Boyvers
28 stories
Musim Panas di Bawah Takhta by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 161
  • WpVote
    Votes 27
  • WpPart
    Parts 4
Bulan Agustus di Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, memang istimewa panasnya. Orang-orang menyebutnya 'musim kemarau'. Namun, bagi Salju Bara Nebula alias Frostfire, ini 'musim ingin pindah ke dalam lemari es'. #BoFuSFWeeks Alternate Universe, Elemental & fusion siblings without superpowers Side story of "Takhta Hastinapura" Art by: Fantasia Anisa
Takhta Hastinapura by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 740
  • WpVote
    Votes 137
  • WpPart
    Parts 9
Di penghujung pandemi, dua puluh enam tahun pascareformasi, pada tahun penting pesta demokrasi, Gempa Mahitala Arjuna, seorang mahasiswa semester lima, hanya ingin menikmati hidupnya yang senantiasa lurus-lurus saja. Impian sederhana itu pasti mudah diraih seandainya Gempa tidak terlahir sebagai anak tengah dari lima saudara penerus PT. Pandawa, perusahaan senjata pemasok terbesar alutsista TNI, dipaksa jadi informal leader di usia dua puluh setelah ayah mereka, Hang Kasa, meninggal mendadak, dan dilanda dilema untuk bertahan di perusahaan keluarganya atau membelot ke perusahaan Pakdhe Taka, PT. Cahaya Rimba Semesta, yang bergerak di industri obat-obatan, hanya karena dia memilih jurusan keperawatan untuk kuliah. Cerita ini dibuka dengan pertanyaan, "Mas Gempa, sudah punya pacar?" seiring sarapan pagi menjelang upacara kemerdekaan dengan menu telur dadar keasinan. Gempa kelelahan sehabis tirakatan, bukan karena kebelet kawin seperti yang diledek adiknya. Di masa endemi, 26 tahun pascareformasi, pada tahun penting pesta demokrasi negara yang telah 79 tahun merdeka, Gempa Mahitala Arjuna yang calon Ners itu tidak bisa hidup lurus-lurus saja ketika apa yang selama ini dianggapnya sebagai kebenaran tak ada lagi yang benar. Cover art by: fanlady
Walau Habis Terang by Cantata_Lumina
Cantata_Lumina
  • WpView
    Reads 63
  • WpVote
    Votes 6
  • WpPart
    Parts 3
Solar mendapat nilai tertinggi seangkatan di ujian semester. Tapi kenapa namanya tidak muncul di peringkat satu? Sebagai anak bungsu dari kembar tujuh yang jenius, dia nekat menuliskan namanya sendiri di baris kosong itu ... dan harus membayar mahal, bahkan dengan nyawanya. Collaboration by Shaby-chan & Roux Marlet. Art by: Asha_Cyne
Yang Tak Pernah Pudar by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 180
  • WpVote
    Votes 23
  • WpPart
    Parts 1
Fang duduk di seberang Kaizo sambil menggenggam pinggiran buku menu terlalu erat. Ini pertama kalinya mereka makan bersama di luar pekerjaan. Tanpa cetak biru proyek gedung pencakar langit maupun presentasi konstruksi, hanya mereka berdua. Dua saudara kandung yang lama terpisah oleh waktu dan keadaan. AU, Grown-up charas. Cerita sampingan dari A LUTA CONTINUA. Art by: Ashacyne.
Shadows Over the Crescent Moon by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 34
  • WpVote
    Votes 5
  • WpPart
    Parts 1
"Aku nggak mengerti, siapa yang sebetulnya jahat dan siapa yang baik?" Di Gaza malam itu, Kira'na berhadapan dengan dilema. "Apa kau mau mengakhiri perang ini? Kau bisa mendapatkannya. Ikut denganku dan kita akan hidup bersama." Selamanya? . Kaizo x Kira'na Alternate Universe, Romance, Tragedy, Supernatural Untuk #ValentineChallenge prompt "Immortal AU" Content warning: Palestine conflict/issues Art by: Fanlady!
Pawana by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 71
  • WpVote
    Votes 7
  • WpPart
    Parts 1
Taufan sudah bertelanjang dada di atas dipan, ia berbaring miring dengan sebelah tangan menumpu kepala. Senyumnya mesra. "Aku sudah siap, Yaya," ujarnya. . Ceritanya: Raden Mas Taufan Ramadhan Angkasadjaja masuk angin di malam pernikahannya. . (BoBoiBoy) Taufan x Yaya Historical Alternate Universe, Romance, Humor, Spiritual Untuk #ValentineChallenge prompt "Newlywed" Bersifat sebagai cerita sampingan dari "Balada Tjinta di Tanah Djawa" Art by: Fanlady!
Bahari by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 69
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 1
Kencan di atas gondola di perairan Venesia, Italia, kedengarannya akan jadi momen bulan madu yang indah, bukan? Sayangnya, Ais bin Amato tidak tahu Hanna ternyata punya kenangan pahit sehubungan dengan laut dan danau. Dan sesungguhnya bukan hanya Hanna yang demikian. . (BoBoiBoy) Ais x Hanna Alternate Universe, Romance, Fluff, Angst Untuk #ValentineChallenge prompt "Newlywed" Bersifat sebagai cerita sampingan dari "Sunshine After the Rain" . Warning: mentioned rape & suicide Art by: daffodeela!
Sunshine After the Rain by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 2,580
  • WpVote
    Votes 239
  • WpPart
    Parts 7
"I'll be your sunshine after the rain, when the sky is turning grey ... you know that I'm not far away." Bagian kedelapan (yang dikira tidak akan ada) dari serial "Septuplet 7 Wonders" Alternate Universe, Elemental Siblings (Septuplet), COVID-19 pandemic to endemic Kelanjutan cerita dari "Through the Darkness" dan "Harapan yang Menyingsing" "Learning to love yourself, it is the greatest love of all."
It's Dark, but I'm Not Alone by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 1,209
  • WpVote
    Votes 107
  • WpPart
    Parts 8
Meskipun gelap, sesungguhnya aku tak sendirian; aku bersama "DIRIMU". Kumpulan drabble BoBoiBoy (tiap cerita hanya 1.000 kata atau kurang dari itu) yang dipublikasikan di Twitter tahun 2023. Alternate Universe, Hurt/Comfort, sekuel dari berbagai fanfic BoBoiBoy AU karya Roux Marlet.
Through a Glass, Darkly by Roux_Marlet
Roux_Marlet
  • WpView
    Reads 327
  • WpVote
    Votes 50
  • WpPart
    Parts 3
Taufan, mantan raja Windara yang negaranya hancur karena dikudeta dan akibat kesalahannya sendiri; Halilintar, pelayan setia Maharani Kira'na di Kekaisaran Gur'latan yang menganut tradisi matrilineal; dan Gempa, tukang roti di Republik Quabaq, yang punya impian menjadi seorang presiden di negara demokrasi tersebut. Ketika tiga saudara kembar yang belum pernah melihat satu sama lain sejak dilahirkan dengan takdir terkutuk ini akhirnya bertemu saat dewasa, bencana telah menanti. Memang ada alasannya mereka bertiga dinamai serupa bencana. Rated M for violence & couple scene (more than 2 pairings ahead)