Favorite
7 stories
AFTER WE MEET AGAIN - SEGERA TERBIT - DIHAPUS SEBAGIAN by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 5,100,694
  • WpVote
    Votes 579,020
  • WpPart
    Parts 36
Terbit cetak dengan judul "SETELAH KITA BERTEMU" Sebagian part sudah dihapus. Setiap orang pasti pernah melakukan satu kesalahan besar. Kesalahan yang membuatnya menyesal bahkan sampai bertahun-tahun kemudian. Bagi Gadis, kesalahan terbesar itu adalah mencium pria yang baru dikenalnya selama beberapa jam di sebuah pesta. Mungkin bukan hal serius untuk sebagian orang, namun bagi seorang Gadis Paragita, itu adalah sebuah fatal error yang jadi tanda adanya logical fallacy. Bertahun-tahun Gadis sudah berhasil melupakannya. Apalagi dengan segala drama di keluarganya yang membuatnya memilih kerja di sebuah media daring kecil alih-alih perusahaan keluarga yang merajai 40% sektor properti di Indonesia. Hingga suatu hari, kesalahan itu muncul di hadapannya kembali. Berwujud seorang pria dengan senyum hangat dan aroma roti. Seharusnya Gadis punya sejuta alasan untuk membencinya. Sebab pria itu punya nama yang membuat kakaknya hampir mati, dan Gadis kehilangan mimpi-mimpinya. Pria yang membuatnya takut setengah mati, sekaligus pria yang selalu berhasil membuatnya yakin bahwa semua akan baik-baik saja dan dirinya pun layak dicintai. "Kamu adalah hal paling serius yang pernah saya miliki, Gadis. Saking seriusnya, sampai saya takut sendiri." Start: 17 Februari 2018 Finish: 13 Mei 2018
Nyala Rahasia by ndaquilla
ndaquilla
  • WpView
    Reads 5,358,249
  • WpVote
    Votes 384,732
  • WpPart
    Parts 55
Sebagai putra sulung, Harun diberi warisan politik yang membingungkan. Alih-alih bahagia, ia justru menderita sakit kepala tiada habisnya. Partai yang didirikan orangtuanya, menyisakan kader-kader kacau yang minta dibina. Hingga geliat saling sikut demi mencapai puncak tertinggi pun, semakin tak terkontrol. Biasanya, Harun dapat mengatasinya. Biasanya, ia tahu ke mana harus melangkah. Namun, di satu malam yang ia perkirakan telah terlepas dari bahaya. Ia justru dikejutkan pada sambutan bahtera yang sebelumnya tak ingin ia bina. Pertemuannya dengan Nyala Sabitah, mengubah segalanya. Ada yang harus disembunyikan dari dunia. Dan orang itu adalah Nyala Sabitah.
REPUTATION by shaanis
shaanis
  • WpView
    Reads 2,075,069
  • WpVote
    Votes 232,149
  • WpPart
    Parts 57
[ Sebagian cerita ini sudah diunpublished ] Reputation [ rep·u·ta·tion /ˌrepyəˈtāSH(ə)n/ noun, meaning; the beliefs or opinions that are generally held about someone or something. ] -- Demi mengamankan reputasi dua keluarga, untuk menyakinkan semesta terkait perdamaian dan penerimaan takdir dari Yang Maha Kuasa, Bita Ruslantama mengusulkan pernikahan dengan cinta pertamanya, Esa Kanantya. Esa menyadari, memang hanya Bita, satu-satunya hal paling berharga yang semasa hidup sangat dijaga oleh mendiang sahabatnya. Ia menerima pernikahan itu, berniat menjaga Bita, menjalankan kehidupan rumah tangga meski tanpa cinta di dalamnya. [ Tsabitah Paradina Aubree Ruslantama & Sangatta Lukesh Abbiyu Kanantya ] -- [-] A romance story by Shaanis [-] Created on Thursday, ‎December ‎07, ‎2023 [-] This story is just a fiction, if there any similarities; places, names, and incidents, are just a fluke and there's no element of intent, thank you
Love Sicktuation by Oktyas27
Oktyas27
  • WpView
    Reads 569,021
  • WpVote
    Votes 50,689
  • WpPart
    Parts 45
[Secret Love Series | 1] Namanya Agni, baru 27 tahun tapi kisah hidupnya udah nano-nano. Julukannya cewek grumpy yang nggak pernah senyum dan hobinya marah-marah. Sebagai produser muda, cita-citanya hapus acara sampah penuh drama di televisi. Tapi sayang, atasannya rese. Pokoknya ini tentang hidup Agni---yang kata temen-temennya suram karena nggak pernah senyum---. Gimana Agni ngadepin bosnya yang super rese dan selalu tebar senyum, ngadepin masa lalunya yang selalu dia hindarin karena nyeremin abis, pertahanin hubungannya sama pacar yang nggak jelas hasilnya dan banyak hal lainnya yang tiba-tiba muncul bikin hidup dia kayak roller coster. Start: 13 Mei 2023 Fin: 18 Februari 2024 Cover by haloviu_ (instagram) ***
Love Deserved by mrs_severus21
mrs_severus21
  • WpView
    Reads 12,408
  • WpVote
    Votes 1,863
  • WpPart
    Parts 3
They said I deserve the best. But if the best isn't you, I don't want it. 🌸🌸🌸 Di mata Jesslyn, Dimas adalah pria red flag dengan semua ciri yang membuatnya layak ditinggalkan karena tidak berharga untuk diperjuangkan. Bahkan sejak perjumpaan mereka yang pertama, pria itu telah membuatnya kecewa. Namun sebuah keyakinan konyol atas nama cinta membuat Jesslyn menutup mata terhadap semua red alert yang melingkupi kehidupan Dimas. Jesslyn tidak hanya memberi Dimas kesempatan kedua. Dia bahkan dengan mantap menerima Dimas menjadi pendamping hidupnya. Bagi Jesslyn pilihan yang tersisa memang hanya satu. Yaitu maju terus dengan menghadapi semua masalah yang menghalangi hubungan mereka. Karena dia sudah memutuskan untuk tidak lagi menoleh ke belakang. Start: 17 March 2023
Breathless [Claudia Jasmine] by pearlsecret
pearlsecret
  • WpView
    Reads 14,589,322
  • WpVote
    Votes 554,793
  • WpPart
    Parts 48
A barely breathing story. ----- Temui Claudia Jasmine. Anak dari super model Amerika, super cantik yang kini menggantikan kedudukan ibunya. Lahir di keluarga kaya dan putri dari super model membuat ia diikuti paparazi sedari balita. Ia sombong dan arogan. Enggan bersentuhan dengan sembarangan orang. Apapun yang ia lakukan selalu menjadi perbincangan dunia. Apapun yang ia kenakan akan menjadi incaran dunia. Berbagai merek mahal yang ada di dunia berlomba2 menjadikan ia maskot prusahaanya. Dan temui Benedic. Pria hangat dan terbaik yang pernah ada. Sopan, baik dan berkarisma. Selalu menjadi topik utama di kalangan sosialita Amerika. Tapi entah mengapa banyak pria sosialita kerap merasa ter-intimidasi dengan tatapan pria itu. Hidup dengan gelimangan harta dan wajah super cantik tidak membuat banyak perempuan sosiaita percaya diri mendekati Benedic. Pria itu pria terbaik yang pernah ada. Serasa menjadi iblis merayu malaikat jika mendekati pria itu. Memandangi dari jauh sudah cukup
Bittersweet [Terbit) by NoenIcha
NoenIcha
  • WpView
    Reads 861,143
  • WpVote
    Votes 106,330
  • WpPart
    Parts 42
Kendra Audrya, mahasiswi Hukum semester akhir yang jatuh cinta pada sepupu tunangannya. Pria yang memiliki selisih usia 11 tahun itu bernama Erwin, si arsitek senior sekaligus mantan buaya yang tobat karena selamat dari kecelakaan maut. Kendra tetap berusaha setia, kendati jantungnya selalu berdebar kurang ajar tiap berpapasan dengan Erwin. Sialnya, pria itu adalah putra satu-satunya Pak Dahlan, dosen pembimbing killer skripsinya. Di saat hatinya berusaha setia, Erik-sang tunangan-berkhianat dengan rekan kantornya sendiri. Ke mana akhirnya hati Kendra berlabuh? Pada Erwin yang diam-diam mengisi hampir semua tempat di hatinya atau memberi Erik kesempatan kedua? #1-agegap #1-metropop