Sichokipanda30's Reading List
9 stories
Aku, Kamu, dan Kopi by nikendarcy
nikendarcy
  • WpView
    Reads 853,047
  • WpVote
    Votes 124,392
  • WpPart
    Parts 78
Alexi dan Ananda disatukan karena proyek pembangunan resort Alexi. Alih-alih cocok satu sama lain, keduanya kerap bertengkar di tiap kesempatan, hingga waktu membuktikan, Alexi mulai terbiasa dengan kehadiran Ananda. **** Alexi Jonathan Sandjaya, anak bungsu keluarga Sandjaya yang sibuk menjadi direktur utama di perusahaan keluarganya. Sifat Alexi yang perfeksionis, keras kepala, dan ketus kerap membuat siapa pun bergidik, termasuk Ananda. Ananda Abimanyu, anak sulung keluarga Abimanyu, adalah seorang pengusaha dan arsitek. Demi memajukan perusahaan sang ayah, Ananda setuju bekerja sama dengan perusahaan Alexi untuk pembangunan resort Sandjaya di Pulau Bintan. Pertemuan mereka tidak pernah mulus. Meskipun punya beberapa kesamaan termasuk pecinta kopi, percekcokan terus berlanjut. Seiring waktu, pertengkaran demi pertengkaran yang membuat mereka dekat. Alexi bahkan mendapati dirinya jatuh cinta tanpa bisa dicegah hingga melamar Ananda. Sayangnya, Ananda menolak keras lamaran tersebut. Dengan banyak rintangan termasuk masa lalu Ananda, adakah kesempatan untuk mereka bersama?
Tere Liye Quotes by cuzynwa
cuzynwa
  • WpView
    Reads 212,042
  • WpVote
    Votes 6,937
  • WpPart
    Parts 56
Berisi kumpulan quote dan kutipan dari Tere Liye • • • • • • 180822
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,319,388
  • WpVote
    Votes 4,391,780
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
AGASTYA [ END ] by scftriani
scftriani
  • WpView
    Reads 15,490
  • WpVote
    Votes 2,186
  • WpPart
    Parts 50
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] "Cinta itu hanya membawa luka yang berakhir menjadi duka." Cia tidak pernah mengira bahwa cinta yang membuatnya bahagia akan menjadi cinta yang membuat dirinya mempunyai fobia. Philophobia, fobia jatuh cinta. Itulah fobia yang gadis itu alami saat ini. Andai saja kedua orang tua Cia mengerti bahwa putri mereka menaruh banyak luka dan trauma. Mungkin ia tidak akan mengidap penyakit tersebut. Cia tumbuh menjadi gadis penuh luka yang takut akan cinta. Hingga ia lupa bahwa sebelumnya mempunyai pria yang tulus mencintai dirinya. Pria itu bernama Agas. Seorang remaja yang selalu merasa kehadiran Cia di dunia ini menyempurnakan segala kisah dalam kehidupannya. Namun ketiga gadis itu kembali dari hubungan jarak jauh yang mereka jalani, semuanya berubah 180°. Mereka menjadi sepasang insan yang asing dan tidak mengenali satu sama lain. Akankah Cia sembuh dari penyakit philophobia-nya? Dan akankah Agas bertahan dengan wanita yang harus ia cintai dalam diamnya? #1 in philophobia [9/10/21] #26 in rumah [20/10/21] #1 in brokenhearts [25/10/21] #4 in kesehatanmental [26/11/21] #29 in mentalhealth [26/11/21] #39 in newstory [26/11/2021] #1 in brokenhome [25/12/2022]
𝕄𝕚𝕟 𝔸𝕙𝕛𝕦𝕤𝕤𝕚 ✔ by _Thvlyn
_Thvlyn
  • WpView
    Reads 121,287
  • WpVote
    Votes 88,928
  • WpPart
    Parts 57
Lee Yerin merupakan gadis berusia 18 tahun yang selalu mendapat kekerasan rumah tangga oleh Ayahnya sendiri. Hari-harinya tidak seperti gadis pada umumnya, hidupnya selalu dikekang, ia juga dijual oleh Ayahnya sendiri untuk melunasi hutang-hutangnya dan harus menikah keesokan paginya pada orang yang bernama Min Yoongi. Seorang CEO muda berusia 28 tahun, yang jelas terpaut jauh umur dengannya. Lalu, apakah yang terjadi pada Lee Yerin selanjutnya setelah menikah? Apakah hidupnya berubah atau tidak? Apakah hidupnya akan bahagia dengan Min Yoongi? Penasaran bagaimana kisahnya? Jika penasaran langsung baca aja, jangan lupa tinggalkan jejak, jangan jadi SIDERS yaya🙆 ʜɪɢʜ ʀᴀɴᴋᴇꜱᴛ #1 - ᴍʏɢ 🏆 #1 - ᴀʀᴍʏ 🏆 #2 - ᴡᴇᴅᴅɪɴɢ 🏆 #2 - ʏᴏᴏɴɢɪ 🏆 #5 - ᴋᴏɴꜰʟɪᴋ🏆 #3 - ᴘᴇʀɴɪᴋᴀʜᴀɴ🏆 #1 - ʀᴇᴋᴏᴍᴇɴᴅᴀꜱɪ🏆 #1 - ɪᴍᴀɢɪɴᴇ 🏆 #1 - ʙᴛꜱ🏆 #10 - ᴋᴏʀᴇᴀ 🏆
Vano Praditia by afrilia16
afrilia16
  • WpView
    Reads 239,720
  • WpVote
    Votes 16,518
  • WpPart
    Parts 43
"Ternyata aku lebih menyukai keramaian, kebisingan, untuk mengisi kekosongan hidup yang sudah aku jalani Van." Ara tersenyum hangat melihat Vano. " Asal Lo tau Ra, gue selalu jatuh cinta dengan semua keunikan yang ada di diri Lo, gue senang melihat semua tingkah lucu, Omelan yang terus-menerus terlintas di pikiran gue." Ucap Vano mengelus rambut Ara sambil tersenyum.
MELODY - END ✔️ [Sudah Terbit] by derrewolf
derrewolf
  • WpView
    Reads 15,389
  • WpVote
    Votes 5,709
  • WpPart
    Parts 34
Lee Dahyun, wanita cantik yang mengagumi permainan piano kakak kelasnya bernama Choi Suga. Dahyun tidak pernah menyangka jika ia dan Suga akan menjadi lebih dekat karena memiliki hobi yang sama. Dahyun memiliki kakak laki-laki bernama Lee Jeongguk. Namun, kakaknya itu sangat membenci suara piano karena suatu peristiwa yang menimpanya. Akankah Dahyun tetap menyukai nada piano meskipun kakaknya tidak menyukainya? . . . 🎼 Berbijaklah dalam memilih suatu cerita. Jika buruk tinggalkan dan jika baik jadikan sebagai contoh. 🎼 Semua yang aku tulis ini tidak nyata, hanya sebuah karangan atau cerita saja. Nama tokoh dan visualisasi sebagai pengindah imajinasi bagi para pembaca. 🎼 Thank You! 🎼 Happy Reading 🙇‍♂️ 🎼 Start: 12 Desember 2019 🎼 End: 20 Januari 2020 🎼 Terbit: 01 Desember 2023 🎼 Rank tertinggi: #1 (ceritakarangan): 15 Desember 2019 #3 (dahyun): 23 Desember 2019 #1 (piano) : 14 Juli 2021 #2 (melodi) : 01 Agustus 2023
SKRIPSUIT  ✔ by aristav
aristav
  • WpView
    Reads 1,763,614
  • WpVote
    Votes 216,242
  • WpPart
    Parts 40
{Completed/utuh/tamat} Fayka mau tak mau harus sering bertemu dengan Yasa karena memiliki dosen pembimbing yang sama. Berawal dari sesama kesengsaraan korban dospem, bagaimana jika Fayka mulai baper karena Yasa, yang mendapatkan predikat fakboi, terus bersikap manis padanya? *** Setelah empat tahun menempuh pendidikan di jurusan psikologi, Fayka seperti mahasiswa lainnya harus mengerjakan tugas akhir skripsi. Sialnya, Fayka mendapatkan dosen pembimbing yang killer dan membuat jantungnya tak keruan setiap akan melakukan bimbingan. Namun, penyebab jantungnya tak keruan bukan hanya dosen pembimbing. Yasa, sang kayak tingkat penyandang status fakboi kampus, mendapatkan dosen pembimbing yang sama dengan Fayka dan terus bersikap manis pada Fayka. Menolak rasa bapernya, Fayka mencoba memfokuskan diri pada skripsi yang harus diselesaikannya segara akibat tuntutan sang Ibu. Sayangnya, takdir tidak selalu berpihak pada Fayka untuk mempermudah jalannya menuju sidang. Lalu bagaimana dengan perasaan Fayka jika ketika badai menerjang hidup, Yasa adalah orang yang selalu hadir di sisinya?
Evanescence (END) by NitaStoriess
NitaStoriess
  • WpView
    Reads 50,969
  • WpVote
    Votes 5,318
  • WpPart
    Parts 87
BELUM DI REVISI! -UPDATE SETIAP HARI SENIN, RABU DAN SABTU- Evanescence berasal dari bahasa Jermanik yang berarti "kehilangan". Novel ini mengisahkan tentang perjalanan hidup seorang gadis belia yang baru saja berusia 19 tahun bernama Luna. Dengan sosoknya yang terkenal angkuh serta tak tersentuh oleh orang disekitarnya, siapa sangka dibalik sikap itu justru Luna menyembunyikan banyak luka serta rasa depresinya sendirian. Di umur yang masih remaja, Luna sudah berteman akrab dengan berbagai kepahitan dalam hidupnya. Luna kehilangan semangatnya, gairah untuk tetap hidup, Luna kehilangan jati dirinya. Novel ini bercerita akan sepenggal kisah seorang remaja dengan 'tameng' andalan yang membuatnya mampu bertahan dalam sisi kelam dunia. Evanescence, sebuah kisah yang akan mengajarkan kita tentang betapa pentingnya kesehatan mental serta dukungan dari orang-orang terdekat. Selamat membaca, Peeps❤ ⚠WARNING⚠ TERDAPAT ADEGAN KEKERASAN, DARAH, SELF HARM, ETC.