Kerajaan
9 stories
[ Majapahit ] : Crazy Destiny ✅ by Cia_Moses08
Cia_Moses08
  • WpView
    Reads 164,558
  • WpVote
    Votes 17,100
  • WpPart
    Parts 42
COMPLETE. Timetravel - Fantasi story By Cia_Moses08 Bagaimana pendapatmu jika kamu terjebak ditahun 1358 Masehi. Hal ini dialami oleh tiga sekawan muda milienial. Kevallia Andrea Dirgantara, Radisya Putri Chanasya dan Arsenio Qausar Akbar Mereka harus menghadapi Hayam Wuruk dan Gajah Mada yang terkenal akan ketelitian nya. Byurrr "Eh, busyet kalem mas, nggak usah ngegas! " "Ugh kepala Disya pusing "keluh Radisya "Ck, ini di mana? " Mari kita saksikan saja kisah Keva, Arsen dan Radisya. Ps : Genre cerita ini Historial - Humor - Fantasi - Cinta, jangan kaget ketika nemu yang fantasi nya. Start : 13 - Mei - 2020 Finish : 17-Juli-2020 WARNING: SEMUA TOKOH DI SINI ADALAH FIKSI, JANGAN MELIBATKAN SOSOK ASLI OKE? Copyright 2020 © By : Cia_Moses08
MAJA by Joon_Ta
Joon_Ta
  • WpView
    Reads 12,592
  • WpVote
    Votes 635
  • WpPart
    Parts 7
Ini tentang Majapahit, Cerita khayal yang tiba-tiba keluar dari otak Uthor Mau baca?
Wilwatikta °*❀ [Story Of Majapahit] by myBenka
myBenka
  • WpView
    Reads 26,028
  • WpVote
    Votes 2,313
  • WpPart
    Parts 23
Wilwatikta °* ❀ [story of Majapahit] ⇒ Majapahit adalah negri yang sangat masyhur. Membuat banyak orang tertarik mengeksplorasi kerajaan Hindu-Buddha ini, tak terkecuali Naila. Hingga ia tiba-tiba terlempar ke jaman Majapahit yang membuatnya sangat kebingungan. Dan harus dihadapkan oleh rangkaian kejadian yang menguras emosi. Apakah Naila bisa bertahan sampai ia kembali ke masanya ? _____________________________________ " Majapahit akan menjadi sejarah Dan aku akan menjadi sejarah bagimu " " Tapi ingatlah satu hal Di kehidupan selanjutnya aku bahkan masih Mencintaimu " ▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶▶ Cerita ini mainstream banget kalo gak suka silahkan mundur alon-alon. Let's go ⇒⇒⇒ ∩∩∩∩∩∩∩∩∩ Nama pemeran dan cerita hasil kerja keras otak halu nan absurd benka .
Another Time [MAJAPAHIT] (TELAH TERBIT) by shanertaja
shanertaja
  • WpView
    Reads 487,426
  • WpVote
    Votes 59,724
  • WpPart
    Parts 52
[Dream World] 15+ Siapa yang tak kenal Hayam Wuruk? Raja keempat Majapahit yang membawa kerajaan tersebut pada puncak kejayaannya. Namun, bagaimana jadinya jika Hayam Wuruk terlempar ke tahun 2020 dan bertemu dengan gadis Generasi Z? "Jangan ngaku-ngaku! Ini tahun 2020! Mana mungkin Hayam Wuruk hidup selama 600 tahun lebih?" 8 April 2020 - 19 Mei 2020
The King and His Flower [Majapahit] by andahra
andahra
  • WpView
    Reads 444,543
  • WpVote
    Votes 51,713
  • WpPart
    Parts 39
Ada kisah yang mungkin tidak pernah tercatat di bukti sejarah manapun. Tapi kisah itu selalu kekal di hati dua insan yang saling terikat. Meski tidak terucap oleh kata, tidak tertulis oleh tinta rasa itu akan selalu ada. Tidak akan pudar meski sudah ratusan tahun lamanya.
Cinta Untuk Sri Rajasanagara by Thimzyou
Thimzyou
  • WpView
    Reads 602,713
  • WpVote
    Votes 59,645
  • WpPart
    Parts 31
Dewi Kirana Candramaya, namanya. Gadis pindahan dari Jakarta yang sama sekali tidak menyukai pelajaran Sejarah, tiba-tiba muncul di masa kerajaan agraris terbesar di Nusantara, Kerajaan Majapahit. Kirana tidak percaya dengan adanya cinta. Namun, kepercayaannya itu goyah kala bertemu dengan Hayam Wuruk, raja ke empat Majapahit. "Beliau laksana angin masuk meresap ke semua tempat, menjaga negara seperti Pertiwi, sedangkan rupa beliau laksana bulan."- Empu Prapanca ©Januari 2021
Cinta Bertakhta [TAMAT] by Sanskara
Sanskara
  • WpView
    Reads 336,849
  • WpVote
    Votes 36,086
  • WpPart
    Parts 51
Aku berada di tempat sama sekali tak ku kenali. Dari pikiran sibuk akan tugas-tugas sekolah hingga merencanakan masa depan tentang cita-cita, hal yang tak terduga secara tiba-tiba datang melanda. Membawaku pada sebuah zaman jauh dari kata modern, memperlihatkan kehidupan mereka begitu sederhana tanpa muluk-muluk seperti pada umumnya. Aku baru saja datang ke dunia itu lewat mimpi, membuatku yakin ini bukanlah sesuatu yang nyata. Tidur pula yang membawa bunga tidur, amat sangat diri sendiri tidak mempercayai. Tetapi kalau sudah begini, apa yang perlu Aku lakukan? Selain membantu dan mengentaskan persoalan tentu saja. Hadir di tengah insiden sebuah pemberontakan membuatku semakin tak mengerti. Diriku tak tahu apa-apa soal takhta, namun mengapa aku juga terseret dalam hal ini? Hal macam apalagi yang menjadi beban ku selain menjalani kehidupan yang melelahkan dan tak bisa kembali ke dunia nyata? Part 1-10 buat kalian mungkin kurang nyaman dibaca. Mohon dimaklumi ya. Semoga di part-part selanjutnya kalian bisa menikmati. Rank popular 31, Juli 2020 : #2 Jawa #2 Raja #4 Fantasi #1 Waktu #9 Fiksi Remaja #1 Nusantara #1 Putri #3 Indonesia Membaca #138 Time Travel #18 Romantis #1 Aksara #2 Kerajaan #1 Pangeran #1 Dimensi #1 Fiksi Sejarah #1 Majapahit #1 Ksatria #1 Kolosal 15+ 💯 Fiksi ---- Cover by: @akio.cs_ Pertama update : (09-01-20) Terakhir update : (12-05-21) Finished Para plagiator, menjauhlah. Dalam sejarah ada kesamaan latar tempat, pula waktu zaman pemerintahan. Tokoh dibuat berdasarkan imajinasi penulis (fiktif).
HAKAR: Hayam dan Sekar by Lai_aja
Lai_aja
  • WpView
    Reads 4,237
  • WpVote
    Votes 420
  • WpPart
    Parts 13
aku adalah seorang yang mendapat kelebihan bisa melihat rahasia alam, dapat melihat mereka yang tak bisa dilihat orang biasa. hal itu menjadi kelebihan juga ke kuranganku. karena apa saat kemah tiba-tiba aku tersesat di dunia entah berantah. yang ternyata majapahit
ALOKA by dyevochka
dyevochka
  • WpView
    Reads 25,371
  • WpVote
    Votes 1,504
  • WpPart
    Parts 10
ketika takdir membawamu 1000 tahun kebelakang, akankah dirimu akan pulang? short story by dyevochkapsih