Select All
  • REKSHA ✔
    76.9K 10K 65

    "Jika setelah ini saya jatuh pada kamu, tolong ingatkan saya bahwa sejatinya manusia tidak boleh berharap lebih pada ciptaan yang Allah ciptakan." Rafaizan Reksha Abrisam, awalnya tak mengerti mengapa harus ada cinta kepada manusia yang terkadang membuat manusia itu sendiri mengemis. Hingga akhirnya, satu episode hidu...

    Completed  
  • RASA WAKTU [END]
    239K 19.3K 62

    Judul pertama DIAM-DIAM MENYINPAN RASA #3 fiksi remaja 12/08/21 #1 sma 14/08/21 #1 muslim 14/08/21 #1 hijab 08/07/21 Cinta pandangan pertama, percaya dengan itu? "Sebuah rasa untuknya dan menjadikan kisah yang tertulis di takdirku. Biarkan waktu menjawab semua pertanyaanku." -Revalina °°°°° Sebuah perasaan lebih kepa...

  • Antagonis Hijrah
    1.1M 145K 40

    "Kamu tau tidak kisah percintaan Zulaikha dan nabi Yusuf?" tanya umi Fatimah sambil menyuapkan bubur kedalam mulut Alish. Alish membuka mulutnya dan memakan bubur itu, ia menggelengkan kepalanya tanda tidak tahu akan kisah itu. "Ketika Zulaikha mengejar cinta nabi Yusuf, nabi Yusuf menjauhinya. Tetapi pada saat Zulai...

  • Waktu Yang Salah [END]
    115K 11.9K 64

    [spiritual-teenlit] Rasa ini hadir di waktu yang salah, bukan bermaksud ingin menyalahkan. Hanya saja kehadirannya membuat banyak perubahan yang tak terduaga, yang pada akhirnya mengharuskan kita untuk berpisa. Perpisahan yang nantinya akan mempertemukan kita kembali lagi diwaktu yang tepat dengan rasa yang masih sam...

  • Mendadak Jadi Ukhti
    1.4M 213K 59

    Warning!! PART TIBA-TIBA KEACAK SENDIRI, JADI BUAT KETIDAKNYAMANANNYA SAYA MOHON MAAF SEBESAR-BESARNYA. Maudy Putri Salsabila salah satu santriwati di Pesantren Al-Hikmah, Jateng. Cewe berparas ayu dengan bulu mata lentiknya. Cewe dengan almamater hijabnya namun pecicilan anaknya. Cewe berlesung pipi yang gemar berk...

  • Bolehkah Happy Ending?
    68.5K 10.2K 14

    "Lho? Kok benangnya diputus, Kak?" "Benang ini, ibarat sepasang insan yang sama-sama lagi berjuang, Ra. Mereka sama-sama narik takdir, kalo benangnya tetap nyambung, itu tandanya semesta udah menakdirkan mereka buat sama-sama, tapi kalo putus kayak gini nih." Pemuda itu menimang-nimang benang merah yang ada digenggama...

  • Ikhwan [SELESAI]
    3.2M 277K 33

    Teenfict-Romance-Religi ⚠BAPER STORY⚠ Namanya Ikhwan. Laki-laki itu berbeda, selalu terlihat sangat sederhana dan tidak banyak gaya seperti remaja zaman sekarang pada umumnya. Aku pikir dia orang yang aneh. Tidak pernah menatap perempuan. Tidak pernah menyentuh perempuan. Sampai aku mengira sepertinya dia takut dengan...

    Completed  
  • Nightmare in Budapest
    225K 12.4K 10

    #1 Horror 18/08/2021 Tesla Briliantia gadis Indonesia yang mendapat beasiswa di Budapest. Di kota dengan banyak bangunan tua itu, Tesla menyewa sebuah kamar kos di salah satu gedung tua. Sejak hari pertama kedatangannya di gedung itu, seorang perempuan muda berambut pirang dengan luka di leher muncul di hadapan Tesla...

  • Primum, Non Nocere (First, Do No Harm)
    5.6M 559K 40

    "Kenapa dokter seringnya berjodoh dengan dokter juga?" "Karena dosisnya sesuai." - unknown, medical quotes.

    Completed  
  • Gue Santri [END]
    1.6M 155K 69

    Namanya Alizza, cewek preman yang ketangkap mencuri di rumah Kyai. Bimbang masuk penjara atau pesantren. Dan pilihannya jatuh pada pesantren. Kegiatan yang menurutnya membosankan, juga Gus yang nyebelin tapi sayangnya ganteng. Masa lalu yang berusaha ia cari dan hindari perlahan menghampirinya. Ditambah permasalahan h...

    Completed  
  • Osama [Singa Jantan]
    166K 18.2K 40

    "Tipe cowok idaman lo?" "Beriman." Satu kata, namun berjuta makna. *** |TPOOΠΣ Oβ| SOMOS LOS MEJORES| OSAMA. Singa Jantan Cakrawala, laki-laki yang berjuta karisma, memiliki banyak teman, bukan berarti tidak memiliki musuh. Mempunyai sifat buruk, bukan berarti tidak mempunyai sifat baik. Tidak memiliki rasa kasihan, t...

    Completed  
  • Tentang Kita
    195K 10.4K 37

    AWAS BAPER ⚠️ "Berbeda itu indah. Namun tidak dengan cinta beda agama. Rumit." Segala pikiran yang ada. Semesta menciptakan kita untuk saling melengkapi. Tidak ada yang salah dengan jatuh cinta. Namun, ada baiknya jangan beri cintamu untuk Dia yang belum tentu jodoh kita. Segala kemungkinan membuat kita bersama. Dan k...

  • High School Escape [HIATUS]
    257K 21.2K 11

    Ada dua event untuk murid-murid terpilih di Gateral Independent School. Giona mengikuti salah satunya. Namun ... dia tidak pernah menyadari bahwa dia tidak akan pernah sampai pada event itu. Dan dia terjebak pada event lain yang telah sekian lama dipersiapkan untuknya. Event ulang tahun ke-100 Gateral. Kejutan besar y...

  • [As2] Beside You [Completed ✔️]
    420K 27.7K 20

    Alexander's Series 2 Squel My Jannah with Badboy [Tamat] ------- Masa lalu buruk yang mereka hadapi, tak mampu menggetarkan hati keduanya. Cobaan dan segala rintangan tak mampu membuat mereka berpisah dalam pijakan. Bagi mereka, masa lalu yang mereka lewati kemarin memang buruk namun hanya mimpi yang sekedar singgah...

    Completed  
  • Why, I'm not Beautiful?
    53.2K 5K 27

    'Cover by : ROZE.GRAPHIC' "Apa jadi jelek itu sebuah kesalahan?" - Dasya. "Apa Allah pernah membuat kesalahan?"- Karel.

  • [As3] Cerita Aku, Kamu Dan Kita
    74.4K 13.3K 54

    📍WARNING📍 Baca terlebih dahulu : MJWB dan Beside You. [Tamat] Spiritual- Romance- Fiksi remaja. _________ "Mati nggak akan membuat lu lebih tenang. Ya. Oke, masalah yang lu hadapi bakal hilang, tapi semua yang lu lakuin didunia ini bakal ada pertanggungjawaban nya. Lu siap mempertanggung jawabkan nya sedangkan lu b...

    Completed  
  • Bi idznillah✨ { revisi }
    147K 12.7K 47

    بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم [ spiritual ]✓ "tidak ada cinta yang baik tanpa melibatkan allah, dan tak kan ada cinta yang mampu bertahan tanpa di sertai iman, karna mendoakan adalah cara mencintai yang paling rahasia" -muhammad azzam alhafizh 🍁 ahlan wa sahlan 🍁 udah follow author belum...

  • Dear Classmate
    292K 29.4K 31

    On going {Teenfiction~spiritual} Kelas 12 adalah kelas dimana anak SMA harus belajar sungguh-sungguh demi lulus sekolah. Menjadi sangat sibuk, kuis hampir tiap hari, melelahkan bukan? Bagaimana jadinya jika saat kamu kelas 12, kamu mendapatkan banyak masalah bersama teman-teman sekelasmu? Hingga menentukan kelulusan m...

  • (New) ROHIS on The Way
    23.2K 237 3

    Andre Sakti Wiguna, remaja 16 tahun yang harus menerima hukuman karena kenakalannya. Pindah ke sekolah baru yang berbasis agama membuat hidupnya ketar-ketir. Terlebih saat orang tuanya memaksa dia untuk menjadi anggota ROHIS. Sebuah organisasi yang menurutnya aneh, norak dan ketinggalan zaman. Namun siapa sangka kehad...

  • ZIRCO (SUDAH TERBIT)
    1.6M 55.8K 52

    Ahmad Zirco Kharisma, seorang lelaki jutek, dingin, cuek dan ketua geng ternama di SMA Garuda. Dia jatuh cinta pada seorang gadis muslimah hanya karena gadis itu memiliki wajah yang mirip dengan bundanya yang meninggal tiga tahun yang lalu.

  • Dia Maryam
    99K 9.7K 40

    [Romance - Teenfiction - Komedi - Spiritual] ⚠️Author gak tanggung jawab kalo kalian sampe baper berkepanjangan⚠️ Maryam tidak mengenal lelaki itu, kesan pertama lelaki itu di matanya buruk. Namun kenapa ia selalu saja dihadapkan dengan kondisi di mana ia harus selalu berurusan dengannya? __________ - FIKSI - Sinopsi...

  • LASKAR
    591K 54.6K 54

    Siapa sangka seorang berandalan sekolah seperti Laskar yang terkenal akan kenakalannya justru jatuh hati pada gadis yang alim? Adipati Laskar Bagaskara. Siswa yang selalu menjadi bulan-bulanan para guru dan pihak OSIS karena kerap sekali membuat ulah yang menyimpang. Merokok dan dunia malam sudah menjadi bagian dar...

    Completed  
  • Pangeran untuk Filza
    25.4K 3.1K 23

    Cover by : @kainitsuga Sequel Sakinah [Hijrah Series] Abraham Familly❤ Nama Lengkap : Anissa Filza Zhafira Nama Panggilan : Dadar Gulung Umur : 5 tahun (on going) Status : Pelajar / little jomlo Nama Ayah : Bakwan Nama Ibu : Ikan Nama Adik : Rumput Jepang Motto hidup : Gatau, Filza masih TK Selamat datang di kehidupan...

  • High School Examen [Completed]
    1.4M 143K 55

    Dari 5.000 murid Hanya 50 yang lulus Di saat puluhan ribu orang harus mengikuti ujian masuk dengan persentase kelulusan di bawah 19%, Alexandra Jane justru mendapat undangan untuk belajar di Gateral Independent School, sebuah sekolah asrama super elite yang mengeliminasi ratusan hingga ribuan siswa setiap semesternya...

    Completed  
  • Adiba
    1.1M 134K 48

    Adiba Shakila Atmarini. Mempunyai banyak kisah motivasi didalam hidupnya. Tentang gadis piatu yang ditinggalkan ibunda tercinta sewaktu melahirkannya ke dunia. Tentang gadis berjilbab yang mengejar cita-citanya menjadi seorang dokter. Lalu tentang Abrisam yang dulunya menyukai dunia pesantren, tiba-tiba menjadi laki-l...

    Completed  
  • Santri Pilihan Bunda [ SUDAH TERBIT & TERSEDIA DI GRAMEDIA ]
    54.9M 4.5M 69

    Serial adaptasi kini sudah tayang di Vidio! Gini rasanya jadi ISTRI seorang santri ganteng mantan badboy>< buruan lah mampir, siapa tau suka. FOLLOW SEBELUM BACA!^_^ Perjodohan yang tidak pernah ada dalam buku rencana Aliza. Yaitu harus menikah dengan seorang santri pilihan Bundanya. Kinaan Ozama El Fatih. Seor...

  • [As1] My Jannah With Badboy [Sudah Terbit✔️]
    2.5M 137K 28

    Alexander's Series 1 AWAS BAPER✨ [Tamat] ↓*******↓ Bagaimana jika dua hati dengan kepribadian yang bertolakbelakang harus disatukan dalam ikatan sakral atas wasiat masing-masing sang kekek? Apakah mereka akan menemukan bahagianya atau sebaliknya? Lalu bagaimana kelanjutan nya? Apa mereka akan setuju? atau sebaliknya...

    Completed  
  • Zul And Family
    66.1K 14.8K 11

    Zul season 2 Drama - Komedi #NoBlurb (Just Spoiler) Kembali mengisahkan Zul dan permasalahan dalam keluarganya yang absurd dan penuh dengan kejulidan. Cerita ini minim konflik, banyak julid dan berisi komedi khas dari karakter Zul yang gak ada duanya. Yuk capcuss~ *** Publish Sabtu, 20 Maret 2021 DON'T COPY MY STORY...

  • Atlas 2
    540K 91.6K 34

    📌Sekuel Atlas "Seperti saham yang naik turun, kita tidak tau seperti apa hidup ini." -Atlas

    Completed