thecooldaddy
Ini merupakan rangkuman cerita misteri antara aku dan istriku.
Bisa dibilang istriku mempunyai kemampuan yang membuat dia terkadang kurang nyaman dengan kemampuannya tersebut.
Ya, dia bisa melihat yang aku tidak bisa melihat.
Awalnya hal tersebut kuanggap sebagai kemempuan yang spesial, tapi bisakah kalian bayangkan jika hal itu "menular" ke aku??
Aku yang tidak bisa melihat perlahan bisa merasakan, lalu bisa melihat.