TEMPUS ITINERANTUR (END)
Sudah Revisi. Elvaretta Sakya. Seorang penulis novel terkenal bergendre mistis. Hidupnya tidak seindah yang orang-orang bayangkan. Ayahnya pemabuk dan ibunya entah berada di mana. Setiap hujan turun, ayahnya selalu menyiksa Elva. Hingga suatu malam dia benar-benar muak dengan semuanya. Selepas sang ayah menyiksanya, d...