LnaA04's Reading List
141 stories
Terukir Indah Namamu by raschaqouren
raschaqouren
  • WpView
    Reads 1,871,915
  • WpVote
    Votes 112,309
  • WpPart
    Parts 28
Tiga hari menjelang pernikahannya Joana dan keluarganya dibuat geger ketika mengetahui adik perempuannya sedang hamil. Namun yang lebih mengejutkannya lagi adalah pria yang menghamili adiknya adalah pria yang sama dengan pria yang akan menikahinya . Atas nama menutupi aib keluarga, Joana disuruh untuk segera pergi dari Indonesia untuk sementara waktu. Sedangkan pernikahannya digantikan oleh adiknya. Demi Tuhan Joana membenci adiknya, calon suaminya yang kini telah berganti menjadi mantan, dan juga keluarganya. Tujuh tahun berlalu tidak juga melunturkan kebencian Joana kepada mereka semua. Bahkan kepada seorang bocah laki laki yang telah kehilangan ibunya, Joana juga melampiaskan kebenciannya. Yang mana bocah tersebut merupakan keponakannya yang terlahir dari hasil pengkhianatan adiknya dengan calon suaminya di masa lalu. Lalu adakah yang dapat mengubah kebencian di hati Joana? "Kalau saya bilang saya gigolo kamu percaya?" "Saya percaya." Jawab Joana dengan santai.
Time Travel by Vivielfiraangriani
Vivielfiraangriani
  • WpView
    Reads 1,174,903
  • WpVote
    Votes 107,727
  • WpPart
    Parts 62
"Gue dimana nih? Woii ngapain Lo pada make baju kayak gitu? Ini dimana sih? kok gue kayak gak asing ya" "Mamaa!" "Siapa? gue?" "Mama dari mana saja?" "Mama?" ______ Cerita ini mengisahkan tentang seorang fotografer mudah dan cantik yang mengalami perjalanan waktu, namanya Jena Yoon, dia adalah gadis keturunan Korea Indonesia. dia tinggal di Korea seorang diri karena ibu dan ayahnya tinggal di Indonesia. Awalnya Jena hanya tidak sengaja menyentuh sebuah lukisan sejarah yang ada di salah satu toko antik yang ada di Korea, dan entah apa yang terjadi tetapi ia seperti terserap masuk ke dalam lukisan itu. Dan disinilah dia berada di Dinasti Joseon, disinilah kisahnya akan kembali di mulai, kisahnya sebagai salah satu selir raja yang dibenci keberadaannya. ⚠️ Tidak terkait sejarah manapun, cerita ini murni fiksi dari pemikiran author. ⚠️Kuyy baca⚠️
Married with Mr. Bule [END] by HieldhaChatrien
HieldhaChatrien
  • WpView
    Reads 383,883
  • WpVote
    Votes 20,861
  • WpPart
    Parts 55
Judul lama : Pernikahan atau Permainan Cover by Pinterest Aku tidak menyangka perjalanan study tour ku ke Bali akan mempertemukan ku dengan pria bule itu. Pria bule yang kini resmi menjadi suamiku bahkan disaat umurku belum genap 18 tahun. Berawal dari dia yang selalu memata-matai ku. Menatapku dengan mata birunya yang tajam. Hingga peristiwa itu pun terjadi... ============================ "I don't believe in mate. What is that? I'm just curious about her." ============================ "Finally, I can find you." ============================ "Saya ingin melamar putri anda, Kayla." • • • Start : 19 November 2020 End : 31 Januari 2022 Penasaran tentang kisah mereka berdua? Cerita ini tidak se-klise itu. Banyak intrik dan plot twist di dalamnya. Aku pastiin kalian akan ketagihan. Buruan baca deh, mengandung bawang dan tentu saja mengandung banyak sekali pelajaran tentang kehidupan.
Feeling Perfect by diaryalna
diaryalna
  • WpView
    Reads 3,110,794
  • WpVote
    Votes 423,322
  • WpPart
    Parts 44
Gimana sih rasanya dijodohin sama cowok ganteng, paham agama, lemah lembut, cintanya tulus banget, tapi tunanetra?! *** "Kenapa Dek Qia mau nikah sama Mas yang punya kekurangan?" "Karena gak tau dan terpaksa. Gak tau kalau sebenarnya Mas punya kekurangan dan terpaksa gara-gara didesak Ayah sama Bunda." "Harusnya Dek Qia pantas mendapatkan yang jauh lebih baik dan sempurna dari Mas." *** Start: 9 Oktober 2021 Finish: 25 November 2021 Cover by @appledesign_
Naura's Story by IrrmaJk
IrrmaJk
  • WpView
    Reads 2,030,956
  • WpVote
    Votes 206,126
  • WpPart
    Parts 44
( Sequel My Controlling Girl ) Raja Mahavir Alister Seorang mahasiswa tampan yang dikenal sangat pendiam, bicara pun sangat jarang Cowok misterius yang selalu memakai hoodie. Dia tipe orang yang tidak pernah perduli dengan keadaan sekitarnya Tetapi, siapa sangka? diam diam, dia memiliki kebiasaan yang sangat menggemaskan. Meminum susu dari Dot langsung seperti seorang bayi. Ya, dia memiliki dua kepribadian yang berbeda. Raja mempunyai Alter ego, namanya Aja. Yang kepribadiannya sangat posesif terhadap segala sesuatu yang berhubungan dengan miliknya, Naura. *** Naura Prenara Lexa Seorang siswi SMA cantik yang terkenal troublemaker disekolahnya Cewek yang suka membuat keributan, tukang bully, dan berisik. membuat banyak orang geram dengan segala tingkah laku buruknya. Meskipun begitu, ada enam pangeran tampan yang selalu menyayangi dan melindungi dirinya. Memperlakukan Naura seperti seorang ratu. Geng Grixen. Geng Grixen. Mereka malaikat bagi Naura, tetapi iblis bagi orang orang. Naura menyukai Raja, cowok yang lebih tua darinya empat tahun. cowok yang sedari kecil selalu dia beri kesusahan dan keributan. *** Raja Mahavir Alister hanya bisa dikendalikan oleh Naura Prenara Lexa, begitupun sebaliknya.
Be A Good Family by Hello_LinLin
Hello_LinLin
  • WpView
    Reads 801,369
  • WpVote
    Votes 11,693
  • WpPart
    Parts 4
Memang berapa lama Shafa bisa menyembunyikan Kalila dari Kailand? ••• Shafalina Malik mau tidak mau harus menjalani pernikahan dengan Kailand Nirantara. Meskipun tanpa cinta, pernikahan ini membawa hal baru bagi mereka berdua. Hingga suatu hari Kailand harus pergi keluar negeri untuk melanjutkan pendidikannya. Meninggalkan Shafa, meninggalkan Kalila putri mereka yang Kailand tidak ketahui. Tiga tahun Shafa berhasil menyembunyikan Kalila. Namun, bagaimana jika Kailand tiba-tiba pulang dan bertemu putri kandungnya? Akankah Kailand mengenali siapa Kalila sesungguhnya? ••• Rate : 18+
HEAVEN by naravc_
naravc_
  • WpView
    Reads 35,327,258
  • WpVote
    Votes 2,494,404
  • WpPart
    Parts 61
Heaven Higher Favian. Namanya berartikan surga, tampangnya juga sangat surgawi. Tapi sial, kelakuannya tak mencerminkan sebagai penghuni surga. Cowok itu terkenal berandal, pemaksa dan tidak bisa dikalahkan. Disisi lagi dia sangat cerdas dan berwibawa. Dua kepribadian yang SUMPAH sangat bertolak belakang. Lalu bagimana dengan Mutia Syavikha? Gadis yang awalnya tidak mau berurusan dengan Heaven malah harus bertunangan dengan cowok itu karena sebuah insiden. Menghadapi Heaven, Mutia harus siap mental. Heaven tipe cowok yang posessif, bucin, gampang emosi, gampang minta atraksi, dan yang pastinya selalu meresahkan sekaligus merepotkan jantung. "Nama doang yang artinya surga, kelakuan kek dakjal!" Susu milo? Minta bikin proyek baby twins? tiap hari. ____ YOUNGADULT + ROMANCE True love never dies - Mutia Ketika lo menjadi titik dimana gue harus berhenti- Heaven Gue tuh punya lo - Heaven [ ON GOING] 1# Heaven (29-08-2021) 1# Meresahkan (2-09-2021) 1#Goodgirl (4-09-2021) 2# Romantis (5-09-2021) 2#Goodgirl (21-09-2021) 1#Goodgirl (22-09-2021) ⚠️17+ ⚠️banyak kata umpatan, adegan kekerasan, baku hantam ⚠️ Meresahkan, bikin baper, ambigu ⚠️ Yang buruk jangan ditiru!
Dear A [Cause You Never Care] (END) by noorhaven
noorhaven
  • WpView
    Reads 470,104
  • WpVote
    Votes 48,741
  • WpPart
    Parts 50
"Jika kehadiranku menjadi beban untukmu, apa kepergianku akan menjadi sumber bahagiamu?" - Alya Jihan Najah - ⚫⚪⚫ Selama ini Alya selalu menerima bagaimana buruknya sikap Aditya. Ucapan kasar suaminya selalu coba dia terima dengan lapang dada. Bahkan ketika lelaki itu meminta untuk menyembunyikan status mereka, Alya juga setuju tanpa banyak bertanya. Alya selalu mencoba memahami. Aditya semakin tidak tau diri. Alya selalu bersikap seperti istri. Aditya bahkan enggan mengaku sebagai suami. Alya selalu tersenyum dan belajar mencintai. Aditya selalu berpikir bagaimana caranya untuk pergi. Inilah kisah Alya dengan semua kesabarannya dalam hal menunggu. Juga tentang Aditya yang memiliki hati sekeras batu. 📌📌📌 Penulis: Ayu Sumbari Start: 3 Mei 2021 Ending: 9 April 2022 Copyright © 2021 by AayuuSR Cover by: ∆ Tidak usah plagiat, aku yakin karyamu jauh lebih baik kalau kamu giat ∆ 📝 Jika ada saran dan kritik berkaitan dengan cerita, silahkan sampaikan melalui message wattpad atau DM Instagram penulis 🙏
Mas Santri, I Love U [TELAH TERBIT] by NanaHyungvi
NanaHyungvi
  • WpView
    Reads 5,197,832
  • WpVote
    Votes 462,393
  • WpPart
    Parts 96
GA FOLLOW, GA USAH BACA ! "Pakai malam pertama ngga nih ?" ucap Saras enteng. "Kan kamu sendiri yang bilang kalau anak sekolah belum boleh gituan" balas Adwan tenang. "Wah parah lu, ngga memenuhi kewajiban" cerocos Saras. "Kamu mau ?" tanya Adwan sopan, mengira serius. "kyaaaa, gue bercanda njir. Jangan macem-macem lu !!" sambar Saras sambil berlari ke kasur dan menutup tubuhnya dengan selimut. Gimana jadinya jika Saras yang bar-bar begini dinikahkan dengan anak santri yang benar-benar sopan dan paham agama ? YANG JELAS, SINDROM MENTAL YUPI DIHARAP MIKIR SEBELUM BACA!! Start : 2 Desember 2021 End : 21 Maret 2022
My Sweet Calvin [TERBIT] by She4aan
She4aan
  • WpView
    Reads 11,101,306
  • WpVote
    Votes 1,013,405
  • WpPart
    Parts 54
Namanya Calvin Aldeguer. Pria penuh kharisma yang mampu membuat kaum hawa ketika melihatnya langsung terpana. Pemegang kandidat pembalap termuda di dunia membuat pria itu cukup populer di banyak kalangan. Hidup Calvin yang biasanya hanya di penuhi dengan balapan dan latihan seketika berubah ketika momynya tiba tiba menikahkan dirinya dengan seorang wanita bercadar yang jauh dari tipe Calvin. Ayla Khumaira. "Percaya sama gue, bini lo cakep asli." "Cantik atau enggak, semoga lo nggak ngrepotin gue nanti," batin Calvin. --------------------------- 🎖Rank🎖 #1 Marriage (22-23/04/22) #1 Spiritual (24-25/04/22) #1 Marriage (27/04/22) #1 Perjodohan (28/04/22) #1 Rider (30/04/22) #1 Teenfiction (3/05/22) #1 Perjodohan (21/05/22) #1 Marriage (21/05/22) #1 Possesive (21/05/22) #1 Rider (21/05/22)