Merentan Hati ( Continue )
Sebuah Prosa Patah Hati. Bernaung dalam untaian kata dan air mata. (me) rentan hati; Lekas marah, sakit hati & patah hati. Perasaan adalah ladang subur di dalam hati. Mekar atau tidak tergantung bagaimana kondisi. Jika Afeksi hanya sekadar refleksi kesenangan maka berangkatlah, hati tak layak menjadi taman rekreasi b...