah." ---- Gavin Mahendra, pemilik restoran bintang lima sekaligus chef terkenal yang prestasinya sudah tidak diragukan lagi. Namun, Gavin juga dikenal karena sifatnya yang blak-blakan dan tidak ramah. Zelia Namara, perempuan yang bekerja sebagai seorang penulis. Dia terkenal akan karya-karya nya yang sebagian besar memiliki genre cerita romance. Dia itu penulis cerita romance, tapi kisah cinta dia jauh banget dari kata bahagia. Malah yang ada kata ngenes. Lantas, apa status mereka berdua? ----- Awalnya memang kalian akan dibuat kesal dengan sifat Mas Gavin. Namun lama-kelamaan aku yakin kalian pasti akan jatuh cinta dengan pesona Mas Gavin. Heheh. Dibaca dulu yuk, karena ini bukan cerita patah hati biasa. Melainkan cerita campur aduk yang bisa buat kalian kesal dan merasa gemas secara bersamaan saat membaca cerita ini. Happy Reading!!! ----- Cerita dihapus untuk kepentingan penerbitan. Terima kasih. ------ #1 Humor [ 29 | Januari | 2020 ] #1 Romantis [ 9 | Februari | 2020 ] #1 Fiksi [ 12 | Maret | 2020 ] #1 Lovestory [ 11 | April | 2020 ] #1 Random [ 19 | April | 2020 ]
Marriage Queitly by shtysetyongrm
shtysetyongrm
  • WpView
    Reads 6,795,182
  • WpVote
    Votes 547,660
  • WpPart
    Parts 62
{COMPLETED} #Rank 1 Model (8 Juni 2020) #Rank 1 profesi (13 Juni 2020) #Rank 1 Cupu (28 Juni 2020) #Rank 1 cupu (31 Juli 2020) #Rank 1 Indonesia membaca (24 Desember 2020) #Rank 1 sweet (24 Desember 2020) #Rank 1 Profesi (24 Desember 2020) #Rank 1 Model (24 Desember 2020) #Rank 1 Fiksi remaja (25 Desember 2020) "Gue gak nyangka, bakal dijodohkan dengan cewek cupu yang gak ada kelebihannya sama sekali di banding cewek gue." ~Zidan~ ketika cowok tampan, most wanted, dan tajir dijodohkan dengan cewek cupu yang menurut dirinya tak dapat di banggakan, apa yang akan ia pilih? menolak atau menerimanya. Zidan Andalas merupakan most wanted di sekolahnya. Tajir, cool, tampan, memiliki tubuh yang atletis merupakan ciri dari Zidan. Banyak wanita yang tergila-gila dengannya. Namun kebebasan Zidan menjadi terganggu ketika kedua orangtuanya menjodohkan dirinya dengan anak kolega bisnis. Apa ia harus menerimanya? "Menyamar itulah yang gue lakukan. Dengan berpenampilan seperti ini, gue bisa tau mana yang mau menerima gue apa adanya tanpa memandang fisik yang gue punya." ~Lembayung~ Lembayung Putri Tasya seorang model terkenal di usia muda. cantik, pintar, tinggi semampai, putih, serta memiliki tubuh yang terawat merupakan ciri dirinya. pria mana yang akan menolak pesona yang ia punya? penampilannya akan berubah 100% menjadi seorang nerd yang selalu di bully ketika berada di sekolah. Bahkan dirinya tak akan merubah penampilan ketika ia tahu akan dijodohkan dengan most wanted yang ada di sekolahnya. Ketika pernikahan di usia muda menjerat seorang model juga most wanted yang terkenal apa yang akan mereka lakukan? Menerima tanpa cinta pun akan membuat mereka saling tersakiti satu sama lain. Mereka bersikeras untuk menolak tapi takdir berkata lain dengan membawa mereka bersama dalam batrah rumah tangga. Akankah Zidan mengetahui bahwa sang istri seorang model terkenal dan bukan gadis cupu. Atau justru sebaliknya?
ALONA (SELESAI) by matchatteee_
matchatteee_
  • WpView
    Reads 230,466
  • WpVote
    Votes 9,350
  • WpPart
    Parts 84
Kesakitan terhebat bukan karna broken heart, melainkan broken home. Luka terhebat adalah saat keluargamu tak kan pernah kembali utuh. Kesedihan terhebat adalah saat rumah yang seharusnya menjadi tempatmu pulang justru terasa asing. Kepedihan terhebat adalah saat kau tak pernah dianggap. Namun, kebahagiaan terhebat adalah saat aku bisa tertawa lepas bersama kalian. Tanpa harus mengingat sebuah luka yang semakin lama semakin dalam. -Alona Casandra- Best rank : #5 gelisah [19 April 2020] #2 asmara [29 Mei 2020]
Abimanyu [Terbit] by mrsyondaime
mrsyondaime
  • WpView
    Reads 756,651
  • WpVote
    Votes 59,709
  • WpPart
    Parts 55
Nagara series 1 Pemesanan novel Abimanyu, hubungi admin : 085706655800 Abimanyu Angka Nagara. Cowok yang mempunyai tatapan tajam itu bernotabe sebagai ketua geng motor Bandidos yang mana memiliki anak buah dimana - mana. Meskipun galak dan tegas, dia tetap digandrungi oleh cewek - cewek dikarenakan wajahnya yang tampan, wibawa dan berkharisma! 17 tahun hidup, Abimanyu belum pernah merasakan yang namanya pacaran. Padahal para anak buahnya membutuhkan ibu ketua. Abimanyu menolak secara halus kala sang mamah akan menjodohkannya, dia bilang dia akan pacaran saat sudah mendapat gelar sarjana. Tapi, semua itu mendadak sirna kala dia melihat pertama kali sosok cewek tangguh yang pandai dalam berkarate. Namanya, Mentari Mutiara Raharja . 23 Januari 2021
00.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 61,153,550
  • WpVote
    Votes 5,845,843
  • WpPart
    Parts 51
"𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasang raut tak percaya. "... gak waras lo, Ka." •••• "Lo lebih ngebela Nilam dibanding gue yang pacar lo sendiri, Ka!?" bentak Kara. "Nilam itu lagi sakit, Kara!" Naka balas membentak gadis itu. "Iya, sakit jiwa!" tandas Kara. •••• "Naka! Lo bilang lo bakal selalu percaya ama gue!" ucap Kara memohon "Itu dulu. Minggir!" ucap Naka dingin. •••• "Bahagia terus, Kara." "Lo peduli?" •••• "Pilihan lo cuma dua." "Mati tragis." "Atau hidup tragis." -00.00 Start ➡️11 April 2021 End ➡️9 Agustus 2021
BROKEN HOME (END✔) SUDAH TERBIT by Laaaa247
Laaaa247
  • WpView
    Reads 146,249
  • WpVote
    Votes 8,738
  • WpPart
    Parts 55
Alsya Fresinca gadis yang telah merasakan kehancuran sejak dirinya berumur 6 tahun. Menyaksikan semua dengan kedua matanya. Tentang pertengkaran, permasalahan yang keluarganya alami, kekerasan. Bahkan kehilangan cinta pertamanya, ayah. Semua itu mendorong dirinya pada kedewasaan yang memang belum waktunya. Perjuangannya masih panjang, selalu saja permasalahan yang Alsya dapatkan. Bukan hanya keluarganya yang hancur, di masa remajanya dia merasa hancur karna cinta. Hingga pada dasarnya Alsya seperti orang yang memang kurang beruntung. Kebahagiaan tentunya pasti akan ada di setiap orang. Akan kah Alsya berakhir bahagia atau malah sebaliknya?
AKASYA by mataair24
mataair24
  • WpView
    Reads 7,205,297
  • WpVote
    Votes 489,448
  • WpPart
    Parts 72
🔴 END | SUDAH TERBIT PART MASIH LENGKAP > BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM BACA "Cih, cewek murahan!" "Udah tau Aka gak suka, masih aja dikejar-kejar!" "Gak ada harga dirinya!" "Jadi cewek tu punya harga dirinya kek!" "Urat malu nya udah putus kali." Berbagai macam cacian yang dilontarkan oleh Orang orang sekitar Syahfa. "Lo gak pantes pacaran sama gue!" "Lo kalah jauh!" "Lo gak sebanding sama gue, Fa!" Hardik Aka. Sakit memang, namun Syahfa sudah biasa dengan itu semua. Syahfa kan tegar! "Aku akan berjuang sekeras mungkin untuk mendapatkan kamu. Dan, aku gak akan dengerin perkataan orang lain." Kisah gadis yang cinta pada Aka. Yang selalu mengejarnya. Walaupun mendapat respon buruk dari Aka, Syahfa tak menyerah, ia terus berjuang. Tak hanya kisah percintaan nya yang rumit,melainkan kisah keluarga, persahabatan dan semua didirinya tak ada yang bahagia. Sampai-sampai Syahfa dilecehkan. Membuat Syahfa tak tahan lagi dengan semuanya, dan akhirnya memutuskan untuk mengakhiri.. - Lantas,apakah Syahfa berhasil mendapatkan cowok incarannya tersebut? Ataukah sebaliknya? Syahfa akan menyerah? -------------------------- #1 in sadgurl {3/2/2021} #1 in heartbreak {12/03/2021} #1 in diary {26/3/2021} #1 in kecewa {28/3/2021} #1 in sad {4/4/2021} #1 in gengmotor {13/4/2021} #1 in boyfriend {24/4/2021} #2 in percintaan {17/4/2021} #2 in schoollife {19/4/2021} #2 in teenfiction {2/5/2021} #3 in arogan {25/3/2021} WARNING: BANYAK MENGANDUNG KATA-KATA KASAR MASIH BANYAK TYPO DAN KATA YANG GA PADU! ENJOY!
Garis Luka by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 13,000,196
  • WpVote
    Votes 1,234,903
  • WpPart
    Parts 51
"Lo suka sama gue kan?" Zeta mengangguk cepat dengan matanya yang berbinar. "Mau jadi pacar gue kan?" Zeta mengangguk lagi. Agra tersenyum, senyum yang begitu Zeta suka. "Kalo lo bisa selesaikan tugas gue dalam waktu satu jam dan gue dapat nilai sempurna. Kita pacaran." Sudah lima tahun Zeta menyukai Agra. Saat kelas satu SMA gadis itu memberanikan diri mengutarakan perasaannya. Zeta tidak ditolak juga tidak diterima. Agra hanya memberi syarat-syarat yang harus Zeta lakukan agar bisa menjadi pacarnya. Salah satu syaratnya menyelesaikan tugas sekolah Agra. Sampai Zeta sadar. Agra hanya senang memanfaatkan rasa sukanya. Lalu kesalahan terbesar Agra membuat gadis itu bertekad untuk membenci Agra selamanya. -HIGHEST RANK- #6 Fiksi Remaja (19 Maret 2021) #1 Teenfiction (1 April 2021) #1 Sad (23 Maret 2021) #1 Badboy (22 Maret 2021) #1 Acak (9 April 2021) #1 Cinta (28 April 2021) #1 Fiksi (4 Agustus 2021) Khairanihasan 2021
My Boyfriend Is My Senior (Selesai✔) by Oliviaajaa_
Oliviaajaa_
  • WpView
    Reads 1,554,201
  • WpVote
    Votes 73,306
  • WpPart
    Parts 63
Diklaim seseorang? Bagaimana rasanya? Itulah yang dialami Diva. Ya, Divara Arrabella Adena, seorang gadis periang, pintar, dan juga memiliki wajah cantik yang membuat semua cowo terpesona padanya. Tapi tak ada satupun cowo yang membuatnya tertarik. Bahkan Diva sampai diklaim oleh cowo idaman disekolahnya maupun sekolah lain, Aksara Elvano Malik. Aksara Elvano Malik atau yang sering dipanggil Vano ini tertarik pada satu gadis, yaitu Diva. Ia mengklaim Diva sebagai miliknya, tapi bagaimana yang terjadi? Vano juga pintar, memiliki wajah tampan namun selalu datar dan dingin. Namun membuat gadis-gadis terpesona padanya. Apa yang akan terjadi? Apakah hubungan mereka berjalan dengan bahagia? Atau bagaimana? Jangan lupa baca, vote and follow ya :) Mulai : Kamis, 1 Oktober 2020 Selesai : Rabu, 31 Maret 2021