Fantasy
7 stories
Stand By Me by NatasyaNabilah
NatasyaNabilah
  • WpView
    Reads 639,032
  • WpVote
    Votes 54,967
  • WpPart
    Parts 57
SERI KEEMPAT GODDESS SERIES "Kejahatan dan kegelapan belum menerima kekalahan, kegelapan akan terus berjuang untuk mencapai tujuannya, jiwa yang terbuang akan mendukung kegelapan untuk mencapai tujuannya, maka tugas sang bunga matahari yang akan menghentikannya, sang Dewi akan kembali sebagai bunga matahari untuk menghancurkan kegelapan selama-lamanya." Kehancuran dunia yang penuh misteri telah terjadi, kalimat ramalan terdengar sebelum dunia penuh misteri telah hancur. Namun ini bukan akhir dari kisah seorang gadis bersurai silver dan bermanik hijau yang telah kehilangan keabadiannya setelah peperangan terjadi. Kisah itu terus berlanjut dan kejahatan dan kegelapan akan terus melanjutkankan kisah ini. Dengan tujuan agar kegelapanlah yang akan menjadi pemenang di akhir kisah ini. "Walaupun kau tak pernah mencintai ku namun aku akan terus berjuang demi bayi kita didalam rahimnya" Hanabi Himawari "Tak ada nama jatuh cinta bagiku, aku akan terus mencintaimu kekasihku dan tak ada wanita di dunia ini yang bisa menggantikan posisimu di hatiku" Joenathan Hermesyan anemos Warning!!! Semua unsur cerita ini murni dari pemikiran Author, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, latar, dan jalan cerita, semua itu hanya kebetulan tanpa unsur kesengajaan 🙏
My Lovely Prince  by NatasyaNabilah
NatasyaNabilah
  • WpView
    Reads 224,993
  • WpVote
    Votes 18,805
  • WpPart
    Parts 29
SERI KEDUA DARI SERIES GODDESS. Mau tahu cerita ini baca dulu versi pertama... Sang ratu Fos Athena harus menjalani sebuah tugas yang masih tidak diketahui alasan mengapa ia berbuat seperti itu yang menurut rakyat tak penting... Namun tidak ada yang tahu apa kehendak tuhan... " kau wanita yang selalu ada di hatiku, walaupun dia sudah hadir dalam hidupku dan dihatiku tapi aku selalu berharap kau datang dan memberikanku kasih sayang yang hilang.... Kaulah ibuku" Prince Arthur Phillips Athanasia. " entah apa yang ia alami sehingga dia bersikap sangat dingin pada siapapun, namun tak pernah ku menyerah untuk melelehkan hatimu yang beku"Allysa Sakira Smith... Ikuti cerita ini yah... Warning!!! Semua unsur cerita ini murni dari pemikiran Author, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, latar, dan jalan cerita, semua itu hanya kebetulan tanpa unsur kesengajaan 🙏
The Victoria Element School by NatasyaNabilah
NatasyaNabilah
  • WpView
    Reads 541,413
  • WpVote
    Votes 42,230
  • WpPart
    Parts 24
SERI PERTAMA GODDESS SERIES Apa kalian percaya kutukan??? Menurut kalian kutukan itu ada di zaman modern?? Fos Athena adalah sebuah negara fantasy yang dipimpin oleh bangsa fos Athanasia... Elemen pada negara Fos Athena yaitu.. Merah: api Kuning: cahaya matahari Biru tua: air Jingga: angin Emas: petir Coklat: tanah Hitam : kegelapan Biru langit : es Pada suatu hari negara fantasy Fos Athena mendapatkan berita bahagia sekaligus menyedihkan... Bahagianya yaitu ratu kerajaan teratas Fos Athanasia melahirkan seorang putri pewaris yang akan memimpin negara Fos athena... Berita menyedihkannya sang putri terkena kutukan yang akan membahayakan negara Fos athena, sehingga sang putri di hanyutkan di sungai... Apa yang terjadi dengan sang putri??? Bagaimanakah nasibnya??? Cari tahu dalam cerita The Victory Element School... Warning!!! Semua unsur cerita ini murni dari pemikiran Author, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, latar, dan jalan cerita, semua itu hanya kebetulan tanpa unsur kesengajaan 🙏
The Mystical World by NatasyaNabilah
NatasyaNabilah
  • WpView
    Reads 5,015,112
  • WpVote
    Votes 358,162
  • WpPart
    Parts 64
SERI KETIGA GODDESS SERIES Berawal dengan menemukan sebuah liontin berbentuk hati dengan warna hitam dan putih... Gadis itu terperangkap dalam sebuah dunia yang hanya ada dalam mitos... Arthemis Selene Macha, gadis berambut silver dan bermanik hijau saphire menatap dunia yang begitu indah menurutnya... Namun siapa sangka bahwa dirinya adalah salah satu orang penting dalam dunia tersebut... Akankah ia akan kembali di dunianya?? Atau dia akan menetap?... Warning!!! Semua unsur cerita ini murni dari pemikiran Author, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, latar, dan jalan cerita, semua itu hanya kebetulan tanpa unsur kesengajaan 🙏
Dewi Hamerra by you_zHa
you_zHa
  • WpView
    Reads 9,568,607
  • WpVote
    Votes 343,484
  • WpPart
    Parts 29
Dewi Hamerra, adalah salah satu bidadari penghuni Kerajaan Phonix. Ia merupakan Putri dari sang Raja Phonix, Raja Elios. Dewi Hamerra mempunyai paras yang begitu luar biasa rupawan, kecantikannya melebelihi para bidadari penghuni Phonix. Selain anugerah kecantikannya, Dewi Hamerra dikaruniai wangi tubuhnya yang begitu sangat harum, lebih harum dari wewangian yang pernah ada di dunia. Namun sayang, kecantikan dan bau tubuh yang menggoda Sang Dewi dibarengi oleh kutukan yang memilukan, Dewi Hamerra tidak dapat disentuh ataupun menyentuh secara langsung kulit makhluk manapun, atau mereka akan bernasib nahas yaitu mati secara perlahan karena sentuhan sang Dewi. Hal tersebut membuat sedih Raja Elios, karena tidak ada yang sudi meminang sang Putri karena kutukan yang menimpanya. Namun nasib sang putri berubah ketika bertemu dari pangeran kegelapan, makhluk berdarah dingin penghisap darah dari semua makhluk di dunia, Putra Mahkota negri hitam kerajaan Astaroth, Pangeran Edward Christoff. Bagaimana kisah Dewi Hamerra selanjutnya, cekidot :) +21 tahun ke atas (BIJAK DALAM MEMILIH BACAAN) _____________________________________ Di tulis : 4 juni 2018 Peringkat Cerita : 24/11/2018 Rank 1 #Kingdom 07/11/2019 Rank 1 #fantasi Rank 1 #kingdom
The Leuco by Dillaft
Dillaft
  • WpView
    Reads 2,130,747
  • WpVote
    Votes 132,894
  • WpPart
    Parts 21
Stella telah membuat kesepakatan dengan seorang pria tua yang bersedia menyembuhkan penyakit ibunya, tetapi dengan syarat bahwa ia bersedia di kirim ke dimensi lain untuk membebaskan seorang pangeran dari kutukannya. Di sana, Stella hidup dengan identitas baru sebagai gadis terpilih yang bernama Lidio. Kehebatannya dalam bertarung telah membuat Stella angkuh dan bersikap seenaknya. Dia bahkan memanfaatkan cinta Sang pangeran untuk mencapai suatu tujuan. Keangkuhannya telah membuat Stella terjerat dalam siasatnya sendiri yang berujung pada malapetaka, yakni membangkitkan jiwa jahat yang hidup di dalam tubuh Sang pangeran, yang tak akan pernah membiarkan Stella kembali ke tempat asalnya. Ainun Fadillah
Kingsley & Queenza by The_Queenza
The_Queenza
  • WpView
    Reads 17,465,448
  • WpVote
    Votes 2,019,087
  • WpPart
    Parts 163
WARNING : Cerita ini memiliki efek ketagihan. Sekali baca gak akan bisa berhenti sampai berharap gak pernah tamat. Gak percaya, buktiin aja. ------------------------ Manis. Darahnya sungguh lezat. Itu adalah hal pertama yang dipikirkan Kingsley begitu terjaga dari tidur panjangnya. Perlahan kegelapan yang sebelumnya menyelimuti pandangannya memudar, digantikan cahaya lembut sang rembulan yang menyinari tempatnya berbaring. Sial! Ternyata bukan sekedar tempat berbaring. Tempat ini adalah kuburannya. Dan-lihat dirinya sekarang. Tangannya yang terangkat di depan wajah hanya berupa tulang belulang. Terlihat begitu menjijikkan. Memangnya berapa lama dirinya tertidur? Sepuluh tahun? Lima puluh tahun? Atau sudah lebih dari seratus tahun? Kingsley bangkit dari posisi berbaringnya seraya memperhatikan seluruh tubuh. Apanya yang tubuh? Seluruh bagian dirinya hanya tersisa tulang. Pasti para cacing dan binatang pemakan bangkai di sini berpesta pora menikmati tubuhnya. Gerakan kecil itu menarik perhatian Kingsley. Dia menoleh, mendapati seorang wanita duduk meringkuk di sisi terjauh darinya, diselimuti kegelapan yang tak tersentuh cahaya bulan. Mata wanita itu membelalak ngeri, sementara kedua tangan membekap mulut, seolah meredam jeritan. Seketika, mulut Kingsley yang hanya berupa kerangka tulang bergerak seolah sedang tersenyum. Wanita itu yang telah membangunkannya menggunakan darahnya. Dan dengan darahnya juga bisa membuat tubuh Kingsley kembali utuh. Tapi sayang, dengan menghisap darahnya, kekuatan Kingsley akan diserap oleh si wanita. Hanya satu hal yang bisa membuat kekuatannya kembali. Dengan bercinta. Seperti dulu... ---------------- Dipublikasikan pertama kali : 20 September 2018 Selesai : Masih berlanjut Copyright © 2018 by Aya Emily