Luv
44 stories
INEFFABLE [COMPLETED] by LaaaOla
LaaaOla
  • WpView
    Reads 1,576,390
  • WpVote
    Votes 166,773
  • WpPart
    Parts 51
MULAI REVISI PELAN-PELAN ************* Alicia menyukai semua bacaan fiksi. Mulai dari novel sampai komik. Menyukai semua genre mulai dari horror sampai romantis. Yang paling ia suka adalah fiksi remaja. Di umurnya ke 18 ini ia memang sedang mendambakan kisah kasihnya. Alicia bukan orang yang tertutup tapi ia akan menjauh saat sedang membaca berbagai macam karangan fiksi itu. Apalagi novel. Karena menurutnya novel membutuhkan imajinasi. Jadi ia harus berkonsentrasi agar bisa menggambarkan situasi novel dengan sempurna. Tapi apa yang terjadi saat ia terlalu larut dalam imajinasinya sampai ia tiba-tiba ada di dalam salah satu tokoh novel yang ia baca? Bukan sebagai tokoh utama. Tetapi sebagai tokoh sampingan yang bahkan tidak pernah diingat tokoh lain. ******* Semacam sampingan dari novel i'm br(ok)en. Sebagian besar tokoh juga dari sana. Tapi untuk yang gak baca i'm br(ok)en gak apa-apa karena dalam cerita ini bakal dijelasin. Niat publish cerita ini karena ada nazar sesuatu wkwkwk jadi updatenya agak santai karena ide lagi ngadet juga Cr cover : pinterest Lupa banget sama ilustratornya 😭
Be a Princess by captcheese
captcheese
  • WpView
    Reads 197,005
  • WpVote
    Votes 12,555
  • WpPart
    Parts 19
Keira Hanirasya adalah gadis Jakarta yang cukup berandalan di sekolahnya. Ketika seorang temannya mengatakan jika ia mirip dengan seseorang, Keira tak percaya. Dan tiba-tiba ia disuruh untuk menemui seseorang. Farand Taylor, seorang pangeran dari Edinburgh yang sedang kebingungan karena calon tunangannya, Lady Hannah Windsor--seorang puteri kerajaan yang menghilang entah kemana. Sepupunya pun menemukan Keira yang mirip dengan Hannah dan berencana untuk menyuruh Keira menjadi pengganti Hannah selama Hannah menghilang. Apakah Keira bisa menyetujui permintaan Farand untuk menjadi puteri 'pengganti'?
I Fell In Love with the Devil Prince by Viennoiserien
Viennoiserien
  • WpView
    Reads 620,322
  • WpVote
    Votes 108,506
  • WpPart
    Parts 54
[Sebagian part dihapus untuk proses penerbitan] Chloe Heleina, seorang penulis novel remaja terkenal yang baru saja menerbitkan karya terbarunya bertema kerajaan dengan judul I Fell in Love with the Devil Prince. Disaat seharusnya dia menikmati keberhasilannya diusia muda, sebuah tragedi menimpa gadis itu saat tengah pergi berlibur. Dirinya tenggelam di danau yang terletak di area dalam bangunan bekas reruntuhan kerajaan, dan terbangun di negeri antah berantah ditubuh anak perempuan berusia 10 tahun. Sebenarnya apa yang terjadi? Mengapa Chloe bisa terbangun diantara orang-orang tak dikenalnya? ©Viennoiserien Dipublikasikan tanggal : 30 Desember 2020 Diselesaikan tanggal : 27 September 2021
Androphobia (End) by LyiKhastory
LyiKhastory
  • WpView
    Reads 15,508
  • WpVote
    Votes 1,521
  • WpPart
    Parts 35
ANDROPHOBIA Satu jenis pobhia yg ada didunia. Phobia ini unik, karena penyababnya mungkin tak masuk akal. Banyak diderita oleh kebanyakan perempuan. Androphobia itu phobia terhadap makhluk Tuhan yg berjeniskan laki-laki. Aneh bukan ? Kadang yang kita anggap aneh itu unik. Phobia ini langka sekali terjadi diIndonesia maka saya katakan bahwa phobia sejenis ini itu unik. Kisah ini akan menceritakan tentang seorang perempuan pengidap ANDROPHOBIA. Bagaimana kisah cinta seorang perempuan pengidap ANDROPHOBIA ? Bagaimana dia bisa merasakan yang namanya jatuh cinta ? Sementara dirinya takut pada lawan jenisnya ? Pengen tau kisahnya lebih seru lagi ? Let's go read my story !!
King of the Cruelty by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 971,112
  • WpVote
    Votes 141,916
  • WpPart
    Parts 45
(Fantasy - Romance) Afsheen mendapat pesan dari unknown email yang berisi sebuah link. Karena penasaran, ia memutuskan mengklik link tersebut dan terhubung pada sebuah website yang berisi catatan sejarah dari negara antah berantah. Afsheen yakin dia tidak pernah mendengar tentang sejarah seperti ini di seluruh dunia. Namun anehnya, tiba-tiba Afsheen berada di sebuah hutan dan menjadi sanderaan para bandit. Dia tertawa, dan berperilaku sesukanya karena mengira ini mimpi. Tapi.... Kenapa saat pedang itu menggores jarinya terasa menyakitkan? *** "Sekarang kau milikku." "Tapi Yang Mulia, kita baru bertemu! Apakah Anda jatuh cinta pada pandangan pertama denganku?" "..." -Fantasy Book Series III -Another Dimension Series III Start : January 2, 2021. End :
WANITA SATU JUTA DOLLAR by primamutiara_
primamutiara_
  • WpView
    Reads 1,253,858
  • WpVote
    Votes 67,033
  • WpPart
    Parts 13
#RomanceComedy #BikinBaperdanngakak "Merebut cinta CEO tampan, hidupku mapan." Sebuah kisah romance komedi yang bikin kalian ngakak plus baper di waktu yang bersamaan. ***** Nama adalah seorang gadis yang bercita-cita menjadi orang kaya, tapi karena cuma lulusan SMP, dia hanya sanggup mendapatkan pekerjaan dengan gaji minimum. Namun, suatu saat rejeki nomplok datang. Dia mendapatkan kontrak untuk menjadi calon istri pura-puranya seorang konglomerat. Tunggu, tunggu. Cerita ini pasti bakalan mainstream. Endingnya udah ketebak! Ah, siapa bilang? Baca dulu dong! Inilah kisah Nama si cewek matre dengan empat lelaki yang ada di sekelilingnya. Raja, si konglomerat dingin tapi gemesin. Kaisar, lelaki ceria, humoris, tapi suka PHP. Arjuna, Koki playboy yang galak, tapi paling peduli dengan yang lain. Dan Kere, sahabatnya yang kere, tapi selalu bisa diandalkan kapan pun dia butuh.
Teenager? [END] by Jelitaama
Jelitaama
  • WpView
    Reads 350,008
  • WpVote
    Votes 52,849
  • WpPart
    Parts 50
Sebelumnya follow wattpadku dulu ya!! Ini cerita tentang Hannele Sharren atau yang biasa dipanggil Sharren. Seorang wanita berusia 38 tahun yang sudah berkeluarga. Dirinya berubah menjadi seorang remaja berusia 17 tahun. Saat ia kembali menjadi remaja, ia bersekolah di sekolah khusus untuk para cowok dan ia bersekolah bersama dengan anaknya. Penasaran dengan ceritanya? YUK LANGSUNG SAJA BACA CERITAKU!! #Rank 1 - sma (29/08/21) #Rank 2 - back (29/09/21) #Rank 3 - fantasi (28/08/21) #Rank 3 - fiksi (09/09/21) #Rank 2 - teenager (18/6/22) #JANGAN LUPA BERIKAN VOTE DAN KOMEN YAA
Daily Life by Sennamarselina
Sennamarselina
  • WpView
    Reads 1,828
  • WpVote
    Votes 1,313
  • WpPart
    Parts 34
Apa yang terlihat memang tak selalu menunjukan yang sebenarnya. ___ Start 6 Januari 2021 Finish 26 February 2021
Once Upon A Time | ✓ by grey010
grey010
  • WpView
    Reads 2,400,215
  • WpVote
    Votes 286,241
  • WpPart
    Parts 39
Pemenang The Wattys 2021 Kategori Fantasi Raja Alexander Thaurin tidak memiliki Ratu. Setiap tahun seorang wanita dipilih dari berbagai kalangan, bila dia berhasil menghasilkan seorang keturunan penerus takhta Kerajaan Thaurin, dia akan menjadi seorang Ratu. Satu per satu, para wanita mencoba peruntungan mereka untuk menjadi Ratu Thaurin. Enam tahun berlalu, enam wanita telah memberanikan diri untuk mencoba peruntungan mereka. Hingga kini tiba gilirannya untuk masuk ke istana Thaurin dan mencoba peruntungannya.
EMILLIO by PenieJingga02
PenieJingga02
  • WpView
    Reads 993,624
  • WpVote
    Votes 6,147
  • WpPart
    Parts 1
EMILLIO hanyalah anak laki-laki malang yang menjadi korban kesalahan kedua orang tuanya. Author note: -Harap sedia tisu sebelum membaca✔✔ -1-10-2020 Cover by: @Defairalynn_art RANK 1 in #Fiksiremaja [12-05-2021] 1 In #Hurt [12-05-2021] 2 In #Keluarga [12-05-2021]