Select All
  • Miss Rempong
    4.8M 569K 60

    Kinanti Wijaya atau orang-orang sering memanggilnya Kiwi merupakan mantan 3rd runner-up Miss Universe perwakilan dari Indonesia, semenjak menorehkan prestasi itu namanya semakin melambung di dunia hiburan Indonesia apalagi ketika dia dipercaya menjadi salah satu co-host talk show disalah satu stasiun televisi ternama...

  • Senja Pagi [Completed] ✔️
    695K 38.9K 71

    "Aku suka pagi. Kamu?" -Senja "Aku suka senja." -Pagi "Kenapa?" -Senja "Jangan bertanya kenapa aku jatuh cinta pada senja. Karena kamulah yang paling tau jawabannya." -Pagi Tersenyum bukan berarti bahagia!! Ini cerita tentang dua remaja bernama Pagi dan Senja. Dua orang yang berbanding terbalik sifat dan status sosial...

  • ROMEO'S [Completed]✔️
    451K 29.9K 48

    Kalau kesempurnaan adalah dosa terbesar, maka Romeo lah Raja di neraka yang paling kejam itu. Namun sayangnya kesempurnaan itu hanya berasal dari tatapan orang-orang saja, bukan dengan apa yang dirasakan Romeo sendiri. Sempurna? Romeo ingin tertawa mendengarnya. Dalam hidupnya, Romeo hanya mencintai satu gadis yaitu I...

  • THE SECRET RELATIONSHIP
    18M 768K 59

    BELUM REVISI!!! Pernikahan dini hasil dari perjodohan dadakan memang terdengar tabu di era modern seperti ini. "Remaja SMA berumur 16 tahun menikah karena dijodohkan," mungkin itu yang akan menjadi headline di majalah atau sebuah koran. Tapi tenang saja, semua itu hanya sebuah terkaan belaka. Semuanya telah aman terke...

    Completed  
  • LASKAR [Completed]✔️
    2.6M 129K 49

    "Bentar lagi lo bakal ganti nama." -Laskar Lingga "Kenapa?" -Iris Senja "karena lo jodoh gue." -Laskar Lingga "Maksudnya?" -Iris senja "Lo mau tau maksudnya? makanya lo harus nikah sama gue." - Laskar Lingga. "Nggak jelas!" -Iris senja. "Biar jelas, kita ke KUA ajah sekarang! NYONYA LINGGA!" -Laskar lingga. Gimana kel...

    Completed