Fantasy
198 stories
God of War's Wife (END) by Salsa2713
Salsa2713
  • WpView
    Reads 1,316,132
  • WpVote
    Votes 63,634
  • WpPart
    Parts 55
Alisa Belinda Justin, seorang gadis cantik, pintar, ramah dan sedikit absurd. Ia selalu bertingkah ceria, memberikan aura positif kepada siapa saja. Tetapi juga bisa ganas bila ada yang mencari masalah dengannya. Namun siapa yang tahu bagaimana kehidupannya. Nyatanya kehidupan Alisa tidak seperti apa yang orang-orang kira. Buat apa kaya, berkuasa kalau dalam hidup saja tidak ada ketenangan. Puncaknya saat percekcokkan antara ayah dan anak itu terjadi. Setelah sesi itu selesai, Alisa memutuskan keluar untuk menenangkan pikirannya. Tapi siapa sangka jika itu adalah waktu terakhirnya di dunia. Akan tetapi, jiwa Alisa tidak pergi menuju akhirat melainkan terhempas ke sebuah novel berlatar belakang Kekaisaran yang pernah di bacanya waktu gabut. Lalu, bagaimana kisah Alyssa di dunia antah berantah itu bersama dengan seorang pria yang diberi gelar sebagai Dewa Perang? Yang nyatanya sikapnya tidak sesuai dengan gelar yang dimilikinya. -------------------- Note: Sorry, aku gak pinter bikin deskripsi. Daripada lama-lama mending cuss baca aja ya~ Happy Reading! #JanganPlagiat #originalstory #transmigrasi Cover by: pinterest~
Mendadak Jadi Ukhti by tmpegreng
tmpegreng
  • WpView
    Reads 1,562,373
  • WpVote
    Votes 218,948
  • WpPart
    Parts 59
Warning!! PART TIBA-TIBA KEACAK SENDIRI, JADI BUAT KETIDAKNYAMANANNYA SAYA MOHON MAAF SEBESAR-BESARNYA. Maudy Putri Salsabila salah satu santriwati di Pesantren Al-Hikmah, Jateng. Cewe berparas ayu dengan bulu mata lentiknya. Cewe dengan almamater hijabnya namun pecicilan anaknya. Cewe berlesung pipi yang gemar berkhayal di luar nalar. Berkhayal? Wajar, namun ... Khayalannya Maudy sudah tak bisa dianggap wajar! Transmigrasi jiwa? Bahkan di usianya yang sudah memasuki kriteria standar dewasa di Indonesia, dirinya masih kerap kali berkhayal akan hal 'itu' pasti ada. Otak udang, mana ada hal seperti itu di dunia ini! Namun, sampai pada akhirnya dia yang merasa sudah tewas karena jatuh dari genteng sehabis membenarkan genteng yang bocor, malah membuka matanya kembali di rumah sakit dengan wanita paruh baya yang sedang menangis di sampingnya, yang ia yakini bukan salah-satu sanak saudaranya. Dan inilah takdirnya, Maudy Putri Salsabila terbangun kembali dan masuk ke dalam diri Maudy Willona Barganta, cewe angkuh dengan julukan presidennya tukang bully. Cewe antagonis yang selalu mencari masalah dengan orang-orang di sekitarnya. Dan terakhir, dia adalah sosok cewe rapuh yang selalu merasa kurang kasih sayang dari kedua orang tuanya semenjak 'dia' datang. ... "Lah si mak Lampir dapet hidayah itu!" "Marhaban tiba marhaban tiba, tiba-tiba hijaban tiba-tiba hijaban." "Lo tambah manis sama anggun kalo hijaban, tapi kalo sifat lo gak berubah ya sama aja, sampah!" "Wanita sholehah mah diem aja dikatain, ntar juga dapet hikmahnya sendiri. Biasa orang sirik, mau ngelangkah ke surga aja dikatain mulu." Peringkat 2 in cowo--20 Agustus 2021 1 in cowo--1 September 2021 2 in asing--20 Agustus 2021 2 in badboy--20 Agustus 2021 5 in peka--23 Agustus 2021 4 in peka--24 Agustus 2021 1 in peka--1 September 2021 1 in sekolah--2 September 2021 Note: INI HANYA FIKSI INGAT YA! Adanya transmigrasi jiwa itu wallahu'alam. 5 Agustus 2021 Fee
gefa figuran novel (sudah terbit) by manusiadinginnnnn
manusiadinginnnnn
  • WpView
    Reads 1,336,778
  • WpVote
    Votes 60,580
  • WpPart
    Parts 41
~Welcome to my story ~ Janlup vote guyss!!♡ Gefa hanyalah mahasiswi kedokteran, yang melepas lelah dengan cara membaca novel, namun bagaimana sesuatu yang diluar nalar manusia terjadi kepada dirinya, ia memasuki dunia novel yang ia baca sebelum tertidur. Saat terbangun dari tidurnya, gefa bukannya terbangun dikamar, justru terbangun di UKS sekolah. Dan lebih apesnya ia harus bertunangan dengan antagonis yang akan membunuhnya, terlebih lagi ternyata laki-laki itu tak menyukai lawan jenis. "Lo cakep, tapi lo gila!!" Bagaimana keseharian gefa di dunia barunya? Cekidot baca .....
Monster Tyrant [END] by Nursida122004
Nursida122004
  • WpView
    Reads 3,793,816
  • WpVote
    Votes 236,405
  • WpPart
    Parts 62
"Jangan lupa Yunifer, saat ini di dalam perutmu sedang ada anakku, kau tak bisa lari ke mana-mana," ujar Alaric dengan ekspresi datarnya. * * * Pangeran Alaric adalah manusia setengah monster, ditubuhnya terdapat sisik naga hitam sehingga membuat semua orang menjauhinya, tidak ada pelayan yang mau melayani pria itu. Yunifer yang merupakan seorang peramal, ia mengetahui bahwa Alaric akan menjadi seorang tiran mengerikan yang akan memimpin kerajaan ke dalam jurang kehancuran. Bukan hanya itu, Alaric juga akan membunuh Yunifer di masa depan. Yunifer berencana untuk menjadi pelayan pribadi Alaric. Yunifer juga ingin mengubah masa depan Alaric agar pria itu tak membunuhnya di masa depan. Setelah menjinakkan Alaric, Yunifer berencana untuk meninggalkan kerajaan tetapi ternyata tidak semudah itu karena Alaric adalah manusia kejam yang bersembunyi di balik wajah polosnya. * * * WARNING! YANG KETAHUAN NGGAL FOLLOW, AKU LANGSUNG BLOK! Rank : #1 Kerajaan dari 16,6 RB cerita (18 April 2024) #1 Iblis dari 4, 11 RB cerita (18 April 2024) #1 My King dari 18 cerita (18 April 2024) #1 Putramahkota dari 564 cerita (14 Mei 2024) #1 Bangsawan dari 1,9 ribu cerita (28 Mei) #1 Marquess dari 21 cerita (28 Mei 2024) #1 Villain dari 2,3 RB cerita (4 Juni 2024) #1 Lucifer dari 605 cerita (4 Juni 2024) #1 Mine dari 3,8 ribu cerita (16 Juni 2024) #1 pangeran dari 4, 4 ribu cerita (21 Juni 2024). Star : 12 Maret 2024. End : 16 Juni 2024
Trapped in a Psycopathic Novel by Soulmate111
Soulmate111
  • WpView
    Reads 6,246,536
  • WpVote
    Votes 385,511
  • WpPart
    Parts 67
Lunaria dalam bahasa bunga memiliki arti kejujuran, ketulusan, dan juga kemakmuran. Seperti arti namanya, ia menjalani hidupnya penuh ketulusan hingga akhirnya bisa hidup dalam keadaan damai dan tenang. Meski orang-orang yang melihatnya mungkin menganggap kehidupan Luna membosankan dengan aktivitas berulang, tapi Luna menganggapnya sebaliknya. Saking damainya hidupnya sekarang, Luna tak berniat untuk menikah atau memiliki keturunan. Ia ingin hidup sendirian dalam waktu yang lama. Kesendirian adalah temannya. Setiap pulang bekerja ia akan bersenang-senang dengan teman-temannya atau langsung istirahat dan di hari minggu ia akan quality time dengan dirinya sendiri sembari membaca Novel atau menonton film. Yah, hidup Luna sangat damai hingga suatu malam dengan sekejap hidupnya berubah 180 derajat. Ia tiba-tiba memiliki suami dan seorang putra berusia sembilan tahun. Luna berusaha mencerna semuanya hingga ia sadar, ia terjebak didalam sebuah novel yang pernah ia baca beberapa minggu yang lalu. Ia terjebak menjadi salah satu tokoh yang memiliki nama yang sama dengannya, Lunaria. Salah satu tokoh sampingan antagonis yang mati di cerita karena dibunuh anak kandungnya sendiri. Luna berusaha untuk mencegah kematiannya dengan merubah alur Novel. Namun karena hubungan keluarga tokoh Novel yang amat sangat buruk dan tak sesuai idealisnya, ia akhirnya memilih cara lain, jika ia tidak bisa kembali ke kehidupannya yang semula ia akan kabur dari kediaman ini. Tapi semuanya sia-sia dan tidak sesuai rencana. "Jangan buat masalah lagi atau aku benar-benar akan memotong tendon kakimu kali ini." ancam suaminya dingin. Luna takut. Apa psikopat gila itu akan benar-benar membuatnya lumpuh? "Apa kamu meracuni makanan ini?" tanya anak laki-laki itu dengan tatapan penuh kecurigaan. "Aku tidak butuh!" ucapnya yang kemudian membanting piring didepannya kasar. Sudah cukup. Ia tidak bisa bertahan lagi menghadapi kegilaan pasangan ayah dan anak itu! S: 19-12-2023 P: 27/01/24
𝟐𝐧𝐝 𝐋𝐞𝐚𝐝 𝐏𝐫𝐨𝐭𝐞𝐜𝐭𝐨𝐫 [END]  by Matchaphin
Matchaphin
  • WpView
    Reads 2,178,644
  • WpVote
    Votes 153,720
  • WpPart
    Parts 71
Daripada membuang-buang waktu untuk menjahati para pemeran utama, lebih baik menolong second lead tampan yang hidupnya menderita, kan? Setelah masuk ke dunia novel favorite nya menjadi tokoh antagonis bernama Serena, tujuan Ivy hanyalah menyelamatkan Sagan, karakter second lead male favoritenya dari ending yang tragis dan membuatnya bahagia. [[ Let's Save The Second Lead from the Tragic Ending! Let's be Savior While Fangirling! ]] A Jangkku Fanfiction Start : 30 Maret 2024 Finish: 12 November 2025
Being Aurora by Amonackrmn
Amonackrmn
  • WpView
    Reads 1,871,830
  • WpVote
    Votes 115,930
  • WpPart
    Parts 70
|FOLLOW DULU SEBELUM BACA, TITIK!!| Transmigrasi jadi tokoh utama? Sering! Transmigrasi jadi tokoh jahat? Biasa! Transmigrasi jadi tokoh figuran? Basi! Ini dia! Transmigrasi jadi tokoh dimana dia bahkan gak disebutkan satu kata pun dalam cerita! Bagaimana jika Sera yang adalah seorang pembunuh bayaran kejam berpindah jiwa ke tubuh seorang gadis yang selalu transparan di mata orang-orang? Dan parahnya gadis transparan itu bukan manusia biasa tapi karakter dalam novel? "Crazy bitch! Gila anjing! Ini kenapa mukaku bisa secantik ini woy?!?!" ⛔WARNING⛔ -tidak menerima segala macam bentuk copy-paste⚠️ -Banyak adegan kekerasan dan mature, harap jangan ditiru‼️ Start: Thursday, July 11 2023 #1 penganiayaan(05-03-2024) #1 cewekbadas(05-03-2024) #1 creepy(05-03-2024) #1 Yakuza(13-03-2024) #1 kaya(05-04-2024)&(19-04-2024) #1 aksi(27-04-2024)
VIERRA'S SECOND LIFE by pentol_Terang
pentol_Terang
  • WpView
    Reads 4,660,863
  • WpVote
    Votes 298,983
  • WpPart
    Parts 56
(ENDING) SEBAGIAN PART DI HAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN! "APA YANG KAMU UCAPKAN, VINCENT!?" Dadaku terasa sangat sesak, bagai terhimpit benda berat tak kasat mata. Dia, orang yang berada di depan ku, suamiku sendiri, menyatakan bahwa dia telah menghamili gadis yang kini menangis di balik punggung kekar suamiku. Gadis yang ku anggap adikku sedari kecil. Anak dari seorang pelayan di rumah orangtuaku. "Apa ucapan saya kurang jelas?" Aku menggeleng ribut, tanganku menutup mulut tak sanggup mendengarkan isakan menyedihkan ku sendiri. "Anak yang ada di dalam kandungannya, adalah anak saya, kami melakukannya atas dasar sama-sama suka." Brengsek! Sejak di mana, adik yang ku anggap itu menjadi istri kedua suamiku, disitulah penderitaan ku dimulai. Aku hidup bagai di tengah-tengah neraka. Sampai di mana akhirnya, rencana jahat menimpa ku, aku di pandang sangat hina, bahkan derajatku hampir sama dengan para pelayan. Aku benar-benar menjijikan, sangat menjijikan. Sampai akhirnya aku mati terbunuh dan itu membuatku tersenyum di sisa nafasku. *** "Kehidupan kedua? Aku tidak mempercayai nya." "Tapi ini suatu hadiah terbaik dari Tuhan, aku akan merubah semuanya, aku akan membalas semuanya." ~Takdir akan berulang tapi dengan nasib yang berbeda~ Start: Sabtu, 05 November 2022 End:
What If We? by floebloom
floebloom
  • WpView
    Reads 5,592,616
  • WpVote
    Votes 311,832
  • WpPart
    Parts 51
Ketika Athena meregang nyawa. Tuhan sedang berbaik hati dengan memberi kesempatan kedua untuk memperbaiki masa lalunya. Athena bertekad akan memperbaiki segalanya. Memperbaiki hubungan dengan orangtua, teman dan sang suami, San Legolas. Balas dendam juga menjadi tujuan Athena untuk menghancurkan rencana jahat sang provokator rumah tangganya, Maheswari. ••••••• "Can we kiss forever?" bisik Athena. "In my head we are always kissing, Sayang." "Help, I'm so in love with you." Seharusnya ucapan itu sudah Athena katakan sejak kehidupan pertamanya. ••••••• I choose you, and I'll choose you, over and over and over. Without pause, without a doubt, in a heartbeat. I'll keep choosing you- San Legolas. This love is alive, back from the dead- Athena. ‼️⚠️Kinda Harsh words, toxic shit, suicidal thought, and mature. Maaf apabila ada kesalahan penulisan dan pengejaan yang tidak sesuai panduan PUEBI.
Yes, Queen-! by Ctraa1323
Ctraa1323
  • WpView
    Reads 2,122,410
  • WpVote
    Votes 144,340
  • WpPart
    Parts 40
[Dark Romance] 18+ Warning ⚠ : Harsh words, drunk, fighting, kissing scene, obsession, dark Axander Dewa Damantara menjadi penyebab kematian Michella Queensha Adhibrata di dalam cerita. Untuk itu, Queen yang berperan sebagai figuran memilih untuk menjauhinya dengan segala cara di dalam realita. Sayang, alih-alih menjauh dari si penghilang nyawa, Queen justru menarik sang Malaikat Maut kian mendekat ke arahnya. Axander menginginkan dirinya selayaknya orang gila. "𝙄 𝙘𝙖𝙣 𝙙𝙤 𝙖𝙣𝙮𝙩𝙝𝙞𝙣𝙜 𝙛𝙤𝙧 𝙮𝙤𝙪, 𝙈𝙮 𝙌𝙪𝙚𝙚𝙣. 𝙄 𝙘𝙖𝙣 𝙜𝙞𝙫𝙚 𝙬𝙝𝙖𝙩𝙚𝙫𝙚𝙧 𝙮𝙤𝙪 𝙬𝙖𝙣𝙩. 𝘽𝙪𝙩, 𝙞𝙛 𝙮𝙤𝙪 𝙩𝙧𝙮 𝙩𝙤 𝙡𝙚𝙖𝙫𝙚, 𝙄'𝙢 𝙨𝙪𝙧𝙚 𝙮𝙤𝙪 𝙬𝙤𝙣'𝙩 𝙗𝙚 𝙖𝙗𝙡𝙚 𝙩𝙤 𝙙𝙤 𝙖𝙣𝙮𝙩𝙝𝙞𝙣𝙜 𝙬𝙞𝙩𝙝𝙤𝙪𝙩 𝙢𝙮 𝙝𝙚𝙡𝙥 𝙖𝙣𝙮𝙢𝙤𝙧𝙚." Started: 17 Mei 2023 Finish: -