Baca aja
4 stories
Pungguk Memeluk Bulan (FULL) by ShiningHaha
Pungguk Memeluk Bulan (FULL)
ShiningHaha
  • Reads 678,065
  • Votes 113,249
  • Parts 47
[Juara Utama 1 Lomba Menulis KBM APP Ramadhan 2021] #1 generalfiction #1 baper #1 bucin #1 spiritual #1 Islam #2 chicklit #22 roman Naya, Kusuma, dan Ibrahim, adalah tiga sosok manusia yang hidup di rumah kontrakan dengan atap bocor. Di sisi lain kehidupan Naya yang serba terbatas, hidup di sebuah rumah bak istana seorang Laksamana Latif. Pemilik bisnis perumahan, yang merupakan orang terkaya se-Gunung Jati. Hobi mabuk-mabuk, dan jauh dari ibadah wajib. Tuan majikan dari Naya. Meski hampir setiap bulan uang gaji Naya habis untuk membayar kontrakan dan membiayai sekolah anak-anaknya di SD IT terdekat, namun mereka selalu kebingungan memilih menu untuk berbuka puasa. Saking banyaknya. Makanan lezat sisa dari majikan Naya yang selalu ia bawa pulang, sebagai santapan buka puasa di jam delapan malam. "Barangsiapa yang melewati harinya dengan perasaan aman dalam rumahnya, sehat badannya, dan memiliki makanan untuk hari itu, maka seakan-akan ia telah memiliki dunia seisinya." (HR. Tirmidzi) Apakah benar mereka seakan telah memiliki dunia dan seisinya? -------------------- TESTIMONI: sitimahmudah: Suka banget sama jalan ceritanya Thor. Receh tp ga recehan. Ringan tp berkesan. Suka bgt pokoknya. Fitridwi: MasyaAllah saya terkesan sekali sama cerita ini beneraaann .. Bacanya senyum-senyum sendiri, gemes, terharu, gembira .. semua campur aduk baca cerita ini. Wiwikmakmur: Mak otor emang paling bisa yaa obok2 hati 😭😭 3s_yaani: Baca mentari sukanya m Irsyad. lanjud baca meniti kisah tetep dong sukanya m Irsyad.. giliran baca Buka Puasa ini langsung oleng doong move on dari Irsyad pindah suka ama Laksa.. hihihi ------------------------------------------------ (JUARA 1 Lomba Special Ramadhan) Instagram: @shining_haha. Facebook: Shining Haha. KaryaKarsa: shininghaha KBM app: Shining Haha. Dreame/Innovel: Shining Haha.
Aku Pulang (End)  by Eeeewy
Aku Pulang (End)
Eeeewy
  • Reads 539,076
  • Votes 29,822
  • Parts 14
Setelah si gebetan memutuskan untuk menembak wanita pujaan, Reni yang merasa patah hati pun memutuskan untuk menjadi seorang traveler bersama motor kesayangannya. Setelah mengetahui jika wanita pujaan tak seperti apa yang selalu ia khayalkan, Witjak pun dilanda dilema panjang. Mengapa kita baru menyadari seseorang itu sangat berarti ketika ia sudah tak lagi berada di samping kita? Kisah Reni yang sedang mencari tempat untuk pulang dan Witjak yang berusaha mencari jejak wanita yang telah ia abaikan. Apakah mereka akan bertemu? Ready stok versi cetak novel ini. Jika berminat hubungi 089509913584.
di atas langit biru by wulanfadi
di atas langit biru
wulanfadi
  • Reads 900,491
  • Votes 133,604
  • Parts 34
Nagita ingin mengakhiri hidupnya ketika Avodyie hadir di depan pintu rumah dalam keranjang merah dan secarik pesan dari Sang Ibu untuk menjaga bayinya. Nagita memutuskan untuk mengemban tugas itu, tugas terakhir sebelum dirinya benar-benar mengakhiri hidupnya. 2019, Hak Cipta Terlindungi oleh Wulanfadi
Surat Untuk Januari by Cloudlhy
Surat Untuk Januari
Cloudlhy
  • Reads 170,959
  • Votes 35,789
  • Parts 35
Selayaknya segaris lintang jingga dalam biru senja. Atau selayaknya seutuh hangat menyelimuti setiap manusia ditemuinya. Wajahnya terangkat menampilkan senyum tanpa seraut luka. Namanya Ciera Pelita. Seharusnya surat dalam kotak ungu itu dikirim pada awal bulan Januari sebelum memenuhi opsi terakhir wishlistnya. Bunuh diri. Tapi Ciera menghilang pergi sebelum kotak itu terkirim, bahkan pada bulan Desember yang belum kunjung usai. Namun mengapa? Mengapa seorang Ciera Pelita? "Mau permen?"