GUARDIAN: Unconditional Love
meibertha08
Genre: Fantasi-Romance
Bagi Ester, warna adalah teman. Hari-harinya dia lalui dengan melihat warna-warna yang menguar dari manusia-manusia yang ditemui, atau pun dari alam sekitar.
Dia seorang gadis dengan kelebihan yang dulunya dia anggap sebagai kutukan. Tentu tidak mudah berdamai dan selaras dengan keadaannya sekarang.
Warna dan gambaran sosok kehidupan lalu, yang Ester lihat dari seseorang, membuat dia memahami sesuatu. Dia kembali dipertemukan dengan sosok kehidupan lalunya.
Apakah pertemuan mereka di kehidupan sekarang, akan melunasi karma masa lalu? Atau justru, menciptakan sebuah karma baru?