Romance
90 stories
Love For Rent (Antagonist Love Story) by jongchansshi
jongchansshi
  • WpView
    Reads 5,610,949
  • WpVote
    Votes 462,566
  • WpPart
    Parts 63
Ini tentang Ruby Armila, selebritis yang terbiasa memerankan peran antagonis licik hingga dibenci betulan di dunia nyata. Dia diputusi oleh Davin--kekasih 7 tahunnya-- begitu saja setelah pria itu tertangkap basah selingkuh dengan Kanisha Ayu, artis papan atas yang dijuluki Nation's Sweetheart, berkat peran baik-baiknya selama ini. Dalam perjalan move on-nya, Mila mengenal Andaru Harsjad, si putra konglomerat anti komitmen yang mulai bertindak posesif dan mengajaknya melakukan kerjasama dengan bayaran menggiurkan. Mungkin ini adalah kisah Cinderella lainnya, tapi tanpa sepatu kaca.
He Was My First Romance by kattaleyya
kattaleyya
  • WpView
    Reads 1,453,518
  • WpVote
    Votes 99,378
  • WpPart
    Parts 49
COVER BARU 💜 Penyesalan terbesar Dara hanya satu: nekad masuk OSIS. Bukan apa-apa, selain merasa sangat tak kompeten sebagai Sekretaris, ia juga sangat tak suka berdekatan dengan Ditto, sang Ketua OSIS. Dara tak suka jenis orang yang terlalu saklek seperti Ditto, belum lagi, dia pernah melakukan hal yang memalukan didepan cowok itu. Tapi, usaha Dara untuk menghindari Ditto sia-sia saat mereka ternyata satu kelas di kelas 12! --- 7 tahun berlalu, Tiba-tiba Dara dan Ditto kembali bertemu di acara holistic healing camp-sebuah acara bertemakan mental health-dimana Dara jadi peserta dan Ditto jadi panitianya. Arggg, sial! Dara sungguh tak mau Ditto sampai tahu kalau dia sebenarnya sakit jiwa dan merasa se-desperate itu akan hidupnya! /// Rank #6 love 23-12-2024 #2 schoolromance 30-12-2024 #1 schoolromance 03-01-2025 #3 bencijadicinta 03-01-2025 #7 chicklit 31-01-2025 #4 fiksiremaja 31-01-2025 #6 metropop 05-02-2025 #1 metropop 10-02-2025 #1 teenlit 16-02-2025
He Was My First Love by kattaleyya
kattaleyya
  • WpView
    Reads 791,167
  • WpVote
    Votes 53,605
  • WpPart
    Parts 47
COVER BARU 🩷 Padahal hanya beberapa bulan Rai menjalin hubungan dengan Naren, tapi kenapa saat 7 tahun kemudian mereka kembali bertemu, perasaan itu masih ada?? ----------- Dari semua tempat di dunia, Raline tak pernah menyangka dia akan kembali bertemu dengan Narendra saat cewek itu tengah menjalani program volunteer sebagai seorang tenaga kesehatan di pedalaman Papua. Kini, Naren sudah berubah jadi sosok lelaki dewasa, ia juga berhasil meraih cita-citanya jadi seorang tentara. Kenangan cinta pertama yang belum usai mengusik Rai-7 tahun telah berlalu, tapi jantungnya tetap berdetak kencang saat kembali melihat wajah itu. ‼️‼️‼️ Part after epilog kinda mature so be wisee 💕 Rank #3 cinta 24/11/2024 #1 abdinegara 1/12/2024 #3 fiksiremaja 20/1/2025 #1 lovestory 21/1/2025 *** DISCLAIMER Cerita ini hanya fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.
my cold boss (completed)  by Isarsta
Isarsta
  • WpView
    Reads 1,625,050
  • WpVote
    Votes 83,068
  • WpPart
    Parts 45
Bekerja sebagai sekretaris seorang Mahesa Pradana memang sangat menguras energi; tepatnya energi raga dan jiwa. Tapi walau bekerja dengan Mahesa membuat Sukma Aulia lelah luar biasa, ia tetap bertahan di sisi bosnya yang super dingin itu. Bukan karena cinta atau karena bosnya itu mirip Josh Harnett, tapi karena bekerja sebagai sekretaris Mahesa membuat dompetnya selalu tebal. Lagi pula-Mahesa si Josh Harnett KW itu, memang betulan bos yang baik walau kadang permintaannya menyebalkan. Jadi, walau bekerja dengan Mahesa membuatnya jadi jomlo menahun karena ia tidak punya waktu untuk berkencan, Sukma akan tetap bertahan. Pengalaman hidup memberinya satu pelajaran berharga; hidupnya bisa baik-baik saja tanpa laki-laki tapi akan langsung blangsak jika tanpa uang. Lagi pula, sepertinya cupid juga sedang tidak tertarik dengan kehidupan percitaannya yang membosankan. Hingga panah-panah asmara si cupid tidak pernah ia terbangkan padanya. Lalu entah cupid sedang mabuk atau sedang hilang akal, tiba-tiba jantung Sukma selalu berdebar jika di dekat Mahesa. Atau mungkin bosnya yang sudah gila, karena... kenapa Mahesa yang biasa dingin seperti beruang kutub itu jadi perhatian begini?
Hitam Putih Dunia Pesantren by rsaryani91
rsaryani91
  • WpView
    Reads 115,649
  • WpVote
    Votes 17,129
  • WpPart
    Parts 44
Ini tentang seorang gadis bernama Achadiya Divyan AlMalik dan dunianya di pesantren yang tidak selalu putih bersinar. Di manapun tempatnya pasti selalu akan ada dua sisi, hitam dan putih. Pun dengan dunia pesantren yang dikenal dengan surganya para pencari ilmu agama. Tidak semua yang terjadi di dalamnya adalah kebaikan-kebaikan. Pasti terselip keburukan yang sayangnya selalu dikemas dengan kebaikan palsu sehingga dianggap tabu. Acha-sapaan akrab sang gadis, sering bereaksi heboh ketika mendapati hal abu-abu semacam itu. Baginya semua hal harus ada penjelasannya secara terang dan rinci. Akan tetapi setelah bertahun-tahun hidup di pesantren dan mendapat banyak pelajaran hidup, membuatnya semakin paham bahwa sikap hebohnya harus berhenti di kalimat 'cukup tahu'. Akan tetapi prinsip nya kembali menguat ketika Acha semakin mengenal pria bernama Faisal. Pria pendiam yang menurutnya menyimpan banyak tekanan di dalam hati. Konflik terus bermunculan karena perbedaan prinsip keduanya. Bagi Faisal, tidak semua masalah itu harus dijelaskan dan diselesaikan. Tapi bagi Acha, sekecil apapun masalah, harus diselesaikan dan dibicarakan. Tak jarang sikap dingin dan ucapan tajam Faisal membuat hati Acha tergores luka. Namun yang amat disayangkan, Faisal adalah cinta pertama bagi Acha. Bahkan dari Acha remaja yang baru berani mengagumi dalam hati, sampai Acha dewasa dan berani mengungkapkannya secara terang-terangan. Bagai air dan minyak, apakah keduanya bisa berjalan selaras dengan perbedaan prinsip yang begitu jauh?
6. Marry Your Daughter by rsaryani91
rsaryani91
  • WpView
    Reads 343,285
  • WpVote
    Votes 40,110
  • WpPart
    Parts 56
Ketika hati telah tertaut tapi waktu belum mengizinkan hanya satu yang bisa di lakukan.. Mendekatkan diri pada Sang Pemilik Hati... Kisah seorang pemuda bernama Dito yang berusaha kuat membuang rasa untuk adik angkatnya karena merasa tak pantas. Dia sadar bahwa sejak bayi sudah begitu banyak mendapat kebaikan dari orangtua angkatnya, rasanya tidak tahu diri saja kalau dia masih mau menikahi Sean-adik angkatnya. Dan usahanya semakin berat ketika ternyata Sean juga mempunyai rasa untuknya. Dito selalu tampil cuek juga dingin pada Sean, dia berusaha mencarikan jodoh terbaik untuk Sean, jodoh yang tentunya jauh lebih baik darinya. Dan pada akhirnya dia harus menikmati sakit hatinya sendiri, buah dari usahanya yaitu ketika Sean benar-benar melupakan dirinya dan menemukan seseorang yang lebih baik darinya.. . . . Cerita Bani Ahmad generasi ke sekian, hanya ingin berbagi imajinasi yang semoga saja bisa bermanfaat. 🥰🥰
Seindah Bunga Hydrangea  by rsaryani91
rsaryani91
  • WpView
    Reads 159,131
  • WpVote
    Votes 25,336
  • WpPart
    Parts 53
Cerita tentang seorang pemuda bernama Atta yang sejak lahir sudah dimanjakan dengan hidup yang berlimpah materi, berlimpah ilmu agama, berlimpah pendidikan dan kasih sayang. Sehingga ia tumbuh menjadi sosok baik hati dan bijaksana. Berhasil menjadi salah satu mahasiswa yang duduk di barisan cumlaude dan menjadi salah satu santri yang menyandang gelar al hafidz dalam waktu yang tidak berselang lama, membuat Atta semakin mendapat perhatian orang-orang di kalangannya. Tidak mengherankan memang, mengingat dia ada salah satu dzuriyah dari kyai besar. Merasa bangga itu sudah pasti karena dia manusia biasa yang juga bahagia ketika bisa mempersembahkan sesuatu yang istimewa untuk orangtua. Namun, rasa bangga dan bersyukurnya terkikis bahkan sampai habis ketika ia bertemu dengan seorang gadis bernama Sofia. Gadis penguasa pasar dengan sejuta watak yang bertolak belakang dengannya. Interaksi nya dengan Sofia tidak berjalan baik sejak awal pertemuan. Menurut Sofia, apa yang ia capai itu bukanlah perjuangan berat seperti yang ia banggakan selama ini, melainkan sesuatu yang teramat wajar bisa ia capai mengingat siapa dan bagaimana keluarga Atta. Dari Sofia, Atta sadar bahwa semua pencapaiannya itu tidak ada artinya sama sekali.
The Boy Backdoor by kattaleyya
kattaleyya
  • WpView
    Reads 2,181,903
  • WpVote
    Votes 147,026
  • WpPart
    Parts 43
Sabina dan Lingga sudah bertetangga sejak mereka bayi. Tapi, satu kesalahpahaman membuat Sabina memblokir semua akses komunikasi mereka. Tak lama kemudian, Lingga sekeluarga pindah ke kota berbeda. Alhasil, keduanya tak saling bicara lagi setelah lulus SMA. 6 tahun berlalu dan Lingga sekeluarga kembali menempati rumah masa kecilnya. Tak lagi berjarak, Lingga bertekad untuk mengkonfrontasi tetangga belakang rumahnya yang dengan tega memutus hubungan mereka begitu saja. "Sabina Malaikha, malaikatnya aku, kok sekarang kelakuannya nyebelin kayak setan ya? Masa namanya harus diganti jadi Sabina Syaiton?" Warning‼️ This story made for hopeless romantic readers Full pov 3! Manis dari chapter pertama! Konflik ringan, bikin hati berbunga-bunga saat baca Cus ketemu sama si tengil Lingga dan si prengat-prengut Sabina disiniii Rank #5 romcom 28-05-2025 #8 metropop 28-05-2025 #2 fluffy 31-05-2025 #2 romcom 31-05-2025 #1 romanticcomedy 3-06-2025 #3 love 18-06-2025
7. Pesan Rindu dari Ma'had by rsaryani91
rsaryani91
  • WpView
    Reads 273,391
  • WpVote
    Votes 30,854
  • WpPart
    Parts 43
Apa yang pertama kali terpikir ketika mendengar kata pesantren? Ngaji terus? Nggak bebas? Nggak gaul? Ketinggalan jaman? Jelas!! Salah besar. Dalam cerita ini kamu akan menemukan banyak cerita rahasia di dalam pesantren, juga banyak cerita tentang kenikmatan hidup di pesantren. Pesantren itu tidak semenakutkan dan semenyedihkan yang sebagian orang bayangkan. Justru didalam pesantren akan mudah menemukan yang namanya kebahagiaan.. Nggak percaya? Coba aja mondok! Kalau belum yakin, ya sudah baca cerita ini dulu siapa tahu hidayah Allah turun lewat cerita ini.. #baniahmad_story