Horor
20 stories
RUMAH SEBERANG JALAN by NormalightNormalight
NormalightNormalight
  • WpView
    Reads 1,568,816
  • WpVote
    Votes 91,515
  • WpPart
    Parts 33
Kisah ini, berawal dari kepindahan keluarga Maleka ke Kota besar itu. Gabriel Maleka, adalah seorang Dokter Jiwa yang bekerja disebuah Rumah Sakit Jiwa. Beliau adalah seorang Dokter dengan Satu Istri. Satu orang Puteri, dan Satu orang Putera. Puteri pertama Gabriel Maleka, adalah Adeline Maleka. Seorang Gadis yang duduk dibangku SMP kelas Satu. Dan Putera Gabriel Maleka, adalah Rio Maleka. Yang baru berusia Enam Tahun Lantas bagaimana kisah selanjutnya? Rentetan peristiwa apa saja yang terjadi, semenjak Keluarga Maleka menempati Sebuah rumah di Kawasan Elite tersebut? Ada apa dengan masa lalu Isti Prananta, Istri dari Gabriel Maleka? Apakah ada hubungannya rumah itu dengan keluarga Maleka? Lalu, siapa Gadis yang terkurung di rumah mewah seberang jalan itu? ............
Mayat Dalam Sumur (TERBIT) by Af_lazorhaj03
Af_lazorhaj03
  • WpView
    Reads 56,412
  • WpVote
    Votes 4,972
  • WpPart
    Parts 35
"Kematian akan selalu mengintai keluarga kecilmu. Jangan sampai kau biarkan Kyna mati dalam keadaan yang mengenaskan!"
Peristiwa Pada Saat KKN (Completed) by L091K4
L091K4
  • WpView
    Reads 77,898
  • WpVote
    Votes 3,579
  • WpPart
    Parts 26
Sebuah kisah yang menceritakan pengalaman seseorang ketika mengikuti kegiatan Kuliah Kerja Nyata. Ada tiga peristiwa yang dialami oleh tokoh cerita utama, yaitu: 1. Bersinggungan dengan makhluk gaib di desa tempat pelaksanaan KKN 2. Ayahnya yang terkena serangan santet 3. Kekasihnya yang mengalami cinta lokasi dengan rekan KKNnya yang berbeda tempat dengannya. Semoga kalian menikmati cerita yang pertama kali saya buat. Salam hangat, L091K4
Grandes High School (Leslie) (Proses Penerbitan) by DeWarMan
DeWarMan
  • WpView
    Reads 2,091,835
  • WpVote
    Votes 142,937
  • WpPart
    Parts 62
Leslie Felicia ... remaja 17 tahun yang terpaksa pindah sekolah karena mengikuti orangtuanya. Grandes High School ... sebuah sekolah SMA yang berjarak cukup dekat dari tempat tinggal Leslie yang baru, yang dipilih Leslie untuk menjadi sekolah barunya. Namun tak disangka, kehadirannya di sekolah itu tak diharapkan oleh semua teman sekelasnya. setiap hari mereka membully Leslie, berharap dia segera meninggalkan sekolah itu. Leslie merasa semakin menderita berada di sekolah barunya, terutama setelah dia mengetahui sekolah itu sangat angker dan penuh dengan hantu-hantu penasaran yang menghuninya. kehidupan Leslie berubah sepenuhnya ketika seorang guru misterius mengetahui rahasianya. Leslie tak dapat menolak ketika guru itu meminta bantuannya untuk menenangkan dan mengembalikan hantu-hantu penasaran itu ke alamnya. Inilah kisah Leslie Felicia ... seorang remaja yang mampu melihat dan berkomunikasi dengan makhluk tak kasat mata ...
Misteri Desa Berdarah ( Completed ) by xrhea01
xrhea01
  • WpView
    Reads 38,343
  • WpVote
    Votes 2,709
  • WpPart
    Parts 22
Sekelompok remaja pergi ke sebuah desa untuk berlibur. Desa yang terkenal dengan para pianisnya. Awalnya semua berjalan dengan baik - baik saja, hingga tiba - tiba pada suatu hari salah seorang pianis ditemukan meninggal dengan cara yang mengenaskan dan terjadilah kasus pembunuhan berantai. kasus yang telah terjadi pada 20 tahun yang lalu di desa tersebut kembali diungkit oleh para warga. mereka mengira bahwa kasus ini ada hubungannya dengan kasus yang terjadi pada 20 tahun yang lalu. Apa yang telah terjadi 20 tahun lalu di desa tersebut? mampukah sekelompok remaja tersebut mengungkap pelaku dibalik pembunuhan berantai tersebut? #1 edelweis pada 21 Desember 2019
SESAT : Dendam Ribuan Tahun by Miss_DiaNana
Miss_DiaNana
  • WpView
    Reads 113,263
  • WpVote
    Votes 6,884
  • WpPart
    Parts 21
Kinanti kembang desa tercantik, menghilang dari desanya dalam suatu malam. Tak ada yang mengetahui penyebab kehilangannya. Semua menganggap ia telah 'dipinang' penghuni hutan angker pinggir desa. Sampai suatu hari, ia kembali. Mengurai teka-teki dendam yang menyesatkan. Dendam yang mengantarkannya pada sang pengintai. Membawa misteri besar dengan dendam yang bersemayam ribuan tahun.
ARWAH PENASARAN SANTI by iShepia
iShepia
  • WpView
    Reads 148,829
  • WpVote
    Votes 8,693
  • WpPart
    Parts 22
Cerita kelam masa lalu, di balik kematian seorang gadis muda yang di jadikan tumbal pesugihan oleh ayah kandungnya sendiri. Shepia tidak sengaja melihat kecelakaan yang menimpa tetangga sekampungnya. Siapa sangka kematian mbak Santi yang tragis merupakan awal mula teror dari hantu mbak Santi di kampung mereka. Teror demi teror yang menghantui Shepia dan warga kampungnya mengawali petualangan panjang mereka untuk mengungkap misteri kematian mbak Santi yang penuh dengan kisah mistis. 6 Gadis remaja terjebak dalam sebuah kisah misteri yang di rencanakan oleh ayah Santi. Akankah shepia dan teman-temannya dapat menguak tabir misteri kematian mbak Santi, apakah meraka dapat selamat dari perjalanan panjang mereka. Dan mampukah Shepia mengungkap jati dirinya yang sebenarnya menuju takdir yang telah memilinya ...
KIRIMAN ( TAMAT ) by IraFatma3
IraFatma3
  • WpView
    Reads 105,079
  • WpVote
    Votes 8,632
  • WpPart
    Parts 36
Cerita ini ditulis berdasarkan kisah nyata yang dikembangkan. Ada beberapa part yang bukan merupakan kisah nyata, hanya pendukung saja supaya alurnya lebih panjang. Kisah ini perpaduan antara persahabatan, cinta, dan makhluk ghaib. Latar cerita ini ada di Propinsi Jawa Timur. Selamat membaca 🌷
Rahasia Gudang Sekolah by delaoctav
delaoctav
  • WpView
    Reads 168,866
  • WpVote
    Votes 13,661
  • WpPart
    Parts 31
Mengisahkan perjalanan mereka untuk menguak sebuah rahasia. Rahasia yang selama bertahun tahun merenggut banyak nyawa, rahasia yang menurut mereka sendiri tak masuk akal. Dengan kemampuan yang dimiliknya masing masing, akankah mereka bisa memecahkan misteri tersebut, atau malah membuat mereka kehilangan nyawanya sendiri? ( Cerita sedang dalam revisi )
The Villa by aleflutter
aleflutter
  • WpView
    Reads 1,830,646
  • WpVote
    Votes 109,216
  • WpPart
    Parts 43
Momen liburan yang sangat menyenangkan berubah jadi malapetaka ketika mereka harus menginap di sebuah villa misterius. Awalnya mereka biasa saja saat tinggal disana, sampai suatu saat dimana mereka nekat masuk ke dalam ruangan yang selalu terkunci dan tertutup rapat. Sejak kejadian itu perlahan mereka mulai merasa ada yang tidak beres dengan Villa tersebut. Mereka jadi sering mengalami kejadian-kejadian janggal di dalam Villa sampai hilangnya satu-persatu dari mereka. Akankah mereka mendapat jalan keluarnya, atau justru mereka akan terjebak didalamnya? ________________ [book i] ©2018, aleflutter