Belong To Queensha
Queensha itu cewek pendiam. Bahkan, orang-orang sering mengatainya ansos alias anti sosial. Padahal sebenarnya nggak separah itu. Kan, frekuensi orang beda-beda. Begitu pula dengan Queensha. Tidak bisa akrab dengan sembarang orang sudah menjadi sifatnya sejak lahir. Selama dua puluh tahun hidup di dunia ini dia hanya...