Weekend
8 stories
Kingsley & Queenza by The_Queenza
The_Queenza
  • WpView
    Reads 17,465,042
  • WpVote
    Votes 2,019,084
  • WpPart
    Parts 163
WARNING : Cerita ini memiliki efek ketagihan. Sekali baca gak akan bisa berhenti sampai berharap gak pernah tamat. Gak percaya, buktiin aja. ------------------------ Manis. Darahnya sungguh lezat. Itu adalah hal pertama yang dipikirkan Kingsley begitu terjaga dari tidur panjangnya. Perlahan kegelapan yang sebelumnya menyelimuti pandangannya memudar, digantikan cahaya lembut sang rembulan yang menyinari tempatnya berbaring. Sial! Ternyata bukan sekedar tempat berbaring. Tempat ini adalah kuburannya. Dan-lihat dirinya sekarang. Tangannya yang terangkat di depan wajah hanya berupa tulang belulang. Terlihat begitu menjijikkan. Memangnya berapa lama dirinya tertidur? Sepuluh tahun? Lima puluh tahun? Atau sudah lebih dari seratus tahun? Kingsley bangkit dari posisi berbaringnya seraya memperhatikan seluruh tubuh. Apanya yang tubuh? Seluruh bagian dirinya hanya tersisa tulang. Pasti para cacing dan binatang pemakan bangkai di sini berpesta pora menikmati tubuhnya. Gerakan kecil itu menarik perhatian Kingsley. Dia menoleh, mendapati seorang wanita duduk meringkuk di sisi terjauh darinya, diselimuti kegelapan yang tak tersentuh cahaya bulan. Mata wanita itu membelalak ngeri, sementara kedua tangan membekap mulut, seolah meredam jeritan. Seketika, mulut Kingsley yang hanya berupa kerangka tulang bergerak seolah sedang tersenyum. Wanita itu yang telah membangunkannya menggunakan darahnya. Dan dengan darahnya juga bisa membuat tubuh Kingsley kembali utuh. Tapi sayang, dengan menghisap darahnya, kekuatan Kingsley akan diserap oleh si wanita. Hanya satu hal yang bisa membuat kekuatannya kembali. Dengan bercinta. Seperti dulu... ---------------- Dipublikasikan pertama kali : 20 September 2018 Selesai : Masih berlanjut Copyright © 2018 by Aya Emily
SURVIVANTS (COMPLETED) by deliarismala
deliarismala
  • WpView
    Reads 429,658
  • WpVote
    Votes 52,847
  • WpPart
    Parts 59
Aku ingin mimpiku bisa menjadi kenyataan tapi bukan mimpi buruk, TIDAK!TIDAK!ini bukan buruk ini mengerikan. Kemarin aku masih membaca cerita atau menonton film tentang makhluk lambat yang suka memakan manusia dan menularkan virusnya melalui air liur tapi sekarang, sekarang mereka nyata! Aku harus bertahan, aku juga harus menjaga teman-temanku, mereka terlalu berharga untuk mati atau berubah jadi salah satu dari mereka. Tapi, apa aku bisa bertahan?semakin hari orang-orang semakin egois karena ingin hidup dan itu yang lebih menakutkan daripada menghadapi zombie-zombie bodoh di luaran sana. Percayalah saat ini terjadi bukan hanya nyawaku yang harus bertahan, mimpi dan harapanku harus bertahan untuk menjagaku tetap waras. Saat orang berkata 'life is more than just surviving' percayalah itu benar. DILARANG MENJIPLAK CERITA INI!!! publish at JUNE 5th 2018
Shotgun by Rae_1243
Rae_1243
  • WpView
    Reads 7,921,198
  • WpVote
    Votes 112,669
  • WpPart
    Parts 35
"Eughmp...ahh ! Apa kamu sudah gila ?! Apa yang kamu lakukan, Al ?!!" teriak Alisha, mendorong tubuh lawannya dan melepas paksa tautan bibir mereka. "Bukankah kemarin sudah kukatakan kalau kamu harus bertanggung jawab ?" segaris senyum miring bermain di bibir Althair. "Ini salahmu, Alisha. Aku sudah terlanjur menyukai manisnya bibirmu."
My Royal Romance by Rae_1243
Rae_1243
  • WpView
    Reads 127,245
  • WpVote
    Votes 595
  • WpPart
    Parts 2
Menjadi seorang putri?! Sungguh tidak pernah sekalipun Ana memikirkan atau bahkan membayangkannya sedikitpun. Lagipula, mana mungkin?! Toh, kenyataannya dia hanyalah seorang anak yatim piatu miskin yang tinggal di panti asuhan. Meski dengan kepandaian dan otak encernya sekalipun, nyatanya tidak bisa menghapus status dan labelnya sebagai anak yatim miskin. Jadi yah... lupakan saja. Menjadi seorang putri?! Berpasangan dengan seorang pangeran tampan?! "That was a silly little girl's dream," gumamnya. Tapi yang namanya hidup, tidak ada yang tahu apa yang sedang menunggumu kan?!! Lalu apa yang bisa Ana perbuat kalau kenyataan yang selama ini diyakininya tidaklah bertahan lagi?!! Saat kenyataan yang sebenarnya perlahan terkuak satu persatu. Di setiap lapisannya memang hampir selalu ada kebahagiaan dan tawa, juga segala hal yang dulu tidak berani Ana mimpikan bahkan sekejap saja. Hampir... Karena tentu saja juga ada kesedihan, tangis dan kecewa. Dan sebagai puncaknya, justru saat terkuaknya rahasia mengenai Ana sendiri. "This is not a fairytale," bisiknya. "Definitely not!!!"
Thief Heart (HIATUS) by Deswita816
Deswita816
  • WpView
    Reads 2,659
  • WpVote
    Votes 1,441
  • WpPart
    Parts 15
[Follow dulu ya sebelum baca ] Jangan liat prolognya doang, ceritanya baca juga yak:) "Haaaa..mau ke mana kamu? kamu tidak bisa lolos dari saya." Pak satpam terus mempererat cekalannya. "Kok bapak tanya saya mau ke mana? ya jelas lah saya mau kabur," Jawabnya sambil memutar bola mata malas. Arga menginjak kaki satpam trsebut. "Aduh!!!!" Teriak pak satpam dan otomatis cekalannya terlepas akan tetapi sarung tangan kanan Arga tersingkap hingga tato A yang ada di punggung tangannya terlihat. Setelah itu ia langsng berlari keluar dan menuju motornya. satpam yang tadi kembali mengejarnya akan tetapi ia gagal karna Arga sudah lebih dulu naik dan menancapkan gas. Sepeninggal Arga pak satpam langsung menelpon polisi. ........ "Lo harus bantuin gue buat cari bukti-bukti yang memberatkan nih anak dengan cara lo deketin dia dan buat dia percaya. setelah dia percaya sama lo dia pasti bakalan kasih tau semua rahasianya," Jelas Natan panjang lebar. "What?! gue ngak mau ah nanti kalau dia bunuh gue gimana coba? terus apa untungnya buat gue?" Cerocos Lauren lalu bergindik ngeri memikirkan bagaiman jika nanti ia di bunuh kan ngak lucu. "Dia ngak bakalan bisa nyakitin lo karna ada gue dan untungnya buat lo adalah kalau lo berhasil dapetin bukti-buktinya, gue janji deh bakalan beliin lo mobil ferrari merah impian lo," Jelas Natan. "Wahh benearan nih?!" Tanya Lauren antusias. "Iyalah beneran. jadi gimana? deal?" "DEALLLL!!!"teriak Lauren antusias. Penasaran? Yukk baca ceritanya;) Belum di revisi yak maaf kalau masih kehamburan:) "Cover by Adhelya_A23" "Story by Deswitasari"
I Want You back by atisranig
atisranig
  • WpView
    Reads 778,012
  • WpVote
    Votes 58,326
  • WpPart
    Parts 200
daragon's daily life.
[✔] 1. DEAR J by tx421cph
tx421cph
  • WpView
    Reads 49,754,762
  • WpVote
    Votes 4,169,135
  • WpPart
    Parts 38
[Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Untukmu, Na Jaemin. Laki-laki tak sempurna Sang pengagum hujan dan sajak❞ ©tx421cph
The NECROMANCER by rindacah
rindacah
  • WpView
    Reads 3,328,637
  • WpVote
    Votes 326,850
  • WpPart
    Parts 56
Fantasy-Romance (COMPLETED) Azreal, Prince of NECROMANCER, satu-satunya putra mahkota yang memiliki darah pangeran kegelapan. Pria dengan tubuh tinggi menjulang itu sangat keji bahkan tidak memiliki belas kasihan, hidupnya di penuhi teka-teki misterius. Menunduk atau mati, menyiksa atau di siksa, membunuh atau di bunuh. Namun, waktu itu tiba, dimana seorang pangeran kegelapan harus menerima seorang pelayan menjadi pasangan hidupnya. "Apa yang lebih menyenangkan dari pada jatuh cinta?" "Apa?" "Memenggal kepala wanita." ****** "Aku berharap mendapat malaikat sebagai pelindung. Tetapi mengapa iblis yang datang kepada ku?" (Belum di revisi) Sebelum baca follow dulu ya, Terima kasih. #Karyasendiri!!!! #Noplagiat!!!