decadeplayer's Reading List
17 stories
ALANA  (REPUBLISH) by fitriahrdn
fitriahrdn
  • WpView
    Reads 290,025
  • WpVote
    Votes 13,262
  • WpPart
    Parts 37
Cover by me [FOLLOW SEBELUM MEMBACA!!] Budidayakan meninggalkan jejak seperti VOTE DAN KOMEN! ♡︎♡︎♡︎♡︎♡︎ "Only one day," Alana menatap Bian yang tengah menatapnya. "LO COWOK BRENGSEK BIAN! LO BILANG BAKAL BUAT ALANA BAHAGIA?! TAPI INI APA? LO NYAKITIN DIA BIAN!" "ARRRGGHHH BEGO! LO BEGO BIAN!" Bian mengacak rambutnya frustasi karena sudah membuat Alana menangis. "Gue cuma gak mau lo kenapa-napa, Lana," Bian menjatuhkan badannya ke lantai dan menutup wajahnya dengan kedua tangan menangis di sana. ------- #1 galaksi (23/3/21) #1 albian (23/3/21) #24 puisi (23/3/21) #185 cerpen (4/4/21) #20 puisi (30/4/21) #15 ceritapendek (2/5/21) #16 sweetcouple (2/5/21) #5 ceritapendek (4/5/21) #194 hurt (16/5/21) #1 sweetcouple (21/5/21) #1 puisi (4/6/21) #3 ceritapendek (18 /6/21) NOTE : Ini murni dari pikiran Saya! Kalau ada yang bilang plagiat? SINI MAJU, KITA ADU JOTOS💪! ⚠️PLAGIAT DI LARANG MENDEKAT! OKELAH KALAU PENASARAN TINGGAL DI SWIPE-UP! hehehe canda swipe-up. YANG PENASARAN KUY BACA! ET JANGAN LUPA FOLLOW, VOTE, AND KOMEN Start : 8 februari 2021 finish : 22 agustus 2021
LILY : The Curse Of A Siren  [SELESAI✓] by SaaciKn
SaaciKn
  • WpView
    Reads 62,479
  • WpVote
    Votes 6,563
  • WpPart
    Parts 34
"Aku bersumpah atas nama Poseidon, anak mu akan menjadi sama seperti ku !!!" Ucap nya penuh dengan amarah dan seketika Gelombang laut tinggi di sertai gemuruh yang sangat dahsyat "Ini pertanda buruk" Ucap salah satu wanita yang perutnya terlihat sudah sangat besar, seakan makhluk yang di dalamnya sudah siap untuk keluar ................ PROSES REVISI !!
Time Travel Of A Freya (On Going) by ini_sasha
ini_sasha
  • WpView
    Reads 1,781,855
  • WpVote
    Votes 195,106
  • WpPart
    Parts 37
Freya, anak konglomerat dari abad ke 21 tibatiba terlempar ke tubuh nona pertama di kediaman menteri ai. Entah apa alasan dia bertransmigrasi sampai ke era ini, yang pasti freya hanya ingin pulang ke tempat asalnya. Ai chunhua, putri pertama dari perdana menteri ai yaoshan. Yang terkenal lemah dan penakut. Tidak di sukai oleh semua orang karena wajahnya yang jelek dan bodoh. Tunangan pangeran ketiga wang xiaodan. Mempunyai adik tiri ai cahyou yang lebih unggul dari dirinya. "ingin bermain-main dengan gadis dari abad 21? Maka tamatlah riwayatmu." Lalu Bagaimana kelanjutan kisahnya? Selamat membaca. Jangan lupa vote dan coment. Bukan novel terjemahan. since 28 april 2020
RAHASIA TERGELAP - Lexie Xu by Gramedia
Gramedia
  • WpView
    Reads 152,836
  • WpVote
    Votes 7,800
  • WpPart
    Parts 19
Dark Series #1: Rahasia Tergelap telah terbit tahun 2016. Nukilan Rahasia Tergelap akan ditampilkan di Wattpad mulai Juli 2017 menyambut terbitnya buku kedua seri ini, Perburuan dalam Kegelapan. *** Giselle tidak pernah menyangka Merly akan mengakhiri hidupnya dengan terjun dari atas gedung kampus. Setahu Giselle, Merly termasuk cewek ceria yang tak pernah punya masalah, tapi kenapa cewek itu bunuh diri? Saat sedang berduka atas kematian Merly, Daryl yang sudah lama disukai Giselle, datang. Di tengah kebersamaan mereka, Giselle jadi tahu bahwa ada yang tak beres dengan kematian Merly. Ia mendung Merly tidak bunuh diri, melainkan dibunuh. Belum sempat menguak misteri kematian Merly, salah satu sahabatnya, Ella, juga terjun dari atas gedung kampus. Kali ini Giselle makin yakin ada dalang dari kematian dua temannya itu. Daryl dan kawan-kawannya pun merasakan hal yang sama, sampai-sampai mereka menyewa jasa bantuan Erika Guruh, hacker legendaris di kampus tersebut.
Flower Of War (Slow Update) by PurisaCristiwi
PurisaCristiwi
  • WpView
    Reads 2,548,349
  • WpVote
    Votes 240,925
  • WpPart
    Parts 81
Yiu Jiefang, gadis berusia 27 tahun, menjabat sebagai Komandan Pasukan Elite Angkatan Darat China yang terkenal akan kejeniusannya dalam bidang militer terutama dalam hal mengatur strategi. Keahlian dalam menggunakan berbagai macam senjata tidak perlu diragukan lagi. Banyak misi berbahaya yang telah ia pimpin dan hampir tak pernah gagal sekali pun. Hingga saat dirinya sedang dalam misi penyelamatan sejumlah sandera yang akan diperdagangkan menjadi budak ke pasar gelap internasional, sebuah peluru bersarang tepat di dadanya guna melindungi salah satu sandera agar tak terkena peluru tersebut. Berada diujung napas, Yiu Jiefang tersenyum. Setidaknya dia berhasil menjalankan tugas hingga titik darah penghabisan dan tidak memiliki penyesalan. Namun, saat semuanya menjadi gelap. Tiba-tiba manik sehitam malamnya kembali terbuka, tetapi bukan sebagai Yiu Jiefang. Dia terlempar ke masa lalu dan bersemayam di dalam tubuh seorang Putri Kerajaan Qiu Wang yang terkenal lemah dan tidak memiliki keahlian apa pun. Akankah Yiu Jiefang bisa menerima takdir dan akan mengubah pandangan orang terhadap tubuh gadis tempatnya bersemayan? Apakah Yiu berhasil melumpuhkan para musuh yang mengincar nyawanya? I will fight for my freedom! Asli imajinasi sendiri dan tidak ada hubungannya dengan sejarah asli China manapun karena real fantasi sendiri dengan sedikit menggali informasi dari berbagai sumber. ⚠Cerita ini aku tulis jauh sebelum mengenal dunia kepenulisan dan sedang dalam tahap belajar. Baca versi revisi di Mangatoon ya. ⚠Link GC WA ada di bio⤴⤴ ⚠ DON'T COPY MY STORY AND JANGAN LUPA TINGGALKAN JEJAK ⚠ #1 Aksi (11-02-2022) #1 China (12-01-2020) #1 Chinese (12-01-2020) #1 Fantasi (03-04-2020) #1 Fantasy (12-10-2020) #1 Fiksisejarah (15-01-2020) #1 Historicalfiction (27-01-2020) #1 Kaisar (13-05-2020) #1 Kingdom (21-09-2019) #1 Timetravel (26-09-2019) #1 Wuxia (18-07-2020) #2 War (23-02-2021) #4 Rebirth (01-06-2020) 12 Juli 2019
Attack of Zombies  by audinashanaz
audinashanaz
  • WpView
    Reads 6,626
  • WpVote
    Votes 813
  • WpPart
    Parts 16
Tak ada yang menyangka dunia bisa menjadi neraka dalam kurun waktu singkat. Manusia biasa saja terkadang lebih mengerikan dari setan. Kini justru tumbang satu per satu, mati hanya dengan gigitan, menjadi makhluk yang agresif, dan sulit untuk dihindari. Di situasi ini, bukan musuh yang harus mereka lawan, tetapi ego, agar bisa bertahan hidup. Dan bagaimana bisa benih cinta tumbuh di suasana mencekam seperti ini?
Zenia [Terbit] by NadyrPtr
NadyrPtr
  • WpView
    Reads 99,898
  • WpVote
    Votes 4,708
  • WpPart
    Parts 40
Kenapa sulit sekali untukku melihat masa depanku? Aku bisa melihat masa depan orang lain yang berputaran dengan rizeki, jodoh, bahkan kematian. Lalu, kenapa aku tidak mengetahui hal yang bersangkutan dengan diriku? Bahkan, kehadirannya saja aku tidak mendapat kilasannya. Aku baru saja bebes dari kehidupan pasifku. Aku tidak ingin dipertemukan jodoh dalam hari kedua aku hirup udara bebas selain udara di rumahku. Lalu, kenapa dia datang tanpa diundang dan ikut campur urusanku? Dan, kenapa hatiku selalu bergetar saat di sisinya? Apakah benar yang dikatakan Bunda?
RED CITY : ISOLATION by MilenaReds
MilenaReds
  • WpView
    Reads 1,521,989
  • WpVote
    Votes 200,312
  • WpPart
    Parts 54
Rasa-rasanya, diriku sudah mengalami hal-hal buruk yang umum menimpa manusia yang masih hidup di bumi. Kehilangan orang tua di usia muda? Sudah kualami. Hidup sendiri dan bermusuhan dengan kakak kandung sendiri? Sedang kualami. Aku tahu keadaan buruk masih bisa lebih buruk lagi. Tapi mana menyangka, hal buruk yang terjadi selanjutnya adalah manusia di serang sebuah wabah mematikan yang merubah seseorang menjadi kanibal. Wabah Zombie. Tak di sangka saat kekacauan ini juga, kakakku dengan penuh penyesalan berniat kembali. Berpacu dengan kecepatan penyebaran infeksi virus, kakakku mengirimkan tim bantuan militer untuk menarikku dan teman-temanku keluar utuh dari kekacauan ini. Namaku Lucy, aku adalah salah satu penyintas hidup di Jakarta, yang sekarang ditandai sebagai Red City, atau Kota Zombie. Hanya satu tujuanku, secepatnya keluar dari kota terkutuk ini dan bertemu kembali dengan kakakku. . . If you're going through hell, keep going. Berulang peringkat 1 #Fiksi Ilmiah #Laga #Petualangan #Horor #Zombie
Anak Indigo by yaajjsoo_
yaajjsoo_
  • WpView
    Reads 52,076
  • WpVote
    Votes 2,174
  • WpPart
    Parts 19
berawal ia masih kecil ada seorang anak yang indigo tetapi ia tidak tahu lalu ibu dan ayah nya curiga, apa jangan jangan anaknya mempunyai seperti mereka?(keturunan) Apa dia bisa melewati ini semua? Apa yang terjadi???
Why Only Him? by Pranavalya
Pranavalya
  • WpView
    Reads 239
  • WpVote
    Votes 81
  • WpPart
    Parts 7
Apa jadinya kalau laki-laki yang cuek, keras kepala, dan dingin mencoba mendekati perempuan yang juga sama cueknya, jutek dan juga songong? Mereka berdua pun sama-sama tidak memiliki pengalaman percintaan. "ini bakal jadi tantangan buat lo va" Raka menaik turunkan alisnya, membuat Rava menatapnya sengit "deal?" tanya Raka yang belum mendapatkan jawaban dari Rava Julian menyenggol tangan Rava yang hanya diam menatap layar handphonenya. "jangan cuman di liatin doang fotonya" Rava tersentak dan langsung mematikan handphonenya setelah mendengar perkataan Julian "Deal"