.
4 stories
Daddy's Girl by ariniimandasari
ariniimandasari
  • WpView
    Reads 371,391
  • WpVote
    Votes 35,503
  • WpPart
    Parts 21
"Rafkaaa!! Ini bayi siapa digeletakin di teras!?" Rafka terbelalak kaget, kemudian berlari menghampiri ayahnya di teras. "Bayi??" "Katanya bayi ini bayi kamu. Kamu habis ena-ena sama siapa!!" "Lho Rafka gatau apa-apa Yah" ujar Rafka lalu menatap bingung bayi perempuan didepannya "Jangan bohong!" "Beneran Yah. Suer. Kan ayah sendiri yang bilang" Alaska mengerutkan keningnya, "Bilang apa?" "Kata ayah kalo suka sama cewek harus dimilikin seutuhnya biar gak kabur. Yaudah Rafka ikutin deh saran ayah" "Ya Gusti... Dimilikin seutuhnya kalo udah nikah, Rafka!" [Sequel Dijodohin & Our Baby] Start : 19 Desember 2020 End : - ● Cerita bisa dibaca terpisah. Eh, tapi baca aja dulu deng yang Dijodohin sama Our Baby biar afdol gitu feelnya hehehe ● NB : Update gak nentu
ALZEANDRA||OPEN PO|| by AzllFblii_
AzllFblii_
  • WpView
    Reads 716,856
  • WpVote
    Votes 67,977
  • WpPart
    Parts 62
❝𝐃𝐢𝐩𝐞𝐫𝐬𝐚𝐭𝐮𝐤𝐚𝐧 𝐨𝐥𝐞𝐡 𝐬𝐞𝐦𝐞𝐬𝐭𝐚, 𝐝𝐚𝐧 𝐝𝐢𝐩𝐢𝐬𝐚𝐡𝐤𝐚𝐧 𝐨𝐥𝐞𝐡 𝐩𝐞𝐧𝐜𝐢𝐩𝐭𝐚.❞ "Boleh janji satu hal sama gue?" tanya Keyra pelan, yang membuat Zean mengangguk mantap. "Apasih yang engga buat calon istri." "Gue serius, Al, jangan bercandaaa." "Ngebet banget pengen diseriusin." Zean menarik gemas hidung Keyra. "Gue minta sama lo, tolong jangan tinggalin gue, kayak Ayah ninggalin gue." Zean terdiam. "Bisa?" Zean tersenyum dan beralih mengacak puncak kepala Keyra gemas. "Gaada alasan gue untuk ninggalin lo Ra, lo ibarat rumah buat gue. Sejauh apapun gue pergi, sebanyak apapun gue ketemu orang baru, tapi lo bakal tetap jadi tempat satu satunya untuk gue pulang." [Belum di revisi, masih jauh dari kata sempurna, sorry, l hope kalian suka] Highrank: #1AnakSma [26 Juli 2022] #AzllFblii_ #15720 #41220
[✔] 1. DEAR J by tx421cph
tx421cph
  • WpView
    Reads 49,749,123
  • WpVote
    Votes 4,169,048
  • WpPart
    Parts 38
[Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Untukmu, Na Jaemin. Laki-laki tak sempurna Sang pengagum hujan dan sajak❞ ©tx421cph