Fantasi
4 stories
SEKAR  by NurDyh3
NurDyh3
  • WpView
    Reads 1,723,037
  • WpVote
    Votes 206,857
  • WpPart
    Parts 73
Genre : Fiksi Stefani Arsita Prameswari seorang dokter yang namanya sudah sangat dikenal di seluruh penjuru negri. Tertembak oleh tentara sekutu saat sedang menjalankan tugasnya menjadi seorang relawan disebuah negara yang terkena konflik. Dipenghujung nyawa ia berdoa kepada Tuhan agar diberi kesempatan hidup sekali lagi untuk membantu nyawa para manusia yang membutuhkan bantuannya. Dan pada akhirnya Tuhan mengabulkan doanya, namun ia dihidupkan kembali didalam tubuh seorang anak perempuan yang dikucilkan oleh ayah kandungnya sendiri. Bukan hanya itu, dunia yang dihadapinya sekarang berbeda jauh dengan dunianya dahulu. Jika dikehidupan lama adalah jaman Modren, maka dikehidupannya sekarang adalah sebaliknya. Rank 1 # fantasi (12/4.21) Rank 1 #fiksiilmiah (27/5.21) Rank 1 #fantasy (20/6.21) Rank 1 #fantasy (30/6.21) Rank 1 #siblings (26/8.21) Rank 1 #kesehatan (9/9.21) Rank 1 #isekai (25/9.21) Rank 1 #langit (2/11.21) Rank 2 #cinta (11/11.21) Rank 1 #dokter (22/12.21) Rank 1 #kesehatan (22/02.22) Rank 1 #lucu (19/06.22)
ARUNIKA'S WORLD (SELESAI) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 8,063,567
  • WpVote
    Votes 1,087,053
  • WpPart
    Parts 61
#TRANSMIGRASI STORY 01# PART MASIH LENGKAP. TERBIT, 2021. Versi cetak tersedia di seluruh Gramedia. *** CERITA UNTUK MENTAL BAJA, BERANI BACA SAMPE AKHIR? *** Seingat Arunika Prameswari , malam sebelum tidur, dia masih gadis biasa saja. Gadis yang hidup di desa bersama keluarga nya, yang sederhana namun bahagia. Lalu kenapa saat pagi ia terbangun, ia menjelma menjadi Gadis kota yang cantik dan kaya?! Yang lebih parah dari itu, kenapa dirinya di takuti dan di benci banyak orang? *** Arunika Deolinda Maheswari, dijuluki manusia perwujudan dari Dewi Aphrodite. Si Keindahan tanpa otak. Arunika itu cantik, seksi, kaya, penuh hasrat dan keindahan. Namun sayang, ia kerap kali di cap tidak punya otak karena selalu mengejar-ngejar Praditya Nugha yang jelas-jelas sudah ada pawang nya. Arunika itu licik, kejam, sadis. Hobby membully dan senang menjajah. Itulah sebab nya banyak murid yang membenci gadis itu diam-diam. Lalu, apa yang terjadi jika Arunika yang selama ini di kenal Antagonis, dalam sekejap berubah menjadi Protagonis setelah mengalami kecelakaan? Yang mereka tidak tahu adalah peristiwa semalam itu ternyata Takdir yang Tuhan kirimkan untuk menemukan jati diri dan makna hidup yang sesungguhnya. *** Start : 05 Maret 2021 End : - Amazing Cover by : @Pecintakopi18 High Ranks - 7 in #Perubahan / 14 Maret 2021 - 6 in #Mood / 22 Maret 2021 - 2 in #Antagonis / 25 Maret 2021 - 5 in #Newstory / 25 Maret 2021 - 7 in #LinYi / 25 Maret 2021 - 1 in #Antagonis / 26 Maret 2021 - 5 in #Mood / 26 Maret 2021 - 2 in #Reinkarnasi / 04 April 2021 - 2 in #BadGirl / 05 April 2021 - 1in #Fantasi / 10 April 2021 - 9 in #FiksiRemaja - 1 in #Komedi / 21 April 2021 - 1 in #Humor / 24 April 2021 - 1 in #Humor / 26 April 2021 - 2 in #Humor / 02 Mei 2021 - 1 in # Reinkarnasi / 08 Mei 2021 - 1 in # Baper / 08 Mei 2021
THE LEGEND OF NAVERLAND : #1. The Traitor [ COMPLETE ] by ConanFa
ConanFa
  • WpView
    Reads 1,657,372
  • WpVote
    Votes 169,255
  • WpPart
    Parts 42
Trilogi The Lagend of Naverland. #1. The Traitor. (COMPLETE) #2. The Hero. #3.The Determinant of Choice. Bagaimana bila kau yang sudah mati tiba-tiba terbangun dan mendapati segala sesuatunya berbeda? Bagaimana jadinya kau yang telah lama mati terbangun dimasa depan sebagai orang lain? Bagaimana bisa dirimu yang berkelas dan sempurna terbangun sebagai seseorang gadis yang lemah yang bahkan tidak berjalan diatas kakinya sendiri? Bagaimana jika seorang bangsawan kuno terkemuka seperti Carrel Aloist Naverland harus mendapati dirinya hidup kembali sebagai Crysel Aloist Aegis perempuan bodoh yang terus-terusan ditindas? Apakah dia bisa menghadapi dunia keduanya? Apakah dia bisa meluruskan kebenaran hidupnya? Akankah sejarah kembali berubah dan menunjukan kebenarannya? Kebenaran bagi Sang Pengkhianat. DILARANG KERAS MENGCOPY, MENYALIN, MENIRU,MENCURI KARYA SAYA, KARYA SAYA HAK MUTLAK MILIK SAYA DAN TIDAK BISA DIGANGGU GUGAT, JIKA ADA YANG MENCOBA MEMPLAGIAT MAKA SAYA AKAN BERTINDAK KERAS SEPERTI MEMINTA WATTPAD MEMBLOKIR AKUN KALIAN. Terimakasih🙂
Kingsley & Queenza by The_Queenza
The_Queenza
  • WpView
    Reads 17,406,375
  • WpVote
    Votes 2,015,936
  • WpPart
    Parts 163
WARNING : Cerita ini memiliki efek ketagihan. Sekali baca gak akan bisa berhenti sampai berharap gak pernah tamat. Gak percaya, buktiin aja. ------------------------ Manis. Darahnya sungguh lezat. Itu adalah hal pertama yang dipikirkan Kingsley begitu terjaga dari tidur panjangnya. Perlahan kegelapan yang sebelumnya menyelimuti pandangannya memudar, digantikan cahaya lembut sang rembulan yang menyinari tempatnya berbaring. Sial! Ternyata bukan sekedar tempat berbaring. Tempat ini adalah kuburannya. Dan-lihat dirinya sekarang. Tangannya yang terangkat di depan wajah hanya berupa tulang belulang. Terlihat begitu menjijikkan. Memangnya berapa lama dirinya tertidur? Sepuluh tahun? Lima puluh tahun? Atau sudah lebih dari seratus tahun? Kingsley bangkit dari posisi berbaringnya seraya memperhatikan seluruh tubuh. Apanya yang tubuh? Seluruh bagian dirinya hanya tersisa tulang. Pasti para cacing dan binatang pemakan bangkai di sini berpesta pora menikmati tubuhnya. Gerakan kecil itu menarik perhatian Kingsley. Dia menoleh, mendapati seorang wanita duduk meringkuk di sisi terjauh darinya, diselimuti kegelapan yang tak tersentuh cahaya bulan. Mata wanita itu membelalak ngeri, sementara kedua tangan membekap mulut, seolah meredam jeritan. Seketika, mulut Kingsley yang hanya berupa kerangka tulang bergerak seolah sedang tersenyum. Wanita itu yang telah membangunkannya menggunakan darahnya. Dan dengan darahnya juga bisa membuat tubuh Kingsley kembali utuh. Tapi sayang, dengan menghisap darahnya, kekuatan Kingsley akan diserap oleh si wanita. Hanya satu hal yang bisa membuat kekuatannya kembali. Dengan bercinta. Seperti dulu... ---------------- Dipublikasikan pertama kali : 20 September 2018 Selesai : Masih berlanjut Copyright © 2018 by Aya Emily