Action
10 stories
Our Ending Scene [DREAME] by air_ezz
air_ezz
  • WpView
    Reads 1,713,861
  • WpVote
    Votes 11,345
  • WpPart
    Parts 7
~Young Marriage Story~ Bagaimana perasaan kamu kalau orang yang selama ini diam-diam kamu sebut dalam doa kamu, tiba-tiba melamar kamu untuk jadi istrinya? Seneng gak sih? Tapi kalau posisinya kamu baru lulus sekolah, dan masih banyak mimpi yang harus kamu kejar gimana? Terima atau tolak? Kalau ditolak, kesempatan gak datang dua kali. Mana doi agamanya baik, udah mampu bertanggung jawab dalam segi finansial, cogan pula dan yang paling bikin gak karuan dia adalah orang yang kita suka. Tapi kalaupun diterima, rasanya masih belum siap. Menurut kamu aku harus gimana? - Maika Dzikria, anak SMK jurusan Tata Boga yang baru aja lulus. Start : 6 November 2020 End: 31 Januari 2021 Let's fall in love at the first read with OES © Air Ez Copy Right 2020 DILARANG PLAGIAT, MENSHARE TANPA MENCANTUMKAN SUMBER. HAK CIPTA DILINDUNGI ALLAH TA'ALA. Rank : Rank 1 #religi | 23/03/21| Rank 1 #halal | 16/ 01/21 - 21/01/21 Rank 3 #marriage | 21/01/21 Rank 7 #story |26/01/21 Rank 6 #harapan | 05/02/21 Rank 6 #religi | 15/02/21
TDL Scientist Ly [Proses Penerbitan] by SixthLy
SixthLy
  • WpView
    Reads 349,684
  • WpVote
    Votes 14,504
  • WpPart
    Parts 17
#1 in SciFi. Bagaimanakah jika ada 3 orang gadis dengan keahlian berbeda yang menakutkan saling bekerjasama? Light, seorang dokter sekaligus professor nyentrik yang suka memanfaatkan berbagai macam jenis makhluk hidup untuk jadi kelinci percobaannya. Dia memutuskan bekerja sama dengan Gabriel karena penelitiannya terbongkar oleh negara dan berakhir dengan menjadi buronan negara. Gabriel seorang hacker di dunia gelap. Seorang buronan Internasional. Hidupnya tidak pernah menyentuh permukaan, dan hanya bekerja di balik layar. Dia ikut bertanggung jawab pada semua kejadian mengerikan yang pernah terjadi di beberapa negara karena peran sertanya sebagai hacker dunia bawah. Vaea, seorang psikopat gila yang tidak memiliki sidik jari layaknya manusia pada umumnya. Ia menyukai pembunuhan. Dia bergabung bersama Gabriel sejak 2 tahun terakhir dan menjadi kaki tangan gadis itu. Jiwa psikopat Vaea selalu dimanfaatkan dalam pekerjaan lapangan. Membuat kejadian-kejadian tak masuk akal yang menyebabkan polisi dan media susah melacak keberadaannya. Aksi mereka bertiga kemudian dari berbagai media dan masyarakat dijuluki : The Dark Lust. Tidak ada yang bisa memberikan keterangan tentang ciri-ciri mereka, karena mereka bekerja dengan bersih, cepat dan rapi. Hanya sebuah lambang TDL yang menjadi barang bukti keberadaan mereka setiap kali mereka selesai melakukan sebuah aksi. [#3 In Scifi : 25 Maret 2018] ... Sci-fi project story by 3 writers : @Jihana93 @Sixthly @winter_yuki
ROSES by DheaAfrianty
DheaAfrianty
  • WpView
    Reads 122,026
  • WpVote
    Votes 6,172
  • WpPart
    Parts 16
*REVISI DAN PEROMBAKAN CERITA* Menceritakan tentang kelima perempuan yang menjalani hidupnya dengan perubahan yang terjadi di diri mereka. Berpura-pura menjadi nerd hanya alasan untuk menuntaskan semuanya. Rasa sakit dan kecewa membuat sisi gelap mereka keluar dengan sendirinya.
Bad Girl by Lov3Ava
Lov3Ava
  • WpView
    Reads 629,243
  • WpVote
    Votes 27,262
  • WpPart
    Parts 35
Gadis cantik yang terlibat dalam kehidupan gelap ayahnya yang adalah seorang . . . Gangster 7/8/16 Rank 3, Genre Action 9/8/16 Rank 2, Genre Action
[TDL] Vsycho (Sudah Terbit oleh Garca Publisher) by Jihana93
Jihana93
  • WpView
    Reads 157,363
  • WpVote
    Votes 10,210
  • WpPart
    Parts 16
Bagaimanakah jika ada 3 orang gadis dengan keahlian berbeda yang menakutkan saling bekerjasama? Vaea, seorang psikopat gila yang tidak memiliki sidik jari layaknya manusia pada umumnya. Ia menyukai pembunuhan. Dia bergabung bersama Gabriel sejak 2 tahun terakhir dan menjadi rekan gadis itu. Jiwa psikopat Vaea selalu dimanfaatkan dalam pekerjaan lapangan. Membuat kejadian-kejadian tak masuk akal yang menyebabkan polisi dan pihak keamanan susah melacak keberadaannya. Gabriel, seorang hacker dunia gelap. Seorang buronan Internasional. Hidupnya tidak pernah menyentuh permukaan dan hanya bekerja di balik layar. Dia ikut bertanggung jawab pada semua kejadian mengerikan yang pernah terjadi di beberapa negara karena peran sertanya sebagai hacker dunia gelap. Lightly, seorang Ilmuwan pendiam yang suka menyendiri dan tidak suka bersosialisasi dengan orang lain. Dia suka memanfaatkan berbagai macam jenis makhluk hidup untuk menjadi kelinci percobaannya. Dia memutuskan bekerja sama dengan Gabriel karena penelitiannya terbongkar oleh Polisi dan berakhir dengan menjadi buronan negaranya sendiri. Aksi mereka bertiga kemudian dari berbagai media dan masyarakat dijuluki : The Dark Lust. Tidak ada yang bisa memberikan keterangan tentang ciri-ciri mereka, karena mereka bekerja dengan bersih, cepat dan rapi. Hanya sebuah lambang TDL yang menjadi barang bukti keberadaan mereka setiap kali mereka selesai melakukan sebuah aksi. Sci-fi project story by 3 writers : @Jihana93 @Sixthly @winter_yuki
Hidden Freedom [Completed] by SixthLy
SixthLy
  • WpView
    Reads 527,975
  • WpVote
    Votes 35,640
  • WpPart
    Parts 51
[#1 in Action] Ania Felicya baru saja mengecap apa namanya bangku sekolah. Kebahagiaannya itu harus di renggut begitu saja karena orang-orang yang mengincarnya tidak ingin melepaskan gadis itu. Kebebasannya harus terenggut untuk kesekian kalinya. Lagi-lagi dia harus berjuang untuk mendapatkannya kembali. "APA AKU HARUS MATI?!" Ania Felicya [CERITA TELAH TAMMAT DAN TIDAK AKAN DIPUBLISH KEMBALI, HANYA SAMPAI PART 7] .... A/N : Banyak adegan kekerasan di dalamnya, di mohon agar reader bijak untuk membaca cerita dan tidak melakukan hal-hal kekerasan di dalam cerita ini di dalam dunia nyata. ... DI LARANG KERAS MENG-COPY CERITA TANPA SEIZIN AUTHOR ! © Copyright 2017 SIXTHLY
The Secret of Ice Girl [Selesai] by azureblz_
azureblz_
  • WpView
    Reads 1,213,896
  • WpVote
    Votes 89,135
  • WpPart
    Parts 50
Orang mengiranya sempurna tanpa cela, melihat dia yang bak tak ada bandingannya, namun tahukah mereka, jika tidak ada hal yang sempurna di dunia ini? Begitupun dengan dia, si gadis misterius dengan sejuta rahasianya. Tidak ada yang tahu pasti siapa dirinya. Tapi mungkinkah dia adalah tangan kanan kematian? ________ Ini hanya sebuah cerita remaja yang dibalut aksi. Menceritakan tentang seorang gadis cantik, bermimik datar, bernetra abu-abu, dengan kepribadian dingin yang memiliki segudang rahasia yang tidak banyak diketahui orang. Dia yang kemudian bertemu dengan pria tampan, pemaksa, bernetra hitam pekat dengan sifat dingin dan ciri urakannya. Pria yang tertarik dengan gadis misterius dan lebih dingin dari dirinya sendiri, sejak tatapan keduanya bertubrukan. Perasaan aneh yang menariknya untuk terus mendekat dan mendekat. Namun mampukah mereka bersama, dengan sifat yang sama-sama dingin? Apakah kehangatan di dalam kedinginan itu benar adanya? -Mampukah dirimu menutupi semua kegelapan itu sendiri? Nyatanya, kegelapanmu sudah tertelan oleh semua rahasiamu. Tetapi, aku menyukainya .... ~~ WARNING! Mengandung adegan gore, brutalisme, kata-kata kasar, misteri, thriller, teka-teki dan love---walaupun minor---dalam satu wadah cerita. Ambil yang baik, dan jangan tiru yang buruk. Semoga cerita ini bisa menambah pengetahuan kalian yaa:) Yang nggak suka sama adegan berdarah tapi kepo sama cerita, saya tidak menyarankan untuk mampir mending nggak usah deh, serius✌️ PEMBACA HARAP BIJAK❤ Cover by: Azureblz_ Start: 22 Oktober 2019 Finish: 05 Desember 2020 Highest Rank🏅: #1- Laga [26.12.20] #1- Aksi [27.10.20] #1- Hacker [12.12.20] #1- Thriller [01.01.21] #1- Mystery [14.03.20] #2- Fiksiremaja [11.01.21] #2- Psikologi [22.12.20] #2- Tekateki [01.01.21] #2- Teenlit [05.03.22] #3- Misteri [25.01.21] Happy reading kalau suka jangan lupa buat follow, vote and comment. Mau vote setelah baca juga nggak apa:)
Romantic Spy by ameerea
ameerea
  • WpView
    Reads 356,855
  • WpVote
    Votes 32,781
  • WpPart
    Parts 38
Sainara mungkin menjadi satu dari sekian orang yang beruntung Setelah masuk ke sekolah mata-mata dengan seleksi yang cukup rumit, dia juga menemukan seseorang yang rela memasuki dunianya yang awalnya abu-abu. Dia juga punya banyak hal yang harus di sesuaikan dengan kehidupannya yang jelas berbeda dengan sebelumnya. Dia harus menyesuaikan dan harus benar-benar memanfaatkan segala halnya sekarang. Sainara bertemu dengan Axraga yang bisa membuatnya menjadi bukan dirinya. Selain hubungannya dengan Axraga, Sainara harus tetap teguh pada pendiriannya. Menjalankan misi dan juga menjalankan sesuatu yang mungkin berbahaya. Musuh dan juga teman sulit dibedakan. Bagaimana perjalanan Sainara di sekolah ini bersama Axraga?
The Angel Of Death [Completed] by penulis12
penulis12
  • WpView
    Reads 1,324,368
  • WpVote
    Votes 83,758
  • WpPart
    Parts 65
[Completed] Highest Rank: #1 in action [22-06-2021] #2 in Bilionaire [18-06-2020] Follow terlebih dahulu untuk dapat informasi tentang cerita ini. 17+ "Jangan harap kau bisa kembali saat kau dengan sengaja memasuki kehidupan ku Alexa." ------------ Alexandra Brown. Seorang agent rahasia yang kembali di aktifkan dari masa liburannya untuk sebuah tugas besar yang di perintahkan langsung dari kantor pusatnya, ia harus kembali menghadapi segala masalah yang akan datang kehidupannya. Tapi di balik semua itu wanita bermata biru laut itu merasakan sebuah keanehan pada misinya kali ini, masalahnya ia bahkan tidak mengetahui siapa targetnya dalam misi kali ini. Tidak ada nama ataupun foto, ia seolah sedang mencari jarum di atas tumpukan jerami. Tapi satu hal yang Alexa tahu, musuhnya kali ini adalah orang yang sangat licik dan tidak bisa ia remehkan. Mengingat betapa hati-hati ia dalam bertindak dan mengerjakan sesuatu, hingga tidak pernah ada jejak sedikit pun yang dapat di jadikan sebuah informasi. Hal itu membuat Alexa harus berpikir lebih cermat dalam menyusun strategi untuk menjebak targetnya kali ini, tapi ketika semuanya sudah mendekati kata sempurna, Alexa harus menerima kenyataan bahwa ia membuat sebuah kesalahan yang sangat fatal yang membuatnya harus bertemu dengan pria bermata hitam pekat itu dan mengakui kekalahannya bahkan sebelum misinya di mulai. ------- ©Penulis12, 2020 DON'T COPPY MY STORY!
Bayi Dingin [TERBIT] by Witzlu
Witzlu
  • WpView
    Reads 10,201,448
  • WpVote
    Votes 1,001,105
  • WpPart
    Parts 57
[Terbit di GLORIOUS PUBLISHER] [Klik link di bio untuk pemesanan novel] Arsean Dirgazanta, sosok lelaki yang berlagak dingin nan cuek demi menutupi kebiasaan bayinya. Siapa sangka dibalik sikap acuh tak acuh nya terdapat dot serta empeng di dalam tas nya? Sangat jarang perempuan yang berani mendekati Arsean saking dinginnya manusia yang satu ini. Namun, berbeda dengan Zara. Zara Arsilla, gadis pecinta bayi yang berhasil membuat Arsean jatuh ke dalam pesonanya. ...❛ ᴗ ❛... "Udah pernah ngerubah bayi dingin jadi bayi bucin belum? Kalau belum, cobain. Rasanya, ah mantap!" - Zara. [Fiksi remaja - Roman - Humor - Action] ⚠️ INFO!! Panggilan (lo-gue / aku-kau / aku kamu) bukan karena gak konsisten, ya. Lebih ke nyesuain bahasa indo / asing 😉 • Belum direvisi • Follow sebelum baca • Budayakan Voment
+16 more