NAUROTUL ARIJI
169 stories
BIDADARI YANG PERTAMA by TUINTARI-08
TUINTARI-08
  • WpView
    Reads 11,589
  • WpVote
    Votes 346
  • WpPart
    Parts 6
Pengantar Rizal Habibi "Tidak bisa dan tidak mungkin aku menyakiti dua perempuan berharga dalam hidupku. Mencintai dalam setiap napas yang berselimut doa. Agar aku bisa menjaga kedua hati yang mudah patah itu. Takdir membawa pada jalan yang tak bisa kuhindari. Istriku, maafkan aku." Syifa Nur Hayya "Aku terpuruk dalam realita yang kuciptakan. Berusaha bangkit dengan harap dalam cinta-Nya. Meyakini setiap detik bahwa Firman-Mu adalah ketetapan. Perasaan lukaku semata karena aku seorang perempuan. Yang memiliki cemburu sebagaimana Bunda Aisyah R.A yang mencintai Rasulullah. Maaf, Mas...aku bukan perempuan yang sempurna." Mampukah Syifa melawan asanya? Tetap melangkah dalam biduk meski mengetahui suami menikah lagi demi bunda yang melahirkannya? ***
Jadi Bunda [TERBIT] by Bungapeonyxoxodt
Bungapeonyxoxodt
  • WpView
    Reads 3,785,333
  • WpVote
    Votes 303,571
  • WpPart
    Parts 54
{Novel Tersedia di shopee jaksamedia dan rrains.store} Sebagian besar part telah di hapus, hanya 1-14 saja yang tersedia. Mungkin kisah ini akan terdengar klise di telinga kalian. Bukan cerita tentang turun ranjang atau sejenisnya. Hanya cerita tentang kisah hidup ku. Aku rela menikah dengan kakak dari sahabat ku sendiri. Bukan cuma itu aku pun rela menjadi ibu sambung untuk keponakannya. Inilah kisah hidup ku, ah tidak inilah kisah hidup kami.
IBU UNTUK ANAKKU [END] by Vanila_Bluee_
Vanila_Bluee_
  • WpView
    Reads 2,252,506
  • WpVote
    Votes 137,804
  • WpPart
    Parts 33
Tak pernah merasakan kasih dan belaian seorang ibu sejak hari pertama melihat dunia membuat Riha merindu. Sosok kecil dan manis itu jatuh hati pada seorang wanita cantik dan menginginkannya untuk menjadi ibunya, memberikan kasih sayang dan belaian cinta padanya. Namun apakah sang ayah setuju dan mampu untuk membahagiakan wanita pilihan Riha? Untuk meminang dan mencintai wanita itu? Atau justru selalu mengecewakannya karena bayangan masa lalu yang belum terselesaikan terus menghantui? Silahkan baca kelanjutannya👇 ___________ "Budayakan saling menghargai karya orang lain! Vote, comments sangat di butuhkan untuk membangun karya ini. Juga jangan lupa silahkan follow sebelum atau sesudah membaca ya😊"
Mendadak Jadi Ning (OPEN PREE ORDER)  by musdalifafaifa
musdalifafaifa
  • WpView
    Reads 1,055,902
  • WpVote
    Votes 59,304
  • WpPart
    Parts 42
#Karya ke 4 [Privat acak! Follow dulu sebelum membaca! ] Bercerita tentang percintaan seorang Customer Service di Bank yang bernama Indira Paramita yang mendadak harus melepas status lajangnya untuk seorang anak kyai bernama Guz Alvian. Mereka menikah tanpa adanya cinta, dan menikah karena sebuah alasan. Alasan apa yang membuat Indira harus menikah dengan guz Alvian? Akankah pernikahannya tetap berjalan dengan bahagia, meskipun tanpa adanya cinta? Kuatkah Indira menjalani hari harinya di pesantren? Atau malah menyerah dan mengakhiri semuanya? Awal : 20 Juni 2020 Akhir : 13 Agustus 2020 1 Bulan 24 hari ❤ High Rank🌠 # 2 In Milenial #1 In Gus (24 Juli 2020) #1 In Milenial (7 Agustus 2020) #4 In Tragedi (13 Agustus 2020) # 1 In Menikah (21 Agustus 2020) #1 In Kuat (6 september 2020) Perfect cover by : Aprilyana 1223 selamat membaca, dan bernostalgia tentang suasana pesantren.
IKHLAS (Lengkap Versi Wattpad)  by Idiyya
Idiyya
  • WpView
    Reads 791,568
  • WpVote
    Votes 33,246
  • WpPart
    Parts 56
#1 in Naufal (130919) #1 in Ikhlas (081221) #1 in Arfa (250720) #1 in Indonesia menulis (160421) #1 in Spiritual (170720) #1 in Takdir (310720) #1 in Cinta dalam diam (010920) #1 in Nadia (160421) . . . Harapku memilikimu ternyata jauh dari yang kubayangkan Takdir kita tak sama Doaku terlampau jauh menembus langit Hingga bintang bintang tak kuat menerimanya Aku terlalu lemah Karena hidupku terus saja tentang mengalah Hingga aku lelah dengan kata menyerah -Nadia ---------------------------------------------------- Nadia, gadis semester akhir yang hatinya sejak 10 tahun lalu terjebak pada sahabat kakaknya, Arfa. Karisma pria itu selalu mengundang degup jantungnya terasa tak kenal waktu. Sejak saat itu, pengharapannya tak pernah berubah. Berharap hanya pria itu yang akan menjadi pengisi hati yang sesungguhnya. Namun, ekpektasi bukanlah realita. Ia harus menelan pil pahit kehidupan bahwa nyatanya pria itu akan bersanding dengan wanita lain. Kesabaranlah yang akan menjadi obat dari sakitnya mencintai dalam diam. Semua ada ruang, semua ada waktu. Tinggal kita dan hati yang tegar untuk menunggu giliran kapan kita mendapat jawaban terbaik-Nya. ❎PLAGIAT JAUH JAUH SANA❎
SYAQIL (Kuliah Tapi Nikah) || TERBIT✓ by storyhusni_
storyhusni_
  • WpView
    Reads 7,169,526
  • WpVote
    Votes 745,688
  • WpPart
    Parts 42
Terbit di Cloudbookspublishing Sudah tersedia di Gramedia dan Toko Buku Online Raisya Alika Putri, gadis yang tidak pernah menginginkan nikah muda namun terpaksa melakukannya demi cita-cita. Dia harus menerima persyaratan nikah muda demi bisa kuliah di kampus impian. Aqil Habibi Furqan. Senior kampus sekaligus suaminya. Mahasiswa semester lima yang memiliki sikap cuek, dingin dan galak. Hidup rukun? Tidak. Mereka tidak seperti sepasang suami istri umumnya, kisah mereka unik. Raisya yang suka mengajak ribut dan tidak bisa diatur, Aqil yang sangat cuek namun diam-diam perhatian. Perbedaan dan sikap yang bertolakbelakang menjadikan kisah mereka berlanjut meskipun bertengkar dan berdebat tidak pernah luput dari keduanya. Hingga akhirnya perbedaan membawa mereka bersatu, rasa mulai tercipta hingga sebuah masalah hadir di hidup keduanya. Bagaimanakah kisah mereka selanjutnya? Yuk lah mampir, siapa tahu ketagihan❤️ __________ ☑️ Kata Pembaca : @Amita_rahamdini27 Kesannya banyak batt gk bisa diungkapkan dengan kata-kata 😭😭 @Aquariusgurl21 Makasih bnyk thor ini cerita bagus bgt, cerita kehidupan Raisya Aqil bikin baper bgt, terus berasa bgt feel nya @Kefooooooooo Cerita nya bagus banget thor. Selalu bikin klepek" Ampe kadang gila gara" Baper. Gk nyesal udah baca ampe akhir,💗 @SamsungSamsamm Sumpah bagus banget kak😘 @nisaaaaaa31 CERITA KAKAK KEREN BANGET!!😭💗 @DinAulya06 Bagussss bangett cerita nya Sampe ngga bisa berkata²😭😭 @innvii_ Keren parah 😭❤️
Elshanum & Albirru by Thierogiara
Thierogiara
  • WpView
    Reads 99,667
  • WpVote
    Votes 11,214
  • WpPart
    Parts 38
Aku ibarat tunas kelapa yang terombang-ambing di atas permukaan air laut dan kamu adalah tepian pantai yang pada akhirnya menjadi tempatku berlabuh kemudian tumbuh. *** Bagaimana jika seorang pria datang kepadamu dengan membawa komitmen yang ternyata hanya sebuah omong kosong? Itulah yang Shanum rasakan saat pertama kali Biru masuk ke dalam hidupnya, memporak-porandakan perasaannya kemudian meninggalkannya begitu saja. Iya, Biru meninggalkannya begitu saja seolah perasaan dalam dirinya begitu tidak penting. Sampai suatu hari Ibra datang ke dalam hidup Shanum menawarkan sebuah keseriusan, setelah pergolakan batin dalam dirinya akhirnya dia menerima Ibra. Tapi bagaimana jika Biru malah tidak rela dan membuat semuanya menjadi berantakan. Biru kembali ke hidup Shanum, membangun komitmen yang sebelumnya sudah sempat berantakan. Membawa Shanum pada kenyataan bahwa memang sejauh apa dia berlari, jodoh akan tetap bertemu. ***
Halalkan Almira [Terbit✅] by Thierogiara
Thierogiara
  • WpView
    Reads 165,930
  • WpVote
    Votes 14,123
  • WpPart
    Parts 47
Hakim tak pernah serius dalam hidupnya, sampai pertemuannya dengan seorang gadis bercadar membuat dunianya terusik. Sorot mata yang hampir tak pernah dilihatnya itu seperti candu, membuatnya ingin melihat lagi dan lagi. Pemilik Semesta ternyata amat baik, Hakim tak pernah tahu kalau ternyata ada benang merah yang membuatnya tersambung dengan gadis bercadar yang ternyata bernama Almira tersebut. Saat sudah mantap untuk menjatuhkan hati dan menentukan pilihan, bagaimana jika ternyata Almira bukan sesuatu yang bisa dia jangkau lagi? fakta bahwa Almira sudah dipinang oleh sahabatnya sendiri membuat Hakim patah hati sejadi-jadinya. Hakim memilih naik gunung untuk ungkapan sebuah patah hati yang ia rasakan, berjanji bahwa setelah turun dia akan move on dari sosok Almira malah membawanya pada kabar meninggalnya calon suami Almira yang tak lain dan tak bukan adalah sahabat Hakim sendiri. Lantas Hakim harus bagaimana? Picik sekali rasanya harus berbahagia di atas meninggalnya sahabat sendiri. Atau mari kita sebut ini adalah takdir, bahwa memang sudah takdir Hakim harus berjuang untuk memiliki Almira sepenuhnya. 11 Mei 2020
Dua Rakaat CINTA [Selesai] by Nouralifiyya
Nouralifiyya
  • WpView
    Reads 896,133
  • WpVote
    Votes 64,290
  • WpPart
    Parts 50
"Pernikahan bukan sebuah permainan, Mas!" Gadis itu tidak bisa menyembunyikan kemarahannya. Ah, tidak. Lebih tepatnya rasa kecewa, tetapi untuk alasan apa? Apakah karena perkataan pria itu atau takdir yang seakan mempermainkannya. Dialah Arnaina Nafizatuz Zahra. Gadis yang diam-diam mencintai dalam doa. Namun, pria yang dicintainya melabuhkan hati pada gadis lain. Zahra berusaha menerima takdir-Nya. Namun, mengapa saat hatinya mulai ikhlas. Sesuatu terjadi, menyebabkan dirinya memakai gaun pengantin. Bahkan dalam akad itu, namanya yang disebutkan. ... DUA RAKAAT CINTA [Spiritual⚠Romance⚠Sad Story] Dibuat TAHUN 2018 Republish 05 Juni 2021 Don't copy story Hak Cipta dilindungi UNDANG-UNDANG
Cinta Sang Dosen ( END ) by hestiprimaastuti
hestiprimaastuti
  • WpView
    Reads 2,730,948
  • WpVote
    Votes 190,554
  • WpPart
    Parts 45
" Permisi Kak, boleh saya minta tanda tangannya?" Pria itu menoleh dan kaget tapi tidak lama kemudian tersenyum. Aneh, pikir Hanum. " Oh, ya..ya, sini bolpoinnya" katanya. Dia lalu meminta buku Hanum dan memberikan tanda tangannya. Tidak lupa di bawah tanda tangannya ditulis namanya sendiri, Bayu A. Wicaksono. Kakak senior ini baik sekali, tidak memberikan tugas aneh-aneh seperti yang lain. Pikirnya. Kejadian itu sudah berlangsung tiga tahun berlalu. Selama itu pula, Hanum tidak tahu bahwa kakak senior yang dimintai tanda tangan itu adalah dosennya sendiri. Hingga saat Hanum masuk kelas di awal semester enamnya, dia kaget melihat sosok pria tinggi di depan kelasnya, yang ternyata dosennya. Hanum kaget, tapi tidak dengan Bayu. Terus kemana saja Bayu selama tiga tahun ini? Kenapa Hanum baru melihatnya sekarang?