Others
1 story
Impossible, no miracle happens! de adelyapurnama
adelyapurnama
  • WpView
    Leituras 379
  • WpVote
    Votos 75
  • WpPart
    Capítulos 14
Kalau kalian menemukan catatan harian yang isinya curahan hati atau curhatan sang gebetan yang selalu bikin kalian penasaran, apa yang bakal kalian lakukan? Balikin ke orangnya tanpa lihat isinya? Balikin ke orangnya sambil PURA-PURA gak lihat isinya? Hayooo... Galau kan? Mau balikin langsung, tapi penasaran... Mau dibaca dulu takut ngelanggar privasi dia... Kalau ketahuan, yang ada bukannya jadian malah musuhan! Iya, Kale pun galau setengah mati saat menemukan 'curhatan' wanita yang selama ini bikin dia penasaran. Tapi, karena dia orang yang terlalu positif thinking, dia anggap itu adalah 'kado dari Tuhan' sebagai cheat buat lebih kenal sama gebetannya! Cerita ini tentang si cewek yang akrab dipanggil Raline yang karena masa lalu-nya menjadikan dia cuek dan sangat dingin. Berbanding terbalik dengan Kale, si cowok famous yang kodratnya sudah penuh cinta dari lahir. Seolah takdir, mereka bertemu pada saat hati mereka hampa karena sama-sama dikhianati sang pacar yang sekarang tentu saja sudah menjadi mantan. Hingga suatu keadaan membuat Kale jatuh cinta kepada Raline. Apakah Raline dengan sifat cuek-nya dapat melihat kebaikan dari hati Kale? Apakah Kale yang hadir dengan penuh cinta dapat menghangatkan dinginnya sifat Raline dan mengembalikan jati diri Raline yang sebenarnya lembut dan penuh kasih sayang? Apakah yang Kale anggap 'kado dari Tuhan' itu bisa menjadi jalan untuk mempersatukan mereka? Atau ternyata malah menguak takdir yang tidak seharusnya mempertemukan mereka?