Lagi dibaca
44 storie
trouble [selesai] di Hamalem
trouble [selesai]
Hamalem
  • LETTURE 3,281,523
  • Voti 378,968
  • Parti 56
Mia, si dedek koas yang terpaksa jadi sugar baby demi membiayai cita-citanya buat jadi dokter spesialis forensik. Ini gara-gara dia nekat menolak dijodohkan di kampung hingga membuat orangtuanya mogok membiayai sekolah. Aiden, si om-om bule dengan latar belakang misterius yang ditarget Mia jadi sugar daddy-nya. ---------------------------------------------- Hai! Ini seri romcom ketiga setelah intern&lover dan mechanic&lover. Kali ini menceritakan sahabat Ullie dan mantan tunangan Gie. Semoga kalian menikmati ceritanya. Selamat baca!
Aksara Lingga di Adelia1508
Aksara Lingga
Adelia1508
  • LETTURE 5,449,742
  • Voti 412,195
  • Parti 50
Lingga itu berandalan, liar dan serampangan, sumber kepusingan bagi Aruna, karena jabatan ketua seksi ketertiban-kerap membuatnya berseteru dengan si pembuat onar. 'Cowok tanpa masa depan' Begitu Runa melabeli Lingga saat mereka masih remaja. Sampai realita menamparnya 7 tahun kemudian. Ketika Lingga tampil sebagai arsitek muda dengan karir gemilang, sedang Aruna hanya seorang tutor les bagi adiknya. Dibayar oleh pria yang pernah Ia pandang sebelah mata sudah cukup menenggelamkan Runa dalam Ironi tak terelakan. Namun segalanya kian gamang saat Lingga tiba-tiba memaksanya berperan menjadi pacar pura-pura.
Feign  21+ di Adelia1508
Feign 21+
Adelia1508
  • LETTURE 77,277
  • Voti 4,930
  • Parti 6
Awan gelap merata di langit-pertanda hujan akan turun sebentar lagi. Mendung di sore itu - seolah memperkuat kesan suram di tengah mereka yang tengah berduka. Satu persatu pelayat perlahan-lahan beranjak meninggalkan makam. Menyisakan dua pengawal yang menjaga sang Tuan, sepasang orang tua yang kehilangan putranya, kakak yang kehilangan adiknya, dan seorang gadis yang kehilangan tunangannya. Dalam diam, Evelyn menatap nyalang makam dihadapannya dan kembali merasa sesak. Untuk Dave, kekasihnya. Evelyn tak bisa berhenti menangis. Angin bertiup semilir mempermainkan rambutnya dan diabaikan, wanita itu membiarkan surainya kusut tak beraturan. Tidak ada yang bisa Evelyn pedulikan selain pukulan berat yang menghantam. Evelyn merasa sangat miris, tenggelam dalam pedih. Terlalu kalut baginya untuk sekedar peka -bahwa sedari tadi, satu dari lima orang yang masih bertahan, terus mengawasinya dengan kilat tajam yang tak pernah beranjak. Eizer, kakak laki-laki Dave, berdiri di sisi makam dengan rasa duka yang mati. Dibalik kacamata hitamnya, sepasang manik abu-abu gelap milik pria itu mengintai Evelyn dengan tatapan penuh perhitungan dan... hasrat gelap.
Harta, Tahta, Cinta di NanasManis98
Harta, Tahta, Cinta
NanasManis98
  • LETTURE 1,742,629
  • Voti 137,150
  • Parti 62
Harta merupakan segala kekayaan yang berwujud maupun tidak berwujud. Tahta merupakan kekuasaan yang dimiliki oleh seseorang. Cinta merupakan suatu emosi dari afeksi yang kuat dan ketertarikan pribadi. Cinta juga dapat diartikan sebagai suatu perasaan dalam diri seseorang akibat faktor pembentuknya. Jika tiga hal tersebut dimiliki oleh seseorang, tentunya kebahagiaan menyertainya juga, kan? Copyright ©2023 NanasManis
MBA (Married By Accident)- Completed di ethiopiaphia
MBA (Married By Accident)- Completed
ethiopiaphia
  • LETTURE 1,807,749
  • Voti 66,608
  • Parti 47
# 1 in wedding (19/12/19) # 1 in old (05/01/20) # 2 in bullying (14/05/20) # 3 in boy (14/05/20) # 4 in rahasia (14/05/20) Keysha Tiarani gadis remaja 18 tahun yang terpaksa tidak melanjutkan pendidikannya kejenjang yang lebih tinggi karena faktor ekonomi. Hingga kesempatan itu datang, ia ragu, apakah harus menerima tawaran beasisiwa untuk melanjutkan sekolah ataukah memilih bekerja. Ia memutuskan untuk melanjutkan pendidikannya. Sepertinya keputusan yang diambilnya adalah salah, baru beberapa bulan tinggal dijakarta, gadis tersebut mengalami hal yang membuat hidupnya hancur. Dibully oleh teman sekolah dan sepekerjaannya hingga puncaknya ia yang dijual oleh para pembullynya kesebuah klub mewah, dan disanalah ia kehilangan keperawanannya, kehancuran hidupnya, tapi tanpa keysha sadari kehancurannya akan membuka jalan menuju kebahagiaan sejatinya. Start : 4 september 2019 Finish : 6 januari 2020 Ganti judul dari The Angel menjadi MBA (9 November 2023)
Jodoh Bukan Cerminan Diri di AisyahHalik
Jodoh Bukan Cerminan Diri
AisyahHalik
  • LETTURE 306,951
  • Voti 31,096
  • Parti 52
Revised on Dreame/Innovel "Jodoh adalah cerminan diri kita" -Aqeela Humaira Dianita "Jodoh itu saling melengkapi dan tidak harus mencerminkan diri" -Abidzar Januar Ayyubi *** Aqeela adalah seorang fotografer muda yang umurnya sudah mulai menginjak angka 25. Nyinyiran tetangganya membuat sang ibu resah dan mendesak Aqeela untuk segera mencari pasangan. Frasa andalannya Jodoh adalah cerminan diri, membuatnya terus mencari sosok dirinya di diri orang lain. Gagal dan tidak pernah ditemukan. Pekerjaannya mengantarnya pada sosok Abi, seorang gus calon penerus salah satu pondok pesantren terbesar di Bogor. Lamaran tiba-tiba yang datang dari Abi, membuat Aqeela terus menampik rasa bahagianya karena tidak menemukan dirinya dalam sosok Abi. Bagaimana bisa Aqeela yang sangat jauh dari agama harus berjalan berdampingan dengan Abi putra seorang ulama? Bahkan penampilannya saja tidak bisa dikatakan menutup diri, matanya yang masih suka jelalatan saat melihat lelaki tampan, dan mulutnya yang seringkali mengalir tanpa rem. Lantas darimana Abi melihat Aqeela sebagai sosok wanita idamannya? JANGAN LUPA SENYUM.. FOLLOW DULU SEBELUM BACA, VOTE DAN KOMENNYA JANGAN LUPA! See you guis..
Umi untuk Putraku di akulily_
Umi untuk Putraku
akulily_
  • LETTURE 3,859,396
  • Voti 278,723
  • Parti 50
PART LENGKAP Farhan Ghazali tidak menyangka akan jatuh cinta pada wanita yang baru menginjak usia 21 tahun di umurnya yang sudah berkepala tiga. Ia yang bertemu dengan wanita itu secara tak sengaja membuatnya tak bisa menampik bahwa ia memang jatuh cinta pada wanita itu. Syera Khairiyah Irawan, wanita muslimah yang beridentik dengan gamis panjangnya seakan bermimpi kala dilamar oleh seorang dudu beranak satu. Pria itu seorang Habib yang terkenal dikalangan majelis agama. Kedua insan itu menikah tanpa sertu putra dari Farhan. Bocah laki-laki yang berada di bangku Sekolah Dasar kelas 5 itu, tak pernah menerima dan rela akan kehadiran Syera yang telah dinikahi oleh abi-nya. Namun, rasa sayang yang Syera berikan pada anak tirinya tak membuatnya berhenti untuk mendapat balasan dari putra tirinya. "Dia kan, yang membuat umi meninggal, Abi? Dan memikatmu agar bisa menguras harta abi." *** Awal judul: • Istri kecilku •Istriku, Surgaku Judul sekarang: Umi untuk Putraku Note: Beberapa nama karakter ada yang dirubah Cover: Pinterest 30 September 2020-12 Juli 2021
Fazio's Secret Girl di lizukamyori
Fazio's Secret Girl
lizukamyori
  • LETTURE 4,228,225
  • Voti 347,798
  • Parti 38
(Mature romance/contemporary romance/romance western) Genaya Madeleine, gadis 21 tahun yang berasal dari Inggris dan bekerja di New York. ia selalu dibayangi mimpi-mimpi kelam yang tak diingat. Ia gadis ceria dan polos, tapi hasutan Sisilia sepupunya tentang seks yang hebat dengan seorang pria membuatnya selalu berpikir untuk mencari pria yang tidak meninggalkannya setelah seks. Genaya bekerja di The Herbert, menjadi staff marketing. Mabuk dan mencium seorang pria asing yang baginya sangat menggoda, nyatanya menjadi kesalahan terbesar Genaya, karena pria itu Fazio Herbert, pemimpin The Herbert. Dan dipanggil 'Mommy' oleh putri tunggal Fazio. Fazio Herbert, pemimpin The Herbert. Penuh misteri, masa lalu yang tak banyak diketahui orang lain dan segala pesonanya yang sangat mematikan. Akan tetapi, kegelapan menyelimuti hidupnya karena wanita-wanita yang ia tiduri akan bernasib naas. Bertemu dengan gadis lugu dan ceria yang menjadi staff marketing baru di perusahaannya, nyatanya telah membangkitkan gairah Fazio. Gadis itu membawa segala gairah dalam dirinya memuncak, bersama dengan sesuatu yang seakan merobek paksa kesalahan dirinya di masa lalu. Ditambah putri tunggalnya memanggil Genaya dengan sebutan 'Mommy'. Gairah yang seakan menarik mereka untuk bersama. Bersama dalam hubungan terlarang, dan saat itulah kematian seakan mengintai Genaya yang menjadi kekasih rahasia Fazio. Siapakah Fazio yang sebenarnya? Original story by ©Lizuka Myori 15 Juli 2018 - kover by Missayamasaki
ZAIDAN | my cool husband di KejuNozarella10
ZAIDAN | my cool husband
KejuNozarella10
  • LETTURE 6,553,254
  • Voti 539,357
  • Parti 53
Tentang kehidupan dua insan yang disatukan dalam ikatan pernikahan atas dasar Perjodohan orang tua mereka. Zaidan yang dingin dan Alisha yang periang. Zaidan Raes El-Fatih. Seorang dokter muda berusia 23 tahun. Parasnya yang sangat tampan dan sifatnya yang dingin juga datar membuat dirinya menjadi idaman bagi para perempuan. Alisha Putri Fadhilah Seorang mahasiswa semester awal berusia 18 tahun. Dia memiliki wajah yang cantik dan juga sifat yang ramah dan periang. .... "K-kak?" "hm." "Jangan gini kak, jantung aku copot nanti." ... Rank # 3-Muslimah[13/03/22] #4-Islami[15/03/22] #2-Muslimah[19/03/22] #4-FiksiRemaja[25/03/22] #2-Spiritual[28/03/22] #1-cold[30/03/22] #1-spiritual[01/04/22] #1-muslim[13/04/22] #1-muslim[09/10/22] .... 📌Aku gak minta lebih, Tapi bolehkah nyempetin pencet votenya? Tolong hargai tulisan abstrak ku😌 Sebelumnya terimakasih ya
Almont di Niaawd
Almont
Niaawd
  • LETTURE 389,496
  • Voti 25,523
  • Parti 45
Kesalahan pada suatu malam menyeret dua remaja itu dalam ikatan pernikahan yang menjadi garis awal menuju kerumitan-kerumitan lainnya. Mengenai sosok yang selalu terlihat, suara yang selalu terdengar, aroma tubuh yang mampu terhirup, kulit yang pernah tersentuh, dan lidah yang pernah saling tercecap, cukupkah lima hal tersebut mendeskripsikan kedekatan mereka? Lalu, bagaimana dengan keajaibannya? Seberapa dekat hati mereka untuk merasakan perasaan ajaib seperti cinta? Atau, bagaimana dengan rahasia dibalik semuanya? Seberapa dekat hati mereka untuk tergerak saling menguatkan? Mampukah mereka bertahan sampai akhir dari permainan takdir yang direncanakan ini? 18 Agustus 2021 Gambar Cover : Pinterest