y
3 stories
Duda Next Door by NevNov
NevNov
  • WpView
    Reads 2,098,027
  • WpVote
    Votes 171,189
  • WpPart
    Parts 60
Summer perempuan urakan berambut merah, tanpa sengaja bertemu dan membantu seorang anak yang ia temui di jalan. Siapa sangka kedekatan Summer dengan Fino dan Fifi ternyata mendekatkannya juga dengan ayah dua anak kecil itu. ** Summer tanpa sengaja bertemu dengan seorang anak kecil di jalan yang sedang kesulitan bernama Fino. Ia menyelamatkan Fino, yang belakangan diketahui ternyata adalah anak tetangganya yang merupakan seorang duda. Summer menyayangi Fino yang sedari bayi sudah ditinggal mati sang ibu. Persahabatan keduanya membuat Summer akhirnya mengenal sang papa, Jayden. Duda kaya raya yang tampan dan sangat sibuk. Jayden dari awal bertemu Summer yang tergeletak mabuk di atas ranjangnya, sudah merasa tertarik. Summer di mata Jayden juga sangat cantik dan memikat. Ia juga bisa dekat dengan anak bungsunya dan itu membuatnya senang. Sayangnya, hubungan keduanya tidak bisa berjalan mulus. Summer yang berpenampilan seksi dengan rambut merah menyala, dianggap bukan calon yang tepat untuk mendampingi Jayden. Tidak peduli kalau kedua anak Jayden menyayangi Summer. Mereka tetap dianggap beda kelas dan strata sosial.
𝐀𝐢 𝐇𝐚𝐭𝐞 𝐒𝐞𝐧𝐢𝐨𝐫! by kepojanganberlebihan
kepojanganberlebihan
  • WpView
    Reads 221,274
  • WpVote
    Votes 7,767
  • WpPart
    Parts 2
"Telat tiga menit doang, Pak, masa ga boleh masuk?" - Aimara Trisha. Ia lebih suka dipanggil Aima, bukan Mara, Trisha, apalagi Ai. Ia memang berasal dari kampung, tapi penampilannya sama saja seperti anak muda pada umumnya, bukan nerd. Di hari pertamanya sekolah, ia sudah membuat kesan buruk di karenakan telat dan berakhir membuat dirinya mau tak mau berbaris sendirian di hadapan semua murid dan guru. Sangat memalukan. Hukuman itu ia dapatkan dari ketua osis di sekolah tersebut dan itu lah hal yang membuat Aima jengkel setiap bertemu dengannya. "Kamu baris sendiri di sini." - Afsan Rafisqy Malik. Panggilannya Afsan, anak pertama dari dua bersaudara, dan kini ia berada di kelas 12 MIPA. Seorang ketua osis, purna Paskibra tingkat Provinsi, dan Kapten Tim Basket di sekolahnya. Menjadi salah satu most wanted di sekolah dan dianggap hampir sempurna karena memiliki tubuh yang ideal serta attitude yang baik. Tapi, di balik itu semua, banyak orang yang tidak mengetahui bahwa Afsan terlahir dari keluarga yang broken home. "Saya telat ga sampe lima menit, loh, Kak? Kenapa gak boleh ikut barisan mereka?" Afsan menoleh ke arah Aima, ia menaikkan sebelah alisnya sambil melirik sekilas ke arah nama yang terpampang jelas di seragam cewek itu. "Gak sampe lima menit, tapi tetep telat, kan.. Ai?" Aima menatap Afsan dengan tajam. "Aimara atau Aima, bukan Ai." Afsan memasukkan satu tangan ke dalam saku celana sembari menganggukan kepalanya sejenak. "Oke, Ai." ucapnya diakhiri dengan senyum tipis yang terukir di wajahnya. "Aima," kekeuh Aima dengan tatapan tajam. "Senior kamu mau manggil Ai, gak boleh?" tanya Afsan. Aima menghela nafasnya sambil menahan kesal. "Ai, Ai, Ai Hate Senior!" Start : 15 Februari 2021. Revisi : Selasa, 10 Januari 2023. Finish : -