Select All
  • Halo KKN ✔ [SUDAH TERBIT]
    1.4M 180K 49

    [SUDAH TERBIT DI PENERBIT LOVRINZ] CERITA MASIH LENGKAP Asam manis kisah lima belas mahasiswa KKN yang tinggal di posko KKN. Dalam kurun waktu 45 hari, apakah mereka mampu menyelesaikan semua program kerja yang telah direncanakan? ft. 00line ©2O2O - bonability

    Completed  
  • If i.. (Sudah Terbit)
    6.4M 403K 50

    #1-Remaja out of 179K Stories. 28-12-19 "Jika aku mampu mengagumi mu dalam senyap, bisakah kamu membalasnya dalam gaduh?" Awalnya aku sama dengan mereka, seorang gadis pemburu Senja. Awalnya akupun tergila-gila, pada Senja yang ingin dimiliki semua. Namun, aku tersadar satu hal; bahwa senja nyatanya hanya kilas bel...

    Completed  
  • Sillage (Doctor Soldier Romance)
    9.4M 791K 36

    "Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one...

    Completed  
  • LFS 2 - Red String [END]
    869K 144K 39

    [Little Fantasy Secret 2] Alenna mungkin terlihat seperti anak SMP kebanyakan, kecuali satu hal yang membuatnya istimewa; Alenna bisa melihat benang merah takdir. Namun Alenna tidak menganggapnya sebagai anugerah yang berarti. Mendapat peringkat pertama paralel dan membuat ibunya bangga adalah keinginannya saat ini. B...

    Completed  
  • Amazing Eyes Academy [COMPLETED]
    6M 560K 71

    [Fantasy+Romance] INGAT TYPO DIMANA-MANA! SLOW. Amazing Eyes Academy! Sekolah khusus untuk seseorang yang memiliki Mata Bakat Alam. Jurusan apa yang ingin kamu masuki? Militer untuk seseorang yang memiliki kekuatan potensial. Politik, untuk pemberi keadilan. Ataukah, Sosial untuk membantu masyarakat. Thekers dan Thesu...

    Completed  
  • 28+ (Slow Update)
    6.5M 597K 37

    Nama : Adara Darra Kelas : XII IPS3 M.P : Bimbingan Konseling. Tulislah sebuah surat berisikan lima kriteria pasangan hidup (suami/istri) untuk diri kamu sendiri di masa depan! Kepada diri saya sendiri di masa depan, Menurut Ibu Susan, kamu akan membuka surat ini dalam waktu sepuluh tahun mendatang. Pastikan kamu tid...

    Completed  
  • Eavesdrop [TAMAT]
    7.7M 645K 46

    Katanya, dia galak. Katanya, dia suka bantai mahasiswa. Katanya, dia pelit nilai. Katanya lagi, dia gay. Naya pusing mendengar kalimat-kalimat pengantar super buruk itu. Maha-siswa. Seharusnya titel itu terdengar keren untuk diucapkan. Hitung-hitung bisa digunakan untuk pamer ke teman-temannya yang lain kalau dia suda...

    Completed  
  • The Lost Princess of Neelendra (COMPLETED)
    2.1M 107K 62

    {[Magnifique cover by @cutiechco]} Calissa adalah putri dari Kerajaan Neelendra. Dia cantik, anggun, pintar, berwibawa, berwawasan luas, dan yang pasti dia adalah keturunan bangsawan. Sedangkan siapa diriku? Hanya gadis desa biasa tanpa keluarga yang beruntung menjadi anak angkat wanita baik hati. Tapi perasaan ini t...

  • Happy Birth-die (SUDAH TAYANG SERIESNYA)
    3.4M 382K 47

    Serial adaptasi sudah tayang di Vidio! Kematian dan kelahiran adalah dua hal yang memiliki korelasi. Jika keduanya terjadi bersamaan, apa kalian bisa mencegah satu di antaranya? *** Mahesa Putra Pradana, biasa dipanggil Heksa. Definisi cowok dengan pahatan paling sempurna di SMA Rising D...

  • METANOIA
    654K 25.1K 17

    [SEASON II DUNKELHEIT] Perjalanan mengubah pemikiran, hati, diri, atau prinsip hidup. Ini cerita biasa, membosankan dan tidak menarik, tetapi dia punya pesona yang akan membuatmu terpikat. NB : Disarankan untuk membaca Dunkelheit terlebih dahulu sebelum membaca cerita ini bila yang belum membaca Dunkelheit. Karena ked...

  • Beautiful Mining Expert
    2.3M 179K 29

    Kalila Abyrianti, gadis mungil yang harus bekerja di dunia pertambangan untuk menghidupi dirinya dan adik semata wayangnya. Terus berjuang menantang dunia, menyimpan kesakitan dan ketakutan hanya untuk dirinya sendiri. Aldebaran Bachtiar, lelaki yang tak mengenal kata cinta, hanya tahu bahwa fungsi perempuan hanya unt...

  • RavAges
    1.1M 112K 81

    [Completed Chapter] Pada kepindahaannya yang ke-45, Leila kabur dari rumah. Dia melihat kacaunya dunia, serta alasan ayahnya yang terus mendesak mereka untuk terus bergerak sebagai keluarga nomaden. ---***--- Leila, 17 tahun, terkubur di bawah reruntuhan ruko selama berminggu-minggu sampai Alatas m...

  • NOIR
    16M 1.5M 96

    Book One - Noir [Completed] Book Two - Noir : Tale of Black and White [Completed]

    Completed  
  • Déjà Vu: Another World √
    1.3M 25K 13

    OPEN PO! Book 1 From Déjà Vu Trilogy It's real, If you believe it Or you never find the truth Wake up, If you die Or you never come back They are exist! Pernahkah kalian mengalami Déjà Vu dalam mimpi dan kehidupan nyata kalian? Itulah yang dirasakan Mia Paris, mimpinya terasa nyata seolah-olah dia tidak bisa membedaka...

    Completed  
  • Mystique Forest
    1.6M 171K 65

    [SUDAH DITERBITKAN] Di masa depan, teknologi semakin maju. Para ilmuwan menciptakan penemuan baru yang barangkali dinilai mustahil oleh peradaban manusia terdahulu. Salah satunya adalah manusia yang dapat hidup berdampingan dengan makhluk penghisap darah atau yang lebih dikenal dengan sebutan vampir. Para vampir tidak...

    Completed  
  • MIZPAH - The Kingdom of Mist [END]
    1.3M 170K 28

    [Fantasy & (Minor)Romance] Flora terbangun dan ia sudah berada di kerajaan asing yang misterius. Lalu, tanpa bisa menjelaskan apapun, ia menjadi tahanan yang akan digantung mati. Mungkin, hanya pangeran di kerajaan itu yang merasakan sesuatu yang aneh tentang Flora. Seri pertama dari: Another Dimension Kingdom. *** ...

    Completed  
  • APPETENCE - The Kingdom of Shade [END]
    599K 92.7K 28

    [Fantasy & (Minor)Romance] Carmelize selalu berakhir bermimpi tentang sebuah kerajaan setiap malam. Hanya ada satu orang yang bisa melihatnya, yaitu putri dari kerajaan tersebut. Dalam waktu yang singkat, mereka menjadi teman baik yang saling memberitahu rahasia satu sama lain. Sampai akhirnya Carmelize tahu hal yan...

    Completed  
  • THE LAST AMETHYST
    3.2M 209K 54

    THE LAST AMETHYST - [Immosence Series #1] Sejak bangsa terkuat yaitu Bangsa Amethyst dilenyapkan dari dunia Immosence oleh penyihir kegelapan, dunia Immosence menjadi tidak seimbang dan diambang kehancuran. Dunia Immosence bergantung pada perputaran Gloewrance yang hanya bisa dikendalikan oleh Bangsa Amethyst. Te...

    Completed  
  • NOCEUR: LIGHTS
    5.8M 640K 56

    [Book One: Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Ketika kamu tiba-tiba terlempar ke dalam sebuah dunia di mana kemampuan magis jadi nyata dan keabadian bukan hanya dongeng belaka, apa yang akan kamu lakukan? update mingguan setiap hari sabtu.

    Completed  
  • The Abandoned Kingdom - Black || Noir [END]
    592K 56.7K 47

    Ini kisah mengenai sebuah kerajaan yang hilang. Semua sejarah mengenai kerajaan itu lenyap, tak seorang pun mengetahuinya. Mereka menganggap cerita mengenai kerajaan tersebut hanyalah sebatas dongeng. Hingga suatu ketika, kucing hitam itu datang. Bunyi pedang pun mulai terdengar lagi. *** Copyright ©2017-2019 by gmonm...

    Completed  
  • THE SCAR ✔
    3.1M 243K 40

    SUDAH TERBIT DENGAN ENDING BEDA (INDI) PART MASIH FULL Hold, Hold on, Hold up to me Cause I'm a little unsteady A little unsteady Momma, Come here Approach, Appear Daddy, I'm alone Cause this house don't feel like home If you love me Don't let go ♫ Unsteady-X Ambassadorr♫ --------------------------------------- Bebera...

    Completed  
  • Wizard Mate ✔
    5.6M 285K 28

    [ SUDAH TERBIT ] PART TIDAK LENGKAP Scarlet Gregory Seorang penyihir cantik yang tinggal dan dibesarkan di Diamond Pack--Teritori yang cukup disegani para kaum werewolf Althan Bennedict Alpha terkuat dari Braverly Pack yang terkenal dengan ke-aroganan dan obsesinya akan pertarungan dan perluasan wilayah. Tanpa seng...

    Completed  
  • Repeat
    2.4M 272K 33

    Seri Kampus 4 Trigger warning: Post Traumatic Stress Disorder, anxiety disorder, overthinking, feeling useless, toxic family. Darja adalah cinta monyet Aika. Nahasnya Darja meninggalkan Aika sehari setelah bilang cinta. Bertahun-tahun mereka tidak bertemu dan bertahun-tahun Aika mencoba untuk move on namun digagalkan...

    Completed  
  • Sold Out!!
    1.3M 89.4K 33

    [SUDAH PERNAH DIBUKUKAN, CERITA MASIH BISA DIBACA DENGAN SISA PART YANG ADA] Ada di sini yang orang Jawa? Pernah mendengar mitos yang bunyinya 'Anak perawan jangan kebanyakan makan sayap ayam! Ntar bisa ditolak para perjaka dan jauh dari jodoh' Basagita Danastri, wanita 26 tahun yang gemar makan sayap ayam sejak kecil...

    Completed  
  • My Ghost (TAMAT)
    6.6M 481K 24

    [CERITA MASIH LENGKAP SAMPAI END] Syafira tak menyangka apartemen yang disewanya ternyata berhantu. Pantas saja harga sewanya sangat murah dan para tetangga bergidik ngeri saat tahu Syafira menempati apartemen itu. Tapi dia sama sekali tidak merasa takut. Hantu itu berwajah tampan dan membuat otak pengkhayal Syafira m...

    Completed  
  • DESTINY (Terimakasih, Sersan!) - END
    934K 42K 29

    Ketika sosok harapanku jatuh ke tangan adikku sendiri **** Ketika harapan demi harapan mulai sirna. Ketika senyuman mulai pudar. Ketika bahagia tak lagi menyapa. Motif loreng datang begitu saja, disaat aku sedang terluka. Dia mengangkat kembali luka ini. Menggantinya dengan harapan baru. Tapi, hanya sekedar harapan. #...

    Completed  
  • Detektif Roy : Anomali Jeli [Selesai]
    83.7K 10K 23

    Sebuah pembunuhan kembali terjadi di kota Bandung. Bagian gilanya, sang pembunuh menggunakan jeli sebagai alat yang ia gunakan! Dengan jejak seadanya, Roy dan Wijaya dipaksa untuk melacak keberadaan sang pembunuh. Buku 4 Serial Detektif Roy Seluruh Serial Roy dalam bentuk PDF dapat di-download secara gratis di https:...

    Completed  
  • Lucifer The Lightbringer
    932K 99.5K 73

    Spin-off Seraphim and the Nephalem "I'm Lucifer, The Lord of Hell." "I know." Venus Morningstar tidak mengira akan bertemu dengan pria bernama Lucifer. Bahkan pria itu tidak memiliki nama belakang. Venus mengira, dia adalah pria setengah gila yang percaya bahwa dirinya adalah seorang Lucifer, The Lord of Hell. Lucifer...

    Completed  
  • City of Moroney Pack
    636K 93.3K 59

    Dunia Pengubah Wujud memiliki beberapa tingkatan. Pertama, Altro, mereka yang disebut berbakat karena bisa berubah ke bentuk hewan maupun manusia lain. Kedua, Metalos, mereka para pembuat onar. Mereka hanya bisa berubah ke bentuk manusia lain. Ketiga, Treis, sulit ditemukan dan susah ditebak. Sifat alami mereka, tida...

  • Sesuai Titik, Ya?
    7.4M 607K 41

    [PROSES PENERBITAN] "Setahu gue ada banyak banget abang ojek online di Indonesia. Kenapa selalu lo yang muncul? Sebenernya lo siapa?" "Jodohnya Mbak Adel, hehe.." *** Bagaimana jika kamu tidak sengaja memesan ojek online dan mendapatkan driver yang bikin darah tinggi? Suka merayu mulai dari rayuan tingkat kelurahan hi...

    Completed