Rekomendasi
99 stories
THEORUZ by LilyLayu
LilyLayu
  • WpView
    Reads 19,414,886
  • WpVote
    Votes 762,220
  • WpPart
    Parts 23
Adaptasi Theoruz kini sudah tayang di Vidio! - Definisi jagain jodoh sendiri - "Gue kira jagain bocil biasa, eh ternyata jagain jodoh sendiri. Ternyata gini rasanya jagain jodoh sendiri, seru juga" __________ Antheo Killian, cowok yang sudah berulang kali dikeluarkan dari sekolah dan pindah ke sekolah lain. Saat pindah ke SMA Merah Putih cowok itu tertarik pada sebuah geng yang diketuai oleh Hades. Siapa sangka, belum genap sehari Theo masuk geng itu, Theo diharuskan menjadi pengganti Hades untuk memimpin geng itu. Alasannya adalah karena Hades terbaring koma. Dan sebelum Hades koma, cowok itu meminta Theo untuk menjaga Ruza. Bocil SD yang merupakan adik Hades. Awalnya Theo hanya menganggap Ruza sebagai adik dan menjaga Ruza. Namun saat Ruza beranjak dewasa, semuanya mulai berubah. ___________ INSTAGRAM: @lilylayu.story Cek Instagram untuk lebih tau berbagai hal mengenai cerita ini. #1 Love • 255k #1 School • 72.2k #1 Teen • 58.2k #1 Lucu • 23.7k #1 Sweet • 15k #1 Polos • 5.42k #1 Cinta • 318k #2 Manja • 4.96k #5 Humor • 92.7k #7 Fiksiremaja • 169k #5 Romance #5 Teenfiction • 154k #6 Bucin • 23.4k ⚠️ Mengandung kata-kata kasar seperti umpatan. ⚠️ Dilarang plagiat dalam bentuk apa pun. © THEORUZ by Lily Layu
LANGIT GORYEO by frasaberliana
frasaberliana
  • WpView
    Reads 858,061
  • WpVote
    Votes 34,511
  • WpPart
    Parts 16
SUDAH TERBIT - Ketika Haneul Choi, mualaf Korea ingin menjadi seorang muslim yang taat, Cahaya Pendar adalah muslimah yang menjauh dari Allah akibat poligami yang dilakukan Ayahnya. *** Usai wajib militer, Haneul Choi ( mualaf dari Korea) berlibur ke Jogja untuk menghadiri tabligh akbar. Namun rencana perjalanannya hancur akibat Cahaya Pendar, pemandu wisatanya yang membenci takdir Allah melakukan kecorobohan berakibat fatal. Kejadian tragis memberi perubahan sangat besar dalam hidup mereka. Keduanya terlibat rasa cinta, namun restu-Nya seakan tak berpihak. Mereka dihadapkan berbagai macam ujian. Akankah Haneul dan Pendar mampu memperjuangkan kisah cinta mereka? Sebagaimana cahaya Islam yang ternyata pernah redup dan berpendar di Langit Korea. *** LANGIT GORYEO Genre: Romance Spiritual Start: 29 Juli 2022 End: On going © Berliana Kimberly Wp/Instagram : @frasaberliana Email : storiesaira@gmail.com ⚠️ Karya ini hanya dipublikasikan di Wattpad tidak di platform lain. Hak cipta karya dan cover berada pada Penulis. ⚠️ Karya ini dilindungi oleh Undang-Undang No.28/2014 tentang Hak Cipta, Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP), dan hukum yang berlaku di Indonesia. ⚠️ Seluruh cerita ini hanyalah fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.
Di Waktu Duha (SUDAH TERBIT) by JaisiQ
JaisiQ
  • WpView
    Reads 943,177
  • WpVote
    Votes 61,578
  • WpPart
    Parts 24
TERSEDIA DI TBO & GRAMEDIA "Jika orang lain menyukai senja, maka aku lebih menyukai Duha. Yang waktunya tertera dalam Alquran. Ad-dhuha yang artinya 'Demi waktu Duha'." Rezeki Allah ternyata seluas lautan dunia. Bukan hanya sekadar harta dan takhta. Nikmat beribadah kepada-Nya juga termasuk rezeki yang tidak semua orang bisa memilikinya. Termasuk nikmat menjalankan dan menyenangi ibadah bukan hanya yang wajib, tapi juga sunnah, salah satunya salat Duha. Ah, sesenang itu aku dengan salat Duha. Itu adalah anugerah terindah yang kupunya. Sampai akhirnya aku bertemu dengan seseorang yang membuatku bertanya : apakah dia hadiah dari duhaku selama ini? Cover by : @adeliafell Start : 01 Juli 2022 Finish : 25 September 2022
Jehanara 1999 by noirboo
noirboo
  • WpView
    Reads 2,494
  • WpVote
    Votes 662
  • WpPart
    Parts 44
Pernah dengar kata pepatah mencintai seseorang yang benar namun di waktu yang salah? Maka Arunika adalah bukti nyatanya. Ketika mereka sudah sama-sama menyadari rasa cintanya, Ananta harus pergi melanjutkan pendidikannya ke Amsterdam, meninggalkan Arunika dan berjanji akan kembali ke Indonesia pada tahun berikutnya di bulan Juni. Namun, Ananta adalah pembohong yang handal. Ia membiarkan Arunika menunggunya dalam kesepian tak bertuan. Membuat perasaan itu lama kelamaan berubah menjadi kebencian.
BALLERINA BERDARAH [ TERBIT ] by jerukminii
jerukminii
  • WpView
    Reads 1,216,393
  • WpVote
    Votes 64,136
  • WpPart
    Parts 34
mereka berdampingan dengan mayat yang dihidupkan kembali. Tentang Penari Ballerina dimana akan mengikuti kompetisi Internasional Dance yang akan diadakan di Thailand untuk mewakilkan Indonesia. Beberapa Siswi dari SMA MERPATI SILA LIMA ditunjuk untuk mengikuti seleksi siapa yang layak. Salah satunya Asavella. Keci yang merupakan salah satu dari calon peserta ballerina merasa heran. Kenapa ada Asavella? Keci yang merupakan sahabat dari Asavella mengetahui jelas jikalau Asavella sudah tiada. Hal aneh berupa teror mulai terjadi tak jelas. Siapakah sebenernya Asavella yang menari di tengah para ballerina itu? -Asavella 2 cover by pinterest start : 4 Agustus 2024 finish: 12 Juni 2025
ASAVELLA [TERBIT] ✓ by jerukminii
jerukminii
  • WpView
    Reads 11,887,262
  • WpVote
    Votes 782,326
  • WpPart
    Parts 80
Aku terlalu bahagia mengisi hari-harinya. Sampai aku lupa, bukan aku pengisi hatinya. ••••• Cover by pinterest Start : 8 Januari 2022 Finish: 28 Oktober 2023
AILY || Not an Antagonis Girl ✔️ by Vi-anna_
Vi-anna_
  • WpView
    Reads 2,726,251
  • WpVote
    Votes 227,021
  • WpPart
    Parts 91
#Follow akun author dulu sebelum membaca# Aily Safitri Biar ku ceritakan dulu sedikit tentang Aily, bocah kelas 6 SD, gadis polos dengan tingkah laku yang sering membuat orang di sekelilingnya beristighfar. Anak dari emak Safitri yang bekerja sebagai buruh cuci, dan bapak Sudirman, mantan guru karate yang kini beralih menjadi tukang ojek pengkolan. Aily itu polos, lugu, lola, lemot, bego, tapi kejujuran nya tak perlu di pertanyakan, sampai sampai bisa membuat orang menahan umpatan berkali kali dalam setiap bibir nya berucap. Emily Caramella Dezard. Anak bungsu dari keluarga Dezard-- keluarga yang menguasai hampir seluruh perdagangan Asia, gadis cantik blasteran Eropa-Korea, memiliki manik selembut madu yang begitu bertolak belakang dengan sikap nya. Si Antagonis yang selalu membully setiap orang yang ia anggap mengganggu nya. Caramella mencintai Vano, namun Vano tak mencintai Kara, hukum alam memang selalu berlaku, setiap yang di rasa sempurna pasti mempunyai cacat tersendiri. Kara selalu mengejar Vano, meski pada dasar nya gadis cantik itu sudah berstatus sebagai tunangan dari seorang Arsenio Leando Rolega, pemuda yang memiliki kerajaan bisnis di eropa dan kini merambah menuju Asia. Bagaimana jadi nya jika seorang Aily, si bocil polos tiba tiba saja memasuki raga seorang Caramella, si Antagonis yang paling di takuti oleh semua siswa? ***** Baca aja dulu, kalau gak suka langsung out aja gak papa, Vee gak terima komentar julit ya, buat yang tetep mau julit julit gak jelas cari cerita lain aja. NB: banyak adegan yang gak sesuai sama real nya, jadi kalian nikmatin aja, karna sekali lagi gue tekankan kalau disini tuh FIKSI. Syarat wajib nya: -Vote wajib kalau suka. -Komen kalau perlu -Follow, suka suka kalian aja, tapi kalau gak mau ketinggalan notif up ya follow. High rank -3 in #kocak (13-08-2022) -1 in #polos (16-08-2022) -2 in #fiksi (10-11-2022) -1 in #ceritasma (11-11-2022) -3 in #love (1-12-2022) Terima kasih kalian Tertanda, Viana❤
Rigel (Sudah Terbit) by Ciplukpluk05
Ciplukpluk05
  • WpView
    Reads 13,609,643
  • WpVote
    Votes 220,017
  • WpPart
    Parts 16
#1 Teenfiction (26 Januari 2020) #5 Bestseller (8 Mei 2020) #1 Highschool (22 Juni 2020) #1 Wattpad2020 (22 Juni 2020) #1 Marimembaca (22 Juni 2020) #1 Rigel (22 Juni 2020) Sequel My Psikopat Boyfriend (BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA DAN JANGAN JADI PEMBACA GELAP) Cover by @Cutputrikh Bukan Rigel namanya jika tidak terkenal dengan segala sifat bar-barnya. Apa yang dilakukan Rigel selalu saja di luar ekspetasi pemikiran akal sehat manusia. Terkadang Rigel menggemaskan dengan segala tingkah lucunya, namun Rigel juga kadang membuat orang ramai-ramai marah ingin sekali menghajar habis cowok itu. Bagi Rigel, segala bentuk kenakalan yang ia lakukan hanya sebatas khilafan semata. Saking khilafnya Rigel bisa melakukan hal dosa itu berkali-kali lalu dengan tanpa dosanya akan kembali menjadi manusia paling suci. Itulah ajaibnya seorang Damian Rigel Falanio. Titisan Aldetra Falanio dan Aleta Prameswari yang memiliki sejuta tingkah laku tak terduga. Lalu ada Aurora Letsya Respati. Cewek dari SMU Gelatik yang berhasil mencuri perhatian Rigel diawal mereka pertama kali bertemu. Rigel menyukai Aurora namun Aurora justru menjauhi Rigel karena Aurora tahu Rigel adalah salah satu cowok paling dimusuhi disekolahnya. Dari mulai melihat Aurora lah Rigel menjadi badboy sekaligus merangkap menjadi raja 'bucin'. Berhasilkah Rigel mendapatkan siswi tercantik yang berasal dari SMU Gelatik itu? Sekolah dengan pemilik geng Trythor, musuh abadi Rigel.
DIGNITATE by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 13,127,266
  • WpVote
    Votes 940,968
  • WpPart
    Parts 62
[available on bookstores; gramedia, etc.] [difilmkan 20 Januari 2020 // bisa ditonton di VIU] Genta Denalfian, manusia paling sadis dan hobi 'membunuh' orang dengan kalimat pedasnya. Bukan cuma frontal, dia juga galak. Untungnya Alfi masih punya nilai plus di mata orang lain karena ketampanan dan kepintarannya. Walau begitu, Alfi juga punya kelemahan salah satunya adalah terlalu gengsi untuk mengekspresikan rasa pada Alana. D I G N I T A T E radexn © 2017
NALLAN  by salsha_writer
salsha_writer
  • WpView
    Reads 21,955,577
  • WpVote
    Votes 2,022,587
  • WpPart
    Parts 90
"Tinggal di rumah Alan adalah kesialan se-umur hidup." -Nalla Azzura. //Jangan lupa follow sebelum baca ya🙆// #1 School (23/sept/2020) #1 Diary (23/sept/2020) #1 Ketua Osis (27/okto/2020) #1 Satu Atap (27/okto/2020) #1 fiksi penggemar (6/november/2020) #1 pernikahan (22/desember/2020) #1 Sekolah (23/Januari/2021) #1 highschool (26/februari/2021) #1 Teenfiction (4/maret/2021) #1 nikah dini (21/maret/2021) #1 ketos (21/maret/2021) #1 school (1/oktober/2021) #1 nikah muda (8/oktober/2021)