deladel__
- Reads 153,021
- Votes 11,131
- Parts 91
JANGAN LUPA DI FOLLOW!!
(Yuk Bantu sampai 200k pembaca)
Ini cerita tentang Luna yang hatinya berkali-kali dipatahkan, dan Raga dengan segala keegoisannya.
"Kalau gue bilang, sekarang gue butuh lo gimana? Lo mau balik sama gue," tutur Luna pada Raga.
"Gue butuh lo Aga," Isak Luna. "Gue benar-benar butuh lo sekarang," tangis Luna pecah.
Ini tentang anak perempuan yang hidup, tapi berkali-kali dimatikan. Yang raut wajahnya selalu bahagia tapi hatinya selalu terluka. Ia terluka bukan hanya karena cinta, ingat, bukan hanya karena cinta, tapi hal-hal yang ia percaya tak sempurna dengan apa yang ia lihat.
#Lunadanlukanya
Selengkapnya hanya di Dear Luna.
Star : 13 Des 2020
#4 teen (05/01/21)
#5 remajafiks (31/01/21)
#3 remajafiksi (14/05/21)
#2 remajafiksi (4/06/21)
#1 goodboy (13/06/21)
#3 humor (03/07/21)
#2 humor (31/07/21)