aishrn's Reading List
70 stories
Nyala Rahasia by ndaquilla
ndaquilla
  • WpView
    Reads 5,424,675
  • WpVote
    Votes 386,688
  • WpPart
    Parts 55
Sebagai putra sulung, Harun diberi warisan politik yang membingungkan. Alih-alih bahagia, ia justru menderita sakit kepala tiada habisnya. Partai yang didirikan orangtuanya, menyisakan kader-kader kacau yang minta dibina. Hingga geliat saling sikut demi mencapai puncak tertinggi pun, semakin tak terkontrol. Biasanya, Harun dapat mengatasinya. Biasanya, ia tahu ke mana harus melangkah. Namun, di satu malam yang ia perkirakan telah terlepas dari bahaya. Ia justru dikejutkan pada sambutan bahtera yang sebelumnya tak ingin ia bina. Pertemuannya dengan Nyala Sabitah, mengubah segalanya. Ada yang harus disembunyikan dari dunia. Dan orang itu adalah Nyala Sabitah.
(END) Something About You by matchamallow
matchamallow
  • WpView
    Reads 5,309,199
  • WpVote
    Votes 646,362
  • WpPart
    Parts 83
18+ CERITA MSH LENGKAP VICTORIAN SERIES I HISTORICAL ROMANCE (VICTORIAN ERA/ENGLAND) Inggris pada masa Ratu Victoria Sebelum meninggal, ibu dari Kaytlin dan Lisette de Vere menyerahkan perwalian mereka berdua ke tangan Raphael Fitzwilliam, Marquess of Blackmere, teman baiknya di masa remaja. Tidak disangka, Raphael ternyata bukan orang yang ramah dan tidak menyambut mereka dengan baik. Bahkan pria itu membenci Kaytlin karena mirip dengan ayahnya, Richard de Vere, yang telah membuat ibu Kaytlin kawin lari dan berpotensi menimbulkan skandal di kalangan bangsawan. #1 fiksisejarah Agustus 2018 #3 fiksisejarah Desember 2020
ASTUNGKARA (selesai) by code_colorcode
code_colorcode
  • WpView
    Reads 232,353
  • WpVote
    Votes 19,136
  • WpPart
    Parts 27
ASTUNGKARA -sebuah harapan melalui ikatan pernikahan- . . Sebuah pernikahan dianggap dapat memutus sebuah tali kebencian. Sebuah pernikahan dianggap dapat menjadi jembatan baru untuk mengulang kembali hubungan erat dua keluarga yang sempat terputus. Menikah... pilihan terakhir yang diambil untuk menebus rasa bersalah di masa lalu. Tangan yang dahulu begitu erat saling menggenggam, kebahagiaan dua keluarga yang dahulu selalu berbagi tawa bersama, dalam sekejap saja berubah lepas dan saling membisu bersama perasaan asing dan benci. Pernikahan hanyalah alibi semata, Adinatha yang sudah memendam kebencian selama belasan tahun menjadikan kesempatan itu sebagai jalan untuk membalas dendam. Namun... akankah hal tersebut dapat bertahan hingga akhir saat sosok Arumi begitu setia memberikan tetesan air untuk mengikis batu di dalam hati Adinatha? color_code 27 Mei 2025
PRAJA: The Otority by Hirayalova
Hirayalova
  • WpView
    Reads 2,411,552
  • WpVote
    Votes 159,564
  • WpPart
    Parts 53
SERIES 1 OF PRAJA UNIVERSE Praja - Pravara (SEGERA TERBIT - PART LENGKAP) Copyright©️2025 Hirayalova DILARANG PLAGIAT DALAM BENTUK APA PUN! ⚜⚜⚜ Selain kecantikan yang paripurna, Pravara Raespati tidak memiliki hal lain yang bisa dibanggakan. Dia sadar betul akan kapasitas dirinya sendiri jika berhadapan dengan keluarga Adisutjipto. Tapi bagaimana bisa takdir membawanya pada pernikahan yang tidak disangka-sangka? Dan bagimana bisa pernikahan yang masih terasa seperti mimpi tiba-tiba sudah berjalan selama tiga tahun? ⚜⚜⚜ Selain melanjutkan bisnis yang sudah dibangun sang ayah, Raden Mas Praja Adhiyaksa Haryokusumo menolak menjadi Kanjeng Gusti dan memilih pergi ke Amerika untuk urusan bisnis selama tiga tahun. Ketika dia kembali, dia baru ingat bahwa dia telah menikahi seseorang. ⚜ SEBAGAI DUKUNGAN UNTUK PENULIS, TOLONG TINGGALKAN VOTE DAN KOMENTAR SEBANYAK-BANYAKNYA WALAU PUN CERITA SUDAH TAMAT ⚜ Start: 27-12-2024 End: 07-04-2025
Lingsir by howthebabyarrived
howthebabyarrived
  • WpView
    Reads 425,233
  • WpVote
    Votes 1,301
  • WpPart
    Parts 3
[Book 2 of The Grave of Fairytales] Pada waktu senja itu, di pinggir pantai, kehadiranmu meredam suara ombak. Rupanya, gemuruh itu beralih pada jantungku yang bertalu. Paras sempurna, serupa gadis dalam lukisan yang sempat kulihat tadi. Kulihat lagi lamat-lamat, seperti kemerahan senja yang berusaha kurekam dalam memori. Kendati demikian, senja tetap menyingsing, sinarnya melebur kepada malam. Tapi tidak dengan kamu. Kamu itu akan aku bawa pulang. Akan aku usahakan. Namun, siapa yang sanggup menggenggam senja? Beranikah dia melawan kegagahan malam? Tapi tenang. Kamu akan aku bawa kabur. Kita akan lari, berlari sejauh yang kita bisa. Ya?
Sang Ratu by ramiamalia
ramiamalia
  • WpView
    Reads 1,024,757
  • WpVote
    Votes 129,792
  • WpPart
    Parts 54
Halamara tahu bahwa dirinya adalah persembahan. Seseorang yang harus berdiri di garda terdepan dan masuk ke dalam benteng musuh untuk menyelamatkan kepala sang ayah. Dia ratu dengan mahkota juga kebencian mendalam dari lelaki yang menjadi suaminya. Dia ratu yang bertahan dalam seluruh penghinaan hanya agar rumahnya tak dibumihanguskan.
The Bride Who Never Was by elsangster
elsangster
  • WpView
    Reads 353,963
  • WpVote
    Votes 44,769
  • WpPart
    Parts 66
[Reading List September 2023 - RomanceID as Dangerous Love Category] #1 on History - 15/07/25 #1 on Mitologi - 29/01/24 #1 on War - 28/01/24 #1 on Yunani - 19/12/23 #1 on Slowburn - 19/12/23 ⚠️ May contain explicit things (21+) that can triggering you. ⚠️ Brie cuma punya tenggat dua jam sebelum essay tambahan dari mata kuliah Seni Yunani dan Roma Modern dikumpulkan kepada sang profesor. Dalam waktu yang cukup singkat itu, ia berusaha melawan bekas hangover di perpustakaan kampus. Namun, apa jadinya jika kopi yang sudah ditambahkan dua shots justru tak mempan dan malah membuatnya terpental jauh ke masa lampau. Seorang gadis abad kedua puluh satu yang harus terbangun untuk hidup di zaman sebelum masehi. Parahnya, ia terjebak menjadi budak 'pahlawan' perang kala itu. Mampukah seorang gadis yang sudah mencicipi manisnya hak bersuara di masa modern bertahan di masa-masa pembungkaman? Dapatkah ia memastikan kepalanya tetap utuh di tempat, ketika marak pembumihangusan orang sebangsanya? Bagaimana jika dia terjebak menjadi budak 'sang pahlawan' di sini selamanya? Lalu apa yang sebenarnya terjadi dengan dirinya di perpustakaan? Apakah ia mati? Apakah kopinya beracun? Oh, tidak! Terlalu banyak pertanyaan tak terjawab. Namun, satu hal yang ia tahu jawabannya dengan pasti. Pokoknya, bagaimanapun caranya, dia harus kembali. Apa pun jalannya akan ia lalui. Apa pun. Hanya untuk kembali. Sebab menjalani kehidupan di sini adalah mimpi terburuk yang menyiksa diri.
Blue Makes Me Happy by genitest
genitest
  • WpView
    Reads 778,891
  • WpVote
    Votes 95,704
  • WpPart
    Parts 45
Semoga happy ending
Reputation Rescue by pichidichi
pichidichi
  • WpView
    Reads 2,111,545
  • WpVote
    Votes 165,454
  • WpPart
    Parts 52
ADHYAKSA SERIES NO.1 *** Salsa merasa dirinya tertiban durian runtuh ketika tahu bahwa Dream Sky, agensi humas tempatnya bekerja memlihnya untuk menjadi koordinator tim crisis management di perusahaan Adhyaksa. Namun, siapa sangka, ternyata dirinya bukan harus mengerjakan perbaikan imej dan reputasi perusahaan melainkan menjadi publicist untuk si sulung Adhyaksa, Darmantara dengan segala kasus yang menimpanya. One night stand lasts only for a night. Buat Darma yang tidak suka komitmen, cinta satu malam dan dunia gemerlap jadi pilihan untuk menghabiskan akhir pekan. Hingga sebuah cinta satu malam yang seharusnya jadi kebiasaan mingguannya mengacaukan semua yang Darma punya. Kalau kalian berpikir kisah ini merupakan kisah cinta perempuan dan lelaki yang terlibat dalam cinta satu malam, kalian salah. Tetapi, tenang! Karena, sebuah kesalahan mungkin bisa membawamu ke sebuah pertemuan dan cerita yang tak kamu sangka selama ini. ** Kali ini kita flashback ke kisah cinta Mas Darma dan Mbak Salsa, ya.
Bulan Terbelah Dendam by sundayshoes
sundayshoes
  • WpView
    Reads 1,176,367
  • WpVote
    Votes 124,398
  • WpPart
    Parts 31
Dara pernah punya segalanya, lalu dia bertemu Panca. Panca pernah tak punya apa-apa, lalu dia bertemu Dara. Sepuluh tahun berlalu... Panca dan Dara kembali bertemu. Kini Panca memiliki segalanya, tapi Dara tetap tak terjangkau olehnya.... *** Started: 13 Nov 2021 Finished: 13 Feb 2022