Incheon Story: Beautiful Goodbye
Lee Ara terpaksa tinggal di kediaman keluarga Yoon untuk sementara waktu karena sesuatu tengah mengancam keluarganya. Akan tetapi, tinggal bersama keluarga Yoon tidak juga memberi Ara ketenangan. Di sana ia malah bertemu dengan Yoon Seonho, laki-laki dari masa lalu Ara yang kini ternyata sangat membencinya. Di satu s...