terserahsja's Reading List
6 stories
SEMPURNA by callmenaliya
callmenaliya
  • WpView
    Reads 597,122
  • WpVote
    Votes 45,697
  • WpPart
    Parts 29
Rahayu Audya. Seorang editor majalah wanita. Menyukai puisi dan membaca novel dan segala hal yang puitis. Tapi dia hampir tidak mempercayai cinta lagi karena sang mantan pacarnya semasa SMA, Dennis. Ketika Audy merasa sosok pria yang sempurna itu hanya ada di cerita novel dan drama saja, muncul sosok pria bernama Nicholas Mahawira Darrell. Sosok pria yang sempurna dari segi penampilan dan kharismanya. Dia begitu sempurna di mata Audy, dan... juga para wanita yang lain. Tapi masalah muncul ketika nama pria itu dan segala cerita kehidupannya terdengar familiar bagi Audy. Semuanya terlalu sama dan familiar sehingga membuat Audy ingin menjauh dari pria sempurna ini. Apa yang akan kamu lakukan ketika sosok pria sempurna yang kamu impikan muncul di hadapan kamu? Apa kamu akan langsung berpikir kalau dia adalah takdir kamu? Tapi berbeda dengan Audy, dia ingin menjauh dari Nico dan takut terlalu dekat dengannya. Tapi pada akhirnya Nico terus datang ke kehidupan Audy, hati Audy pun mulai tertarik lebih dalam kepada Nico. Membuat Audy tidak bisa menjauhi sosok pria sempurna impiannya ini. #MetropopIndonesia @MetropopIndonesia
Z A Y N (SUDAH TERBIT) by insawturn
insawturn
  • WpView
    Reads 2,880,957
  • WpVote
    Votes 251,577
  • WpPart
    Parts 59
📢(SKUEL IKHWAN UNTUK DINDA)📢 FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA. SPIRITUAL - ROMANSA Zayn Khalif El Emran, pria umur 27 tahun yang sudah menduda 6 tahun setelah istri tercintanya pergi untuk selama-lamanya yaitu, Maura. Pernikahan mereka hanya bertahan 1 tahun 5 bulan, Maura meninggal 5 bulan setelah melahirkan buah hatinya dengan suami tercintanya, anak mereka kembar, laki-laki dan perempuan. Umi Dinda dan Abi Angga yang sudah berumur kepala lima itu khawatir dengan kedua anak dari Zayn dan Maura, mereka tinggal di rumah Umi Dinda dan Abi Angga karna ada Adiba yang membantunya. Hingga pada akhirnya Zayn di perkenalkan oleh salah satu perempuan muda yang masih menjadi karyawan baru dan berujung duda anak kembar itu melepaskan masa lajangnya kepada perempuan pilihan Uminya, Hanum Kharismaniyah. namun putra dari Zayn itu tidak setuju jika Hanum harus menjadi bunda tirinya, dirinya lebih menyukai Meira dari pada Hanum. sedangkan putri dari Zayn lebih menyukai Hanum. bagaimana kondisi keluarga itu ketika bersama? apakah si kecil Faiz bisa menerima Hanum sebagai bunda tirinya? mari simak cerita kehidupan si duda muda anak 2! edit cover by me. jangan lupa follow @uminyacebong untuk lebih dekat dengan author dan informasi tentang update. salam sehat, naysil. 🤍 #1 muslim (3.Des.2021) #1 muslim (4.Des.2021) #1 muslim (5.Des.2021) #1 muslim (6.Des.2021) #1 religi (11.Des.2021) #2 penerbitakaf (15.Des.2021) #3 islam (21.Nov.2021) #4 religi (8.Des.2021) #7 spiritual (27.Nov.2021)
OBSESSION; Soobin [END] by yeonbinight
yeonbinight
  • WpView
    Reads 273,326
  • WpVote
    Votes 30,211
  • WpPart
    Parts 25
ob·se·si /obsési/ n Psi gangguan jiwa berupa pikiran yang selalu menggoda seseorang dan sangat sukar dihilangkan. Choi Soobin mengidap tharnophobia. Lalu seorang psikiater berhasil menyembuhkannya. Ia pun jatuh cinta dengannya. Namun siapa sangka, kesembuhannya dan cintanya pada sang psikiater justru membawa penyakit lain yang lebih mengerikan. ⚠ angst -------------- Start: 04 Juni 2019 End: 26 November 2019
Circle of Eternity by canibeyoureternity
canibeyoureternity
  • WpView
    Reads 12,358
  • WpVote
    Votes 2,081
  • WpPart
    Parts 13
Tujuh orang remaja yang menghilang selama berhari-hari di duga karena penculikan. Mereka mencoba melarikan diri dari kejaran para penjahat itu apapun yang terjadi, apapun rintangannya mereka lalui. Barat maupun timur semua itu seakan sama saja. Tidak tau apa yang akan terjadi yang mereka inginkan sebenarnya hanyalah menghirup kembali udara yang lama mereka rindukan. "Dengar kata mereka ya.. Katakan pada keluarga kami bahwa kami tetap disini, kami hanya sedang berjalan pulang ke rumah yang sesungguhnya," -Lee Heeseung- ~Di publish tanggal 27 September 2021 Selesai Tanggal 31 Desember 2021~
Bintang untuk Elang (END) by Halyzayyy
Halyzayyy
  • WpView
    Reads 6,585,022
  • WpVote
    Votes 478,098
  • WpPart
    Parts 50
Kejadian satu malam membuat seorang gadis polos harus terikat hubungan pernikahan dengan pria yang tidak di cintai nya. Bahkan kenal saja tidak. Semua terjadi begitu saja saat gadis yang bernama Bintang di suruh untuk mengantar kan pesanan makanan Akan kah kedua nya saling mencintai? Dan apa kah Bintang akan slalu ada untuk Elang? Dia Elang, laki laki tampan dengan sikap yang sulit di tebak Dan dia Bintang. Gadis yang di juluki sebagai wanita penyabar sedunia. ✔ Masih lengkap + Ekstra part Belum di revisi jadi alur masih berantakan.Mohon di maklumi yaaaaaaaaaaa (Cover di ambil dari Pinterest lalu di edit) Selamat membaca❤
Ayo Putus by AnandaRyu
AnandaRyu
  • WpView
    Reads 17,835,074
  • WpVote
    Votes 1,616,235
  • WpPart
    Parts 37
SUDAH TERBIT TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN TBO [Sebelum baca follow akun ini dulu biar lebih enak, bro. Terima kasih] _______________________________________________________ SELATAN AZADA DIRGANTARA Panggilan : Selatan Hobi : Godain, modusin, dan bucinin Alma Skill : Bikin cewek baper. Pacarin selama tiga hari. Tinggalin Status : Sebentar lagi putus Buat gue, cewek itu ... Mahkluk yang baperan. Gampang banget dibuat jatuh cinta. Gampang juga buat ditinggalin. Dan, tiga hari adalah waktu yang cukup buat pa-ca-ran, habis itu, pu-tu-sin. ALMA AMRILIAZZIA Panggilan : Alma. Selatan namain gue dikontaknya 'Alm' Hobi : Bergerak, bernapas, minum yoghurt, main basket, tersakiti oleh Selatan Skill : Bikin orang gemes tanpa usaha Status : Belum mau kawin Gue adalah siswi baru di sekolah. Belum pernah pacaran sama sekali. Tapi, gue punya satu sahabat cowok yang super baik, namanya Bryan. Dan satu sahabat cewek, namanya Luna. Kenapa dulu gue nggak mau pacaran, karena belum ketemu yang asyik aja. Hingga akhirnya ... Pandangan gue sama cowok berubah ketika ketemu Selatan. Sayangnya, kata satu sekolahan, dia playboy. Jadi, gimana? Jadiin atau nggak? _______________________________________________________ All picture ©Pinterest TW: Harsh words, etc. P. S. Sebagian jokes saya terinspirasi dari Twitter.