Fantasi?
4 stories
Damn Novel [TAMAT] by Yuda0604
Yuda0604
  • WpView
    Reads 1,383,282
  • WpVote
    Votes 128,856
  • WpPart
    Parts 51
[TAMAT] FOLLOW SEBELUM BACA! Aulia, gadis yang sangat tertekan oleh keluarganya. Keluarga Aulia, selalu menuntut dirinya untuk menjadi yang terbaik, dalam hal apapun. Selalu menjadi yang pertama, adalah moto hidup dari Aulia karna keluarganya. Pada malam itu, ia menyelesaikan membaca sebuah novel bersampul putih, dengan tulisan Queen Gilr, Aulia sesekali membaca novel di rumahnya sebelum ia tidur jika sedang senggang. Aulia sangat tidak menyukai tokoh utama wanita di novel itu, sebab tokohnya terkesan sangat lemah. Justru Aulia mengidolakan tokoh antagonis novel itu, sebab ia berani memperjuangkan cintanya. Siapa sangka, keesokan harinya ketika Aulia terbangun, ia malah berada dalam sebuah kamar dengan gradasi biru hitam. Dan terlebih lagi dalam tubuh sosok antagonis yang ia kagumi dalam novel yang semalam ia baca. Penasaran? Skuy baca---> Start 04 Juni 2021 Finish 23 Juni 2021 PLAGIARISME DIMOHON MENJAUH YAH Follow author yah:) ☆High Rank 1-10☆ 🥇alivia [20 Juni 2021] 🥇romantis [06 Juli 2021] 🥈fantasi [12 Juni 2021] 🥈alivia [16 Juni 2021] 🥉fantasi [14 Juni 2021] 🥉alivia [09 Juni 2021] 🏅/5/fantasi [16 Juni 2021] 🏅/5/aulia [20 Juni 2021] 🏅/6/gengster [13 Juni 2021] 🏅/6/antagonis [13 Juni 2021] 🏅/6/aulia [15 Juni 2021] 🏅/8/fantasi [13 Juni 2021] 🏅/9/aulia [09 Juni 2021] 🏅/9/antagonis [12 Juni 2021] 🏅/10/villain [16 Juni 2021]
Back to School (TAMAT dan SUDAH TERBIT) by palupiii07
palupiii07
  • WpView
    Reads 7,144,542
  • WpVote
    Votes 1,116,557
  • WpPart
    Parts 89
*SUDAH TERBIT, TERSEDIA DI GRAMEDIA ATAU TOKO BUKU ONLINE* (FOLLOW SEBELUM MEMBACA. TINGGALKAN JEJAK KOMEN DAN VOTE) *Mulai 6 oktober 2020 *Selesai 17 juli 2021 Rank 1 in #youth tgl 15/11-2020 Rank 1 in #bar-bar tgl 25/11-2020 Rank 1 in #lucu tgl 19/11-2020 Rank 1 in #fantasi tgl 23/11-2020 Rank 1 in #sekolah tgl 26/11-2020 Rank 1 in #baper tgl 21/1-2021 Rank 1 in #reinkarnasi tgl 27/1-2021 Rank 1 in kocak tgl 17/3-2031 Rank 1 in #fiksiremaja tgl 22/3-20221 Rank 2 in #bobrok tgl 28/11-2020 Rank 2 in #fiksi tgl 10/3-2021 Rank 1 in #baper tgl 23/3-2021 Rank 1 in #humor tgl 25/3-2021 Rank 1 in #love tgl 2/4-2021 Rank 3 in #sekolah tgl 14/4-2021 Rank 1 in #receh tgl 12/5-2021 Rank 1 in #komedi tgl 20/5-2021 Lamera Charlotte. Perempuan berusia 25 tahun yang memiliki kehidupan sempurna. Paras cantik, karir bagus dan keluarga kaya yang harmonis. Diusianya yang sudah menginjak dewasa Lamera tak kunjung menemukan cinta sejatinya seperti teman-temannya yang lain. Baginya tidak ada laki-laki yang menarik. Suatu hari kecelakaan yang menimpa Lamera mengubah hidupnya. Lamera terbangun di dalam tubuh gadis remaja berusia rtujuh belas tahun yang memiliki nama yang sama dengannya. Kehidupan baru Lamera dimulai. Kini ia menjadi gadis remaja bernama Lamera Anindyaswari. Kembali lagi ke masa sekolah. Hidupnya yang sekarang lebih sulit dari sebelumnya. Menjadi korban bullying di sekolah dan dianggap aneh oleh orang lain. Belum lagi Lamera harus terlibat oleh tiga cowok Most Wanted di sekolah, si humoris, si badboy dan si es batu. Ah satu lagi. Jangan lupa dengan mantan terindahnya di masa lalu yang tiba-tiba muncul. Bagaimana kehidupan Lamera setelah menjadi anak sekolahan? Apakah ia akan selamanya jadi Lami? ❎Peringatan❎ tertawalah sebelum menangis🚫
COME BACK AGAIN [ 02 ] by qiiiaaaa
qiiiaaaa
  • WpView
    Reads 382,076
  • WpVote
    Votes 9,720
  • WpPart
    Parts 6
⚠️ TERSEDIA DI APK UNINOVEL ⚠️ Sequel dari cerita MENGUBAH TAKDIR TOKOH ANTAGONIS. *********** Syakilla dan juga Mita kembali kedalam novel dan bertemu dengan Alex dan Juna, kali ini mereka bersama dengan sang penulis (kakak syakilla) dan kedatangan mereka berdua merupakan sebuah misi untuk menyatukan dua pemeran utama dalam novel ketiga milik kakak syakilla. Namun kejadian yang tidak diduga terjadi. Dan sebuah rahasia terkuak, bagaimana kisah mereka di cerita seri ke-2 ini?. *********** High Rank: #1 in anotherworld[16-03-2021] #1 in fantasy [17-05-2021] #1 in fantasi [17-05-2021] #1 in antagonis [17-05-2021] Penasaran? Cuss langsung dibaca ≥3≤ !!
Transmigrasi Badgirl (END) by Matcha_date
Matcha_date
  • WpView
    Reads 5,716,319
  • WpVote
    Votes 674,784
  • WpPart
    Parts 70
SUDAH TERBIT (PART DIHAPUS ACAK) TYPO BERTEBARAN!!!! Budayakan votmen sebelum membaca Follow akun Dvls juga ya:) PLAGIAT HARAP MENYINGKIR!!! 1st story of transmigration Hanya gara gara mie seorang Adrovia Mikael Smith mati. Sungguh Lucu di tambah ia bertransmigrasi ketubuh seorang gadis manja dan sombong. "GILA ANJIR P BANGET" "Parah ini mah, gw bisa balik lagi gak ya" Mau tau kelanjutannya? Kuy kepoin Start: 1 Mei 2021 Finish: 11 Juni 2021