On going
18 stories
Personal Assistant : WIFE! by GreyaCraz
GreyaCraz
  • WpView
    Reads 4,077,118
  • WpVote
    Votes 120,515
  • WpPart
    Parts 18
Di penghujung usia tiga puluh, Jemima akan melepas masa lajangnya. Ketika ia pikir tak memiliki alasan untuk mengundurkan diri dari pekerjaan yang menyita dua belas jam waktunya--kadang lebih--dalam sehari. Akhirnya perjodohan yang diatur oleh keluarga membuatnya lepas dari sarang buaya yang dikendalikan oleh Abyasa, si bos diktator. Mimpi untuk menjadi ibu rumah tangga akan segera terwujud. Ya ... Setidaknya sampai calon mempelai prianya kabur dan membuat ia mengalami bencana yang lebih besar karena Abyasa yang awalnya hanya tamu, malah mengajukan diri tuk menggantikan pengantin pria yang kabur. Pria yang tampak tak suka ketika mendengar kabar pernikahannya itu, akhirnya dapat kembali mendominasi hidup Jemima. Kali ini pria itu miliki Jemima tak hanya sebagai asisten pribadi, namun juga merangkap sebagai istri. Kurang sial apalagi hidup Jemima kini.
I'LL CALL YOU MY EVERMORE by chasperr
chasperr
  • WpView
    Reads 9,174
  • WpVote
    Votes 1,523
  • WpPart
    Parts 11
Vardo merupakan pemain boneka kayu eksklusif yang hanya bermain pada teater terbaik di Tbilisi. Tapi malam sebelum perayaan Ortodoks, ia kehilangan satu tangannya dan kehidupannya berubah. Jay menemukannya beberapa bulan kemudian di bengkel, dan membuat tangan buatan untuknya dalam waktu setengah jam. Ketika ditanya bagaimana ia bisa membuatnya dengan cepat, Jay akan menjawab, "Aku adalah bagian darimu." h e l i o s ㅡ 1 ( SLOW UPDATE )
After Wings by Lunar_Radiant
Lunar_Radiant
  • WpView
    Reads 2,819
  • WpVote
    Votes 238
  • WpPart
    Parts 20
kehidupan begitu bahagia bagi Trent Ken seorang Peri Pohon dari Hutan RookWood. Namun sejak ia dipanggil ke Kastil Kristal oleh Sang Ratu Peri. dan diberi tugas untuk membuat kebahagiaan bagi seorang anak manusia. Si Gadis Mendung Arera Sarah Bertemu dengan Rera, melihat senyumnya dan air matanya. Membuat Ken mengetahui perasaan lain selain kebahagiaan. Perasaan Sedih dan duka. Namun bagaimana dengan Rera? "Manusia memang berbeda dengan Para Peri. Namun Perasaan selalu dimiliki makhluk yang membuka hatinya"
Ellie's Redamancy by piarnis
piarnis
  • WpView
    Reads 18,634
  • WpVote
    Votes 2,707
  • WpPart
    Parts 24
-Redamancy- A love returned in full; Ini tentang isi hati seorang gadis Belanda yang ditinggal oleh laki-laki yang selalu mengisi penuh hatinya. Ia membenci pribumi, namun ia tergila-gila pada laki-laki yang memiliki setengah darah pribumi dalam dirinya; Hoesni. Elizabeth harus menelan pahit kenyataan cintanya tak pernah berbalas, memaksakan diri untuk melupakan laki-laki itu dan menikah dengan seorang pengusaha kaya raya berkebangsaan Belanda di Bandoeng. Namun ternyata ia tak hanya membenci inlander, ia juga membenci suaminya. Ia gagal memperbaiki retak yang ada di hatinya. Ia tak lagi percaya cinta, ia tak lagi percaya kebaikan Tuhan. Dengan segala kebencian yang ia miliki terhadap para inlander dan bangsanya sendiri, siapa sangka seorang laki-laki bumiputera yang bekerja sebagai tukang kebun di rumah suaminya hadir dan mulai mengisi segala retak yang ada? Kini Elizabeth turut membenci takdir yang diberikan Tuhan kepadanya.
1928 by mocharin_03
mocharin_03
  • WpView
    Reads 48,900
  • WpVote
    Votes 5,978
  • WpPart
    Parts 24
Sudah kurang lebih dua minggu, Karina dan kawan-kawannya menjalani KKN di desa Kelabu dengan damai. Tapi pagi itu, kepalanya yang terasa berat membuatnya harus tinggal sendiri di rumah dan memilih untuk beristirahat. Begitulah rencananya, sampai suara iringan piano mengganggu tidurnya dan mengantarnya ke lantai dua. Tempat yang seharusnya berisi barang barang tak terpakai kini membawanya ke tahun 1928. Entah di bumi belahan mana, karina bertahan dari dunia yang jauh berbeda dengan miliknya dan pria asing yang terobsesi padanya. "𝘛𝘰𝘶𝘤𝘩 𝘩𝘦𝘳, 𝘢𝘯𝘥 𝘺𝘰𝘶'𝘳𝘦 𝘥𝘦𝘢𝘥."-𝘏𝘦𝘭𝘪𝘰𝘴 "𝘖𝘩 𝘳𝘦𝘢𝘭𝘭𝘺? 𝘚𝘰 𝘺𝘰𝘶'𝘳𝘦 𝘨𝘰𝘯𝘯𝘢 𝘬𝘪𝘭𝘭 𝘺𝘰𝘶𝘳 𝘴𝘰𝘯 𝘩𝘶𝘩?"-𝘚𝘢𝘯𝘥𝘦𝘳 "𝘐 𝘥𝘪𝘥𝘯'𝘵 𝘬𝘯𝘰𝘸 𝘸𝘩𝘦𝘳𝘦 𝘦𝘭𝘴𝘦 𝘵𝘰 𝘨𝘰."-𝘒𝘢𝘳𝘪𝘯𝘢 "𝘑𝘶𝘴𝘵 𝘴𝘵𝘢𝘺 𝘤𝘭𝘰𝘴𝘦 𝘵𝘰 𝘮𝘦." Cerita Karina pada tahun 1928 dimulai. Start : 19 Januari 2023 ────────── Hanya cerita fiksi dari imajinasi saya. Bijaklah dalam membaca, tidak semua hal dalam cerita ini dapat tiru. ⚠ Terdapat kata-kata kasar dan bersifat vulgar. ⚠ Mengandung kekerasan. ⚠ Beberapa part mungkin terdapat unsur dewasa (15+ 17+) Cover by pinterest (𝘐 𝘥𝘰𝘯'𝘵 𝘰𝘸𝘯 𝘵𝘩𝘦 𝘢𝘳𝘵, 𝘤𝘳𝘦𝘥𝘪𝘵 𝘵𝘰 𝘵𝘩𝘦 𝘢𝘳𝘵𝘪𝘴𝘵)
Miracle of Life by NinsJo
NinsJo
  • WpView
    Reads 5,427,878
  • WpVote
    Votes 458,925
  • WpPart
    Parts 58
Bukannya pergi ke alam baka setelah insiden penembakan yang ia alami, namun pada saat membuka mata, pemandangan yang pertama kali dilihatnya adalah wajah seorang pria rupawan yang membayang tepat di atasnya. Ia dan pria itu sama-sama telanjang dan pria itu berada di atasnya karena sedang menyetubuhinya. Secara refleks, Isvara menonjok wajah pria itu kemudian mendorong tubuhnya agar menyingkir dari atasnya. "Apa yang kau lakukan!" raung pria itu. ****** Situasi dan keadaan macam apa ini? Belum selesai benaknya memikirkan tragedi penembakan yang ia alami, Isvara malah dihadapkan dengan kejadian aneh dan rumit. "Apa kau Raja Zeroun Xerxes Ivanovski? Apa sekarang aku berada di Kerajaan Amalis?" Isvara bertanya hanya untuk memastikan. "Untuk apa bertanya sesuatu yang sudah kau ketahui," desis pria itu. "Sepertinya kau benar-benar kerasukan, Selir Isvara Lavanya," imbuhnya. Jawaban pria itu secara tidak langsung mengiyakan pertanyaannya. Isvara tercenung. Darah di wajahnya seolah tidak mengalir sebagaimana mestinya, wajahnya pucat pasi. Bagaimana mungkin ia berada di sini, di dalam buku fiktif kuno pemberian kakek buyutnya, tempat fiktif yang mungkin tidak tertera dalam peta dunia. ****** Cerita ini hanya fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata. *Pictures in some chapters by pinterest. #1 in Indonesia 14/10/23 #1 in Takdir 18/10/23 #3 in Cinta 18/10/23 #1 in Reinkarnasi 20/10/23 #1 in Fantasy 23/10/23 #1 in Posesif 23/10/23 #1 in Romansa 30/10/23 #1 in Kingdom 07/11/23
Lady of Perish by Cassigatha19
Cassigatha19
  • WpView
    Reads 133,500
  • WpVote
    Votes 16,175
  • WpPart
    Parts 23
Ketika terpilih menjadi calon Ratu maupun seorang permaisuri pangeran, akan ada dua hasil akhir: menjadi Ratu sesungguhnya, atau mati. Tiga kandidat yang disebutkan ahli nujum negeri akan digiring masuk ke labirin Hitam, menuju ke akademi Hintarn untuk dididik menjadi anggota keluarga Raja. Sementara itu di satu gubuk kecil dekat pesisir, Caral tumbuh besar sambil merawat ayahnya yang pelupa. Ketika pemilihan permaisuri pangeran Allaghur tersiar, Caral tidak selangkah pun keluar dari gubuk. Tahu-tahu gerombolan prajurit Allaghur mengobrak-abrik rumahnya, dan menyeret gadis itu ke istana bersama dua gadis lainnya. Mereka berkilau, dengan gaun sutra, untaian permata dan status tinggi sedari lahir--kecuali Caral. "Apa yang gadis itu punya?" Sang Ahli Nujum tersenyum. "Dia datang membawa lagu kebinasaan, supaya Raja dan Ratu bisa mendengarnya."
AGHARNA (Sang Bulan) by saniyyahputrisaid
saniyyahputrisaid
  • WpView
    Reads 6,137,177
  • WpVote
    Votes 550,500
  • WpPart
    Parts 76
Dimulai dari rasa penasaran Alora dengan teman kelasnya yang sangat misterius, semua orang menyukai cowok itu termasuk cewek-cewek di kampus, tapi tidak dengan Alora. Menurutnya, ada yang tidak beres dengan teman kelasnya tersebut. Rasa penasaran yang membuat Alora menyelidiki latar belakangnya dan berakhir penyesalan. Dia menyesal telah mengetahui rahasia dari cowok yang bernama AGHARNA. "Lo udah tau gue siapa, Alora?" tanya cowok itu tepat di telinga Alora hingga gadis itu merinding. "Lo bukan manusia!" teriak Alora ketakutan. "Diam itu emas Alora, rasa penasaran bisa membunuh lo kapan aja. Dan sekarang rasa penasaran lo udah tuntas. Sekarang giliran gue yang penasaran sama lo," tawa Agharna pecah seakan memenuhi seluruh ruangan. Tawa yang begitu menyeramkan hingga Alora menangis karena menyesal. *** Kira-kira, rahasia apa yang diketahui Alora dari sosok Agharna? Mengapa semua orang menyukainya? Apakah dia sangat tampan? Penasaran? So, jangan lupa masukin ke perpus kalian. Selamat membaca. Komen, Vote and bagikan ke teman kamu cerita ini. start : 22 Desember 2021 finish : #1 Horor 26 Mei 2022 #1 Psikopat 26 Mei 2022 #1 Alora 26 Mei 2022 #1 fiksi penggemar 29 Mei 2022 #1 Thriller 29 Mei 2022 #1 luka 21 Juni 2022 *** Kira-kira, rahasia apa yang diketahui Alora dari sosok Agharna? Mengapa semua orang menyukainya? Apakah dia sangat tampan? Penasaran? So, jangan lupa masukin ke perpus kalian. Selamat membaca. Komen, Vote and bagikan ke teman kamu cerita ini. start : 22 Desember 2021 finish :
Queen Evil  Eternal Love END  by hayatiallorapark61cy
hayatiallorapark61cy
  • WpView
    Reads 859,006
  • WpVote
    Votes 89,017
  • WpPart
    Parts 59
LOVE STORY FROM DREAM LAND l romance - comedy - fantasy- kingdom - historical - wuxia Kehidupan Nadine awal nya berjalan dengan normal, sebelum ia jatuh kedalam laut di tepian tebing tepat di bawah kaki patung Dewa Aramun. bagaimana tidak? dalam satu malam, dunia Nadine berubah, karena jiwanya tiba tiba saja masuk ke dalam tubuh seorang ratu. Ya, jiwa Nadine terjebak di dalam tubuh seorang ratu jahat dan kejam, yang berasal dari benua Arth. sebuah benua yang terletak jauh di dimensi berbeda, dengan dunia yang ia tempati selama ini tak hanya sampai di situ, Nadine juga harus berhadapan dengan kebencian Raja Arth yang merupakan suaminya sendiri! Serta harus menerima kenyataan pahit karena sang raja memiliki 9 permaisuri dan 7 selir ( dari kalangan pelayanan tingi). Namun berkat kepintaran dan kreatifitas Nadine, akhirnya berhasil membuat Arth jauh lebih maju dan berkembang, tak hanya itu ia juga di cintai oleh seluruh rakyat arth dan berubah menjadi ratu yang hebat. *Devil Queen (love with eternity) original story By Hayatii_allora ©CopryghtbyHayatii_allora2021
(END) Something About You by matchamallow
matchamallow
  • WpView
    Reads 5,288,466
  • WpVote
    Votes 645,552
  • WpPart
    Parts 83
18+ VICTORIAN SERIES I HISTORICAL ROMANCE (VICTORIAN ERA/ENGLAND) Inggris pada masa Ratu Victoria Sebelum meninggal, ibu dari Kaytlin dan Lisette de Vere menyerahkan perwalian mereka berdua ke tangan Raphael Fitzwilliam, Marquess of Blackmere, teman baiknya di masa remaja. Tidak disangka, Raphael ternyata bukan orang yang ramah dan tidak menyambut mereka dengan baik. Bahkan pria itu membenci Kaytlin karena mirip dengan ayahnya, Richard de Vere, yang telah membuat ibu Kaytlin kawin lari dan berpotensi menimbulkan skandal di kalangan bangsawan. #1 fiksisejarah Agustus 2018 #3 fiksisejarah Desember 2020