<3
27 stories
In The Name of Marriage Contract by Ziajung
Ziajung
  • WpView
    Reads 6,886,742
  • WpVote
    Votes 299,066
  • WpPart
    Parts 104
Layla sama sekali tidak paham, kenapa pria yang menuduhnya sebagai simpanan kakek-kakek, tiba-tiba menawarkan pernikahan kontak? Terlebih, pria ini selalu datang seperti dewa penyelamat setiap kali Layla terkena musibah. Mulai dari ketika ia mabuk di bar, saat terkena gosip jelek di sekolah tempatnya bekerja, dan bahkan ketika Nenek terus memaksanya segera menikah. Akhirnya, Layla menerima kontrak pria itu, daripada harus dijodohkan dengan playboy pecandu narkoba, atau kembali kepada mantannya yang matre. Mereka akan menikah dan tinggal satu rumah, tapi ada 7 syarat yang harus mereka sepakati!
Juingong by Ziajung
Ziajung
  • WpView
    Reads 84,107
  • WpVote
    Votes 10,239
  • WpPart
    Parts 47
Harusnya Nami yang jadi tokoh utama. Ia pintar, bisa bernyanyi, berasal dari keluarga kaya yang memiliki yayasan sekolah Pramulia. Jadi, kurang apa lagi? Jangankan menjadi tokoh sampingan, Nami hanyalah tokoh figuran yang keberadaannya sama sekali tidak diperhitungkan. Tiga tahun masa SMA dihabiskan Nami untuk menyaksikan adegan picisan dua tokoh utama. Ada Noah, si Ketua OSIS yang (katanya) seperti gunung es, dan Raline, adik kelas yang tidak bosan mengejar cinta Noah. Nami ingin-ah, tidak, HARUS menjadi tokoh utama di novel romantis ini. Ia akan melakukan apa saja, termasuk membuat perjanjian dengan Noah, si Tokoh Utama. *Juingong (주인공) : tokoh utama
Villain by Ziajung
Ziajung
  • WpView
    Reads 2,412,136
  • WpVote
    Votes 231,182
  • WpPart
    Parts 48
[Laura adalah tokoh antagonis yang memiliki akhir hidup menyedihkan.] Aku tidak mau menjadi Laura yang seperti itu---itu adalah tekad yang pasti ketika aku sampai di dunia ini. Aku ingin mengubah jalan hidup Laura. Laura harusnya menjadi wanita karir sukses yang akan meneruskan perusahaan ayahnya, bukan hanya cewek SMA yang hanya tergila-gila pada satu laki-laki. Jadi, aku memikirkan segala cara untuk mewujudkannya. Salah satunya adalah dengan menghindari pertemuan dengan dua karakter utama. Jika aku tidak bertemu mereka, maka aku tidak perlu merasa cemburu ketika sang karakter cowok utama lebih mencintai karakter cewek utama. Mereka pasti akan hidup lebih baik tanpa diriku. Aku tidak harus mati demi kebahagiaan mereka lagi.
Mengejar Jodoh (versi Buku) by Junieloo
Junieloo
  • WpView
    Reads 483,093
  • WpVote
    Votes 7,428
  • WpPart
    Parts 7
Sebagai CEO Rumah Jodoh, biro jodoh ternama di Jakarta Barat, Junifer Tan justru masih melajang. Menikah bukan tujuan utamanya. Prinsipnya dari dulu selalu sama; jodoh datang sendiri. Sampai William Laskar muncul di kehidupannya. Laki-laki berpenampilan menarik memang bukan lagi hal asing bagi Junifer, kecuali sikap malu-malu William dan pipi yang bersemu saat jemari mereka tidak sengaja bersentuhan. Apa-apaan dia? Memang boleh segemas itu? Dunia Junifer seketika berubah. Tiba-tiba saja Junifer pengin menikah asalkan dengan William! Sayangnya, perasaan Junifer bertepuk sebelah tangan. Belum lagi pesaing Junifer yang mulai bermunculan seiring ia mengejar cintanya. Namun, bukan Junifer Tan namanya kalau mudah menyerah. Ia selalu berhasil menjodohkan orang lain, masa dirinya sendiri gagal?
Dikejar Jodoh by killmill77
killmill77
  • WpView
    Reads 3,675,870
  • WpVote
    Votes 51,984
  • WpPart
    Parts 9
Di usianya yang baru 22 tahun, Mili merasa hidupnya mulai terkekang oleh desakan sang Mama yang ingin segera menjodohkannya. Menolak keras perjodohan itu, Mili memutuskan merantau ke Jakarta demi mencari jodohnya sendiri sebelum usia 24 tahun. Pencarian itu tidak berjalan mudah. Padahal, Mili hanya menginginkan lelaki yang baik dan bertanggung jawab. Tentu bukan lelaki seperti Arsenal-anak dari kerabat jauh Mamanya-yang membuat Mili takut karena tatapannya yang tajam dan sikapnya yang mengintimidasi. Namun, kenapa tiba-tiba Mili tak memiliki pilihan selain mempertimbangkan Arsenal sebagai calon jodohnya?
Colors in The Sky✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 712,966
  • WpVote
    Votes 141,294
  • WpPart
    Parts 26
[SUDAH TERBIT] TRILOGI BAGIAN 3 Coloring is a matter of being sure or not sure. While drawing is a matter of can or cannot. And im sure to coloring your life, to drawing your dream plan. ©tenderlova2020, Colors in The Sky
Kaleidoskop✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 995,769
  • WpVote
    Votes 193,664
  • WpPart
    Parts 45
[SUDAH TERBIT] TRILOGI BAGIAN 2 Bagi Davina, dia dan Jovanka adalah dua hal yang berbeda. Hidupnya terlalu rumit untuk dijelaskan, seperti terjebak dalam labirin waktu yang membingungkan. Tapi bagi Raja, keduanya sama saja. Raja mencintai Davina dan Jovanka apa adanya. Keduanya sama-sama menjadi alasan untuknya bangkit dari keterpurukan. Rahasia antara Davina dan Jovanka, perjalanan dimana Raja bertemu kembali dengan Papa, tentang segala hal yang belum selesai di masa lalu. Mungkin kah mereka melewati waktu bersama-sama? Atau Dav harus menyerah dan pergi meninggalkan Raja? ©tenderlova, 2020
Dear Natta✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 2,878,936
  • WpVote
    Votes 436,325
  • WpPart
    Parts 39
[SUDAH TERBIT] TRILOGI BAGIAN 1 Kadang Natta bertanya-tanya pada dirinya sendiri, kenapa dia masih bersedia pacaran sama Jeno Setyo Novanto yang jelas-jelas lebih peduli sama sahabatnya; Pamela alih-alih dirinya sebagai pacar. Sebagian orang pikir malah yang pacar Jeno itu Pamela, bukan Natta. Tapi Natta nggak sanggup buat bilang, "Jen, kita putus aja yuk." karena sebagian perasaannya selalu bilang, "Jeno, aku sayang sama kamu." Ps. Baca cerita ini hanya akan membuatmu marah-marah. Tidak tahu kenapa, katanya sih, efek sampingnya begitu. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
Extraordinary Kin: The Journey to Growing Up✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 722,671
  • WpVote
    Votes 139,212
  • WpPart
    Parts 25
BAGIAN KEEMPAT TULISAN SASTRA Tidak ada remaja yang tidak memiliki masalah ketika mereka berumur 17 tahun. Di umur itu, akan ada banyak sekali ketakutan, kekhawatiran, dan keraguan. Tapi meskipun ada begitu banyak masalah, Kin Dhananjaya selalu percaya bahwa umur 17 tahun akan menjadi umur emas bagi dirinya. Meskipun dia selalu merasa bingung pada banyak hal, setidaknya dia ingin mempercayai satu hal; umur 17 adalah gerbang menuju kedewasaan. Segalanya memang rumit, tapi cepat atau lambat, kebahagiaan pasti akan datang. ©tenderlova, 2022 | Extraordinary Kin
Meant 2 Be✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 663,693
  • WpVote
    Votes 111,999
  • WpPart
    Parts 26
[SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA NARASI, 2021 Dulu, Lestari pikir bahwa dia adalah kelopak bunga dandelion yang terbang terbawa badai. Sejak muda, ia terbiasa melalang--menangkis segala macam cambukan hidup yang bisa saja meremukkan dirinya. Menginjak remaja, kelopak dandelion itu jatuh di sebuah tanah yang tandus, lalu hidup seadanya di tengah-tengah ketidak pastian semesta. Namun begitu dewasa, Lestari sadar bahwa dia bukanlah setangkai bunga dandelion yang tangguh. Bukan. Dia adalah sebuah kapal yang kehilangan jangkar. Kemudian badai datang jauh lebih besar dari sebelumnya. Kini, Lestari berlayar tak tentu arah. Dia tidak punya kompas, dan dia tidak bisa berhenti. Dia hanya bisa terus berlayar tanpa tahu kemana ia harus pergi. Suatu saat, bisakah kapal itu menemukan dermaga untuk bersandar? atau di tengah laut, dia akan tenggelam lalu hilang begitu saja dari peradaban? ©tenderlova, 2022 | Meant 2 Be, 2022