FAV
41 stories
Sang Penantang Badai (Sudah Terbit) by Winnyraca
Winnyraca
  • WpView
    Reads 678,023
  • WpVote
    Votes 30,263
  • WpPart
    Parts 14
Kini tersedia di Gramedia. (Cerita dimulai Februari 2019, selesai April 2021, dihapus 23 Juli 2021 untuk penerbitan) Pernahkah kamu memegang sayap kupu-kupu? Indah, tetapi rapuh dan dengan mudahnya tercabik. Namun, tahukah kamu kalau dengan sayapnya yang rapuh itu, kupu-kupu mampu terbang melawan angin? Deborah atau Ora, pengacara muda yang mewakili seorang penyintas kasus pemerkosaan yang malah menjadi korban perundungan publik karena pekerjaannya yang dianggap rendah. Bagai kupu-kupu dia terbang melawan arah angin untuk memberikan keadilan bagi kliennya, meski nyawa taruhannya. Sangiang Bayu Buana, polisi yang dianggap mata keranjang, padahal pada dasarnya dia hanya ingin menemukan wanita yang mampu membuatnya merasa cukup. Saat bertemu dengan Ora, dia tahu pencariannya telah selesai. Mampukah sang kapolres tampan memikat sang pengacara tangguh seperti bunga memikat kupu-kupu? Kasus yang terjadi di sini adalah fiksi, jika ada kemiripan dengan kejadian nyata, itu karena memang terinspirasi.
Silencio by Winnyraca
Winnyraca
  • WpView
    Reads 1,472,053
  • WpVote
    Votes 197,054
  • WpPart
    Parts 44
Memiliki masa lalu yang gelap membuat Sebastian, pria tunarungu yang meski begitu tampan dan sukses, masih merasa sangat rendah diri. Dia bertemu dan jatuh cinta kepada Grace, dokter anak baik hati yang baru diselingkuhi, yang menyelamatkannya dari keterasingan serta membuatnya pulih dan mampu memaafkan. *** Setelah menjalani kehidupan keras karena ditelantarkan keluarga yang menganggapnya sebagai aib dan pembawa sial. Sebastian Meliala yang mengalami ketulian, kini menjadi pria sukses dan memiliki rupa seindah sang Adonis. Bertemu dan memulai hubungan serius dengan Grace, menimbulkan satu keinginan besar di dalam hati Sebastian; ia ingin mendengar tawa kekasihnya. Namun, kehilangan kepercayaan diri, sekaligus kehilangan kepercayaan terhadap cinta dan ketulusan, mampukah Grace meyakinkan dan menyembuhkan luka jiwa Sebastian yang sudah mengakar begitu kuat?
Perfect Butterfly🦋 by Violette_016
Violette_016
  • WpView
    Reads 166,441
  • WpVote
    Votes 17,703
  • WpPart
    Parts 34
🏆The Wattys Award Winner 2021 (Indonesia), New Adult Sempat menduduki rank : 🥇#1 pengembangan diri dari 140 cerita ============== Perfect Butterfly🦋 ⓒ2021, by Violette [Author of Wattys Winner 2020&2021] New Adult Romance 𝑺𝒆𝒑𝒆𝒓𝒕𝒊 𝒌𝒖𝒑𝒖-𝒌𝒖𝒑𝒖 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒎𝒆𝒓𝒂𝒔𝒂𝒌𝒂𝒏 𝒑𝒂𝒏𝒂𝒔𝒏𝒚𝒂 𝒕𝒆𝒓𝒊𝒌 𝒎𝒂𝒕𝒂𝒉𝒂𝒓𝒊, 𝒅𝒊𝒏𝒈𝒊𝒏𝒏𝒚𝒂 𝒉𝒖𝒋𝒂𝒏 𝒖𝒏𝒕𝒖𝒌 𝒎𝒆𝒏𝒄𝒂𝒑𝒂𝒊 𝒎𝒆𝒕𝒂𝒎𝒐𝒓𝒇𝒐𝒔𝒊𝒔 𝒔𝒆𝒎𝒑𝒖𝒓𝒏𝒂, 𝒅𝒊 𝒃𝒂𝒍𝒊𝒌 𝒌𝒆𝒔𝒆𝒎𝒑𝒖𝒓𝒏𝒂𝒂𝒏 𝒋𝒖𝒈𝒂 𝒂𝒅𝒂 𝒓𝒂𝒔𝒂 𝒔𝒂𝒌𝒊𝒕. 🦋🦋🦋 Setelah bebas dari jerat bullying di masa SMA-nya, Emily akhirnya memulai kehidupan barunya di bangku kuliah. Namun... benarkah dia telah lepas dari jerat masa lalunya itu? Bukankah seharusnya dia merasa bebas dan bahagia? Lalu... kenapa dia terus dihantui oleh bayang-bayang di masa kegelapannya itu? Hingga suatu hari, Emily bertemu dengan Rhy, pria yang menjadi incaran banyak gadis di kampus Emily kuliah. Bagaikan kutub magnet utara dan kutub selatan yang saling tarik-menarik, Rhy menarik Emily ke dalam kehidupannya yang dipenuhi dengan masa lalunya yang misterius dan gelap. Melalui hubungan yang mulai terjalin di antara mereka, akankah bibit cinta yang sesungguhnya bersemi di antara mereka, dan membuat dunia mereka dipenuhi bintang yang menjadi cahaya di tengah kegelapan? *** ▶Start : 14 Januari 2021 ▶Complete : 28 April 2021
Beyond Fate [𝓗𝓲𝓼𝓽𝓸𝓻𝓲𝓬𝓪𝓵 𝓡𝓸𝓶𝓪𝓷𝓬𝓮] by Violette_016
Violette_016
  • WpView
    Reads 423,144
  • WpVote
    Votes 46,898
  • WpPart
    Parts 49
🏅2020 Watty Award Winner (Indonesia), Historical Fiction Sempat menduduki Rank : 🥉#3 fiksi sejarah dari 2,02 k cerita. 🏅#1 historical romance dari 352 cerita. 🏅#1 victoria dari 328 cerita 🏅#1 lord dari 483 cerita. 🏅#3 lady dari 444 cerita. ================= PLIS DON'T COPAS MY STORY!🚫 Beyond Fate (Melampaui Takdir) Historical Romance ©2020, by Violette 𝓜𝓪𝓷𝓾𝓼𝓲𝓪 𝓽𝓲𝓭𝓪𝓴 𝓹𝓮𝓻𝓷𝓪𝓱 𝓽𝓪𝓱𝓾 𝓪𝓹𝓪 𝔂𝓪𝓷𝓰 𝓭𝓲𝓼𝓮𝓶𝓫𝓾𝓷𝔂𝓲𝓴𝓪𝓷 𝓽𝓪𝓴𝓭𝓲𝓻. ◆◆◆ Novel ini menceritakan kisah dua keturunan bangsawan dalam meraih pernikahan yang berlandaskan cinta--yang sering kali dianggap malapetaka saat itu. Edward Middleton mendambakan pernikahan seperti orang tuanya yang penuh cinta. Namun ia tidak mengetahui di balik manisnya cinta, ada rasa pahit yang menyakitkan bahkan mampu membusukkan hati nurani manusia. Hingga akhirnya, ia bertemu dengan sosok wanita yang mencuri hatinya tanpa permisi. Hidupnya berubah seketika. Rose Kingsleigh mendambakan pernikahan yang berlandaskan cinta--bukan ekonomi. Namun takdir seakan-akan mencegahnya meraih impian tersebut. Setelah ayahnya meninggal, ia dijodohkan dengan seorang pria berkebangsaan Amerika yang kaya raya. Ia tidak mencintai laki-laki itu, bahkan untuk menjadi teman pun mereka tidak cocok! Budaya masyarakatnya menganggap darah keturunan seseorang akan menentukan seluruh hidup orang itu, termasuk kepribadian. Ibunya yang dijuluki sebagai wanita penggoda menyebabkan Rose harus menerima berbagai macam gunjingan. Orang-orang menganggapnya sama seperti ibunya. Takdirnya telah ditetapkan sebelum dia lahir. [U 17+] ▶Start : Agustus 2020 ▶Complete : September 2020
ELORA ✓ (Dreame/Innovel) by vanillady
vanillady
  • WpView
    Reads 1,961,104
  • WpVote
    Votes 28,785
  • WpPart
    Parts 6
El benci anak-anak. Sangat. Tapi El malah bekerja disebuah sekolah internasional yang biasa disebut sebagai tempat "Sarangnya anak-anak". Mudah marah dan mulut jahanamnya sudah lekat sempurna didiri Elora. El dihadapi dengan berbagai jenis anak manusia setiap harinya. El benci itu. Namun ia justru dipertemukan dengan gadis kecil yang memberinya jalan menuju cinta sejatinya. "Hal ternajis dikamus hidup gue adalah punya suami & ayah untuk anak gue nanti model begini. Pokoknya jangan!" - Elora Fabiola. Sudah terbit di Innovel. Baca di aplikasi Dreame dan Innovel sekarang ❤️ ¤¤¤¤¤ 🚫DON'T COPY MY STORY🚫 ¤¤¤¤¤ 🚫 Cerita menggambarkan adegan kekerasan, bahasa kasar dan perbuatan yang tidak patut dicontoh lainnya. Apapun hal negatif yang berada di dalam cerita ini BUKAN UANTUK DITIRU! 🚫 Ambil sisi positifnya dan buang sisi negatifnya. ¤¤¤¤¤ Mulai: 9 Desember 2019 Selesai: 14 Agustus 2020 This book is a work of fiction. Any resemblance to persons living or dead, places, event, or locales is purely concidental. The story is production of the author's imagination. cover from pinterest Copyright © by Vanillady 2019.
TRIPLET SERIES [1] : EVERYTHING IN TIME [COMPLETED]  by sheisyara
sheisyara
  • WpView
    Reads 1,051,480
  • WpVote
    Votes 56,065
  • WpPart
    Parts 18
TERSEDIA HINGGA CHAPTER 15 (CHAPTER 16-BONUS DI POSTING DI KARYAKARSA) Judul Sebelumnya : [TRIPLETS SERIES] 1 : Mami Rasi dan 3 Ai Delapan tahun yang lalu, Mahessa Warren meninggalkan Rasiana Virgia dengan surat cerai yang telah ia tandatangani. Dengan alasan yang menurutnya masuk akal dan merupakan pilihan terbaik untuk mereka berdua, terutama untuk Rasi sendiri. Tapi Rasi menganggap itu semua hanya omong kosong. Mahessa mengetahui dengan pasti bagaimana keadaannya dan seberarti apa kehadiran pria itu untuknya. Kalau Mahessa tahu apa yang terbaik untuk Rasi, dia pasti tidak akan meninggalkan Rasi untuk berjuang sendiri. Sungguh ironi. Satu-satunya orang yang Rasi jadikan penopang, malah berbalik pergi dan meninggalkannya dalam kondisi yang teramat sulit. Kondisi dimana Rasi terpaksa harus menerima kalau dirinya ternyata hamil tak lama setelah perceraian itu. Dan Mahessa tidak tahu. Tidak akan pernah tahu selama Rasi masih merasakan sakit hati. Hingga delapan tahun kemudian, Rasi dan satu set anak kembar tiga miliknya muncul dalam kehidupan Mahessa. Atau justru sebaliknya?
Another 5% by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 722,322
  • WpVote
    Votes 35,593
  • WpPart
    Parts 24
Bagaimana jika kau bisa mengaktifkan kekuatan otakmu hingga 95% ? Bagaimana jika kau mempunyai kekuatan hampir setara kekuatan Tuhan? Bagaimana jika kehancuran dunia ini ada dalam genggamanmu? dan bagaimana jika pilihannya adalah memiliki kekuatan tak terbatas, atau kehilangan kekasih yang sangat kau cintai? Dua manusia yang memiliki kekuatan sama, tetapi bertolak belakang, jahat dan baik, gelap dan terang, harus berhadapan untuk merebut cinta sejati yang akan melengkapi mereka..... Dahulu kala diciptakanlah dua kekuatan yang saling menyeimbangkan Masing-masing memiliki 95% kekuatan otak yang telah diaktifkan, mendekati sempurna. Kekuatan tak terduga yang diserahkan kepada dua anak manusia yang terpilih, kekuatan yang bertolak belakang. Yang satu hitam dan yang satu putih, saling menyeimbangkan. Karena dunia hanya bisa seimbang jika ada lawannya. Jahat dan baik.... hitam dan putih.,derita dan bahagia, gelap dan terang.... Dua kekuatan itu ditakdirkan sama hebatnya, demi keseimbangan dunia. Seharusnya dua kekuatan itu berjalan selaras dan damai, seharusnya dua kekuatan itu saling menghargai dalam kediaman yang sunyi... Sayangnya ketika dua kekuatan itu harus saling bertentangan, satu-satunya cara memenangkan pertarungan adalah dengan mendapatkan keunggulan 5% yang tersisa....
Menghitung Hujan by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 686,607
  • WpVote
    Votes 24,091
  • WpPart
    Parts 8
Bagaimana jika jantungmu hanya bisa berdebar untuk satu orang perempuan? Bagaimana jika jantungmu tetap setia meski raga sudah berganti? Reno tidak pernah menyangka dia akan begitu mencintai Nana, bahwa perempuan itu akan menjadi pusat kehidupannya. Nana, seorang perempuan yang terluka, ditinggalkan oleh kekasihnya Rangga yang meninggal karena kecelakaan tragis sebelum pernikahan mereka terlaksana. Nana masih memendam cintanya kepada Rangga, sementara Reno berusaha membuka hati Nana untuk menumbuhkan cinta yang baru. Sayangnya ada sebuah rahasia yang terpendam, yang masih belum berani diungkapkan Reno kepada Nana, rahasia ini menyangkut jantungnya.... yang hanya bisa berdebar untuk Nana
Crush In Rush by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 1,220,129
  • WpVote
    Votes 47,094
  • WpPart
    Parts 11
Joshua dan Kiara, dua anak manusia dengan perbedaan yang sangat bertolak belakang, dua anak manusia yang seharusnya tidak pernah bersua ini pada akhirnya harus bersimpangan jalan dan saling terkait. Padamulanya Joshua hanya memanfaatkan Kiara untuk sandiwara balas dendam yang dirancangnya, tetapi ternyata semua kisah melenceng dari yang direncanakan. Akankah Joshua yang kejam, penyendiri dan sinis itu akan punya kisah 'tanpa sandiwara' dengan Kiara yang polos dan lugu?
The Vague Temptation by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 1,309,393
  • WpVote
    Votes 47,176
  • WpPart
    Parts 14
Alexa seorang perempuan biasa yang menjalani dua kehidupan, sebagai perempuan baik-baik di siang hari yang bekerja sebagai seorang petugas administrasi di sebuah kantor, dan sebagai seorang pramutama bar yang harus berpenampilan seksi di malam hari. Semua pekerjaan itu dijalankannya demi melunasi hutang judi ayahnya yang bertumpuk. Sampai kemudian seorang lelaki misterius bermata abu-abu menemuinya di sebuah bar dan memaksanya untuk memilihnya. Dan kemudian tiba0tiba saja Alexa masuk ke dalam konflik keluarga besar, yang berisi persaingan antara si mata abu-abu sebagai sang pewaris tunggal dan si mata cokelat sebagai si anak haram. Jadi pada akhirnya, siapakah yang akan Alexa pilih?