Fantasy
4 stories
Love of Dionysus [KUBACA] by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 3,301,245
  • WpVote
    Votes 92,707
  • WpPart
    Parts 8
[Réincarnation Series #2] #1 - Fantasi Dionysus, sang dewa anggur. Orang yang di puja oleh orang-orang dari banyak negara di dunia fantasi ini, dan sekarang aku adalah salah satunya. Aku yang seharusnya sudah meninggal, tiba-tiba saja terbangun di kerajaan yang ada di dalam buku novel dark fantasi. Ah, aku bukan bereinkarnasi menjadi tokoh penjahat di novel ini. Justru, aku bereinkarnasi menjadi tokoh sampingan yang benar-benar tidak penting. Saking tak pentingnya, aku hanya muncul di sebuah adegan dimana sang tokoh utama membaca selembar surat kabar yang mengabarkan kematianku sang putri count. Ya, hanya itu. Di surat kabar tersebut dituliskan diriku yang mati karena dibunuh oleh suamiku sang villain di novel yang kubaca, atau dalam kata lain adalah aku mati karena kekerasan dalam rumah tangga sih. Demi menyelamatkan nyawaku sendiri, aku kabur dari pernikahan dan berlari ke kastil yang dihindari banyak orang, karena beredar rumor bahwa kastil tersebut dihuni oleh sesosok hantu yang akan membunuh siapapun sosok yang berani menginjakkan kakinya di kastil tersebut. Dan sebelum dibunuh, hantu tersebut akan mengabulkan satu permintaan terakhir dari orang yang dibunuhnya. Cih, kalian pikir aku akan percaya dengan rumor sampah seperti itu, yang sekarang kubutuhkan adalah tempat yang terpencil dan dijauhi orang-orang agar diriku dapat bersembunyi. Hm, itu pemikiranku sebelum aku bertatapan langsung dengan dia, sang penghuni kastil yang bahkan ditakuti oleh seluruh Raja di dunia fantasi ini sekalipun. "Dionysus." ===== "Tidak salah kok memuji suami." "Kalau gitu puji dulu istrimu." "Kau cantik." ANJIRR! GA KUAT! ===== Seri kedua 'Réincarnation' Karya asli saya, bukan novel terjemahan. 1# Komedi (280820) 1# Fantasi (310820) 2# Humor (170521) #1 Dimensi #1 Kastil #1 Dionysus #1 Novel (250820) First chap: 9 Juli 2020 Last chap: 17 Agustus 2020 Rate: 15+ Copyright © 2020 by Lyvia May Fantasi - Romance - Comedy - Reinkarnasi
ARUNIKA'S WORLD (SELESAI) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 8,395,382
  • WpVote
    Votes 1,099,725
  • WpPart
    Parts 61
#TRANSMIGRASI STORY 01# PART MASIH LENGKAP. TERBIT, 2021. Versi cetak tersedia di seluruh Gramedia. *** CERITA UNTUK MENTAL BAJA, BERANI BACA SAMPE AKHIR? *** Seingat Arunika Prameswari , malam sebelum tidur, dia masih gadis biasa saja. Gadis yang hidup di desa bersama keluarga nya, yang sederhana namun bahagia. Lalu kenapa saat pagi ia terbangun, ia menjelma menjadi Gadis kota yang cantik dan kaya?! Yang lebih parah dari itu, kenapa dirinya di takuti dan di benci banyak orang? *** Arunika Deolinda Maheswari, dijuluki manusia perwujudan dari Dewi Aphrodite. Si Keindahan tanpa otak. Arunika itu cantik, seksi, kaya, penuh hasrat dan keindahan. Namun sayang, ia kerap kali di cap tidak punya otak karena selalu mengejar-ngejar Praditya Nugha yang jelas-jelas sudah ada pawang nya. Arunika itu licik, kejam, sadis. Hobby membully dan senang menjajah. Itulah sebab nya banyak murid yang membenci gadis itu diam-diam. Lalu, apa yang terjadi jika Arunika yang selama ini di kenal Antagonis, dalam sekejap berubah menjadi Protagonis setelah mengalami kecelakaan? Yang mereka tidak tahu adalah peristiwa semalam itu ternyata Takdir yang Tuhan kirimkan untuk menemukan jati diri dan makna hidup yang sesungguhnya. *** Start : 05 Maret 2021 End : - Amazing Cover by : @Pecintakopi18 High Ranks - 7 in #Perubahan / 14 Maret 2021 - 6 in #Mood / 22 Maret 2021 - 2 in #Antagonis / 25 Maret 2021 - 5 in #Newstory / 25 Maret 2021 - 7 in #LinYi / 25 Maret 2021 - 1 in #Antagonis / 26 Maret 2021 - 5 in #Mood / 26 Maret 2021 - 2 in #Reinkarnasi / 04 April 2021 - 2 in #BadGirl / 05 April 2021 - 1in #Fantasi / 10 April 2021 - 9 in #FiksiRemaja - 1 in #Komedi / 21 April 2021 - 1 in #Humor / 24 April 2021 - 1 in #Humor / 26 April 2021 - 2 in #Humor / 02 Mei 2021 - 1 in # Reinkarnasi / 08 Mei 2021 - 1 in # Baper / 08 Mei 2021
ALAÏA by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 23,231,101
  • WpVote
    Votes 2,327,874
  • WpPart
    Parts 78
[available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia pergi, membawa dan meninggalkan banyak kesalahan yang seharusnya tidak pernah ada. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 𝟤𝟢𝟢𝟦𝟤𝟢 Fantasy - Romance - Comedy ⚠️WARNING: story contains sex scenes, violence, harsh words. [HIGHEST RANK IN 2020-2023] #1 - mermaid #1 - langit #1 - sea #1 - siren #1 - ocean #1 - adorable #1 - love #1 - girl #1 - boy #1 - hurt #1 - radexn #1 - ragas #1 - badboy #1 - funny #1 - relationship #2 - innocent #2 - friendship
+22 more
Dream Walker [END] by NatWinchesterrr
NatWinchesterrr
  • WpView
    Reads 102,572
  • WpVote
    Votes 18,199
  • WpPart
    Parts 71
🏆 The Wattys Winner 2022 (Wild Card) 🏆 Wattpad Ambassadors ID's Pick 2024 🏆 Reading List WIA Indonesia Periode 3 Konon, seorang dream walker hanya terlahir satu di setiap generasi. Selama ini, Tadashi Reyes menyangka kemampuannya yang langka adalah sebuah anugerah. Namun, kemampuan itu menyeretnya ke dalam 'dunia' yang tidak ingin ia masuki; rahasia keluarga dan ritual gelap yang rutin dilakukan leluhurnya, lalu kehadiran roh jahat tanpa belas kasihan yang meneror tiap mimpi dalam tidurnya. Tadashi hanya ingin fokus belajar untuk kampus-kampus Ivy League dan memenangkan hati gadis yang telah lama disukainya. Sayangnya, takdirnya sebagai dream walker membuyarkan fokusnya. Mampukah Tadashi memutus rantai kutukan leluhurnya dan meraih kembali kehidupan remajanya yang normal? [American Urban Fantasy, Young Adult, Minor Romance] Highest rank: #1 urbanfantasy (17/05/2021) #1 western (31/05/2021) #1 nightmare (1/1/2023) #1 schoollovestory (12/05/2022) #1 youngadultindonesia (25/02/2023) #8 fantasiindonesia (16/11/2022) Start: 5 Mei 2021 End: 13 Agustus 2022 Copyright © 2021 Natasha Winchester