<4
55 stories
Behind The Close Door [Reupload] by honeycomb39
honeycomb39
  • WpView
    Reads 3,104,982
  • WpVote
    Votes 27,580
  • WpPart
    Parts 23
Ruby, seorang gadis panti asuhan yang polos harus bertemu dengan Gerald, seorang dokter Gynecologic, dipersimpangan hidupnya. Dokter itu memberikan harapan sekaligus membawa kenikmatan besar di dalam hidupnya. "Jika kau menginginkannya, kau bisa menerima kontrak 5 tahun denganku. Aku akan menjamin semua hidupmu." kata Gerald. "Apa yang harus ku lakukan selama 5 tahun?" Gerald tersenyum dengan smirk kejamnya, "mudah saja, kau hanya perlu menuruti semua keinginanku."
REBIRTH OF QUEZA by _ntshaptri_2203
_ntshaptri_2203
  • WpView
    Reads 113,258
  • WpVote
    Votes 13,144
  • WpPart
    Parts 12
Di kehidupan sebelumnya dia adalah seorang gadis yang dimabukkan oleh cinta, menutup mata akan kebaikan sebenarnya. Terperangkap dalam lingkaran toxic. kehilangan orang-orang di sekitarnya tidak membuat sisi bodohnya itu hilang, dia adalah gadis yang tidak bisa membedakan mana berlian mana batu. Hingga waktu menjawab orang yang sebelumnya ia kagumi, ia cinta, orang yang ia beri segalanya tanpa pamrih, justru orang itulah yang membuat dirinya tewas mengenaskan. Disela-sela kematian nya dia berdoa kepada tuhan agar bisa mengulanggi kehidupannya, agar dirinya bisa membahagiakan keluarga dan berlian sesungguhnya. Tidak pernah ia sangka Tuhan mendengarkan permintaan nya. Dia bersumpah akan membalas perbuatan yang orang-orang itu lakukan padanya. "Mari kita ulangi kisah ini dengan kalian yang menjadi korban bukan gue!" _______ HI WELCOME TO MY STORY. ❌DO NOT BE A SILENT READERS ✔BE A GOOD READERS WITH VOTE'S OR COMMENT. THANKYOU. BUDIDAYAKAN FOLLOW SEBELUM BACA DAN VOTE SETELAH BACA. TBC. putriayunatasha Publish: 17/11/2021
on my way (Crazy Bos) Republishing by masayusahill
masayusahill
  • WpView
    Reads 5,191,062
  • WpVote
    Votes 62,216
  • WpPart
    Parts 9
"Beberapa part di private, harap follow sebelum membaca!" Plagiat dilarang mendekat!!!! . . Alanta Olivia Maxsean gadis cantik berusia 22 tahun yang baru saja menyelesaikan kuliahnya di New York langsung di beri kabar jika akan di jodohkan oleh kedua orang tuanya. Alanta yang marah dan keras kepala lebih memilih pergi dari rumah tanpa mendengar penjelasan terlebih dahulu. Namun sayang kepergiannya dari rumah malah mempertemukan Alanta dengan seorang CEO muda nan tampan berusia 25 tahun bernama Alvaro Zyano Anjaya. Pria gila yang telah berhasil merenggut ciuman pertamanya di lorong apartemen. Dan tidak sampai di situ saja. Alanta kira mungkin dia tidak akan lagi bertemu dengan Alvaro namun dugaannya salah. Alanta harus bekerja sebagai sekretarisnya di kantor dan di rumah. Menyiapkan makan, pakaian, dan membangunkan pria itu setiap pagi layaknya seperti pekerjaan seorang istri. Akankah pekerjaan itu akan menjadi bumerang untuknya atau sebaliknya menjadi kebahagiaan yang tiada Tara?. ~~~ "Sial first kiss ku!!!" ~ Alanta "Kau milik ku, semua yang sudah menjadi milikku tak akan pernah bisa pergi" ~ Alvaro ~ !!! Ayo baca ceritanya kalo penasaran sama kelanjutan perjalanannya cinta Tata sama Varo!!! Pertama kali di publikasikan 20 Oktober 2019 #1 in Alanta 27.10. 2019 #1 in Getaran 01.05.2020 #1 in hahaha 05.03.2020 #1 in coolgirl 06.03.2020 #1 in Indonesia 24.07.2020 #1 in ceritapendek 27.07.2020
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,276,057
  • WpVote
    Votes 2,773,773
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
PERFECT BAD COUPLE (TERBIT)  by DianYustyaningsih
DianYustyaningsih
  • WpView
    Reads 27,400,300
  • WpVote
    Votes 1,666,242
  • WpPart
    Parts 93
Beberapa detik tatapan mereka beradu. Athur menajamkan tatapan saat Milla terus menatap matanya. "Jangan berani tatap gue!" "Kenapa? Mata lo sakit?" Bukan mundur. Milla malah semakin maju. "Jangan lihat mata gue!" tegas Athur memalingkan wajah. "Oo jadi lo itu sakit mata? Atau mata lo ada beleknya ya? Dih jorok." "Diam!" Milla tersenyum menantang. Ia pindah posisi di depan Athur sehingga cewek itu semakin leluasa menatap mata Athur. Milla mempertajam penglihatan. Ia penasaran, memang ada apa di mata Athur. "Mata lo baik-baik aja. Gak merah tuh," ucapnya bak seorang dokter spesialis mata. Athur menunduk menatap mata Milla penuh amarah. "Minggir." Satu kata keluar penuh penekanan. Bukan Milla jika segera mundur saat ada hal yang menyenangkan. Milla malah semakin maju dan menatap mata beriris hitam pekat itu. "Jangan-jangan mata lo katarak ya. Atau malah mata lo punya virus menular jadi orang lain gak boleh lihat mata lo," ucap Milla bernada berlebihan. Sampai-sampai ia membelalakan mata, membuka mulut serta meletakkan kedua tangan di pipi. Emosi yang sejak tadi Athur kendalikan kini sudah di ujung tanduk. Baru kali ini ada orang yang berani menatap matanya. Bahkan sedekat ini. Apalagi baru kali ini kata-kata dingin Athur tidak mempan. Saat semua orang menunduk ketika Athur mengedarkan pandangan. Milla berbeda. Saat semua orang takut untuk berbicara dengan Athur. Milla berbeda. Dan saat semua orang diam ketika Athur berbicara. Milla berbeda. Tatapan Athur lurus pada mata Milla. "Gue akan buat lo nyesel berani tatap mata gue!" tegasnya bernada mengancam.
Keysheva [SUDAH TERBIT] by Keyla_NH
Keyla_NH
  • WpView
    Reads 8,129,791
  • WpVote
    Votes 511,741
  • WpPart
    Parts 55
[ᴄᴏᴍᴘʟᴇᴛᴇᴅ] Ini kisah Keysheva, seorang dokter muda cantik yang sangat menyukai lelaki bernama Angkasa, temannya dulu saat masih SMA, oh ralat bahkan mungkin Angkasa tidak mengenal Keysheva. Keysheva terlalu takut untuk megatakan ia menyukai lelaki itu. Kini Keysheva sudah sukses dengan pekerjaannya. Siapa sangka Keysheva akan bertemu lagi dengan Angkasa? Selamat datang dicerita ini. Kisah cinta seorang Keysheva Mischa Aldercy itu baru akan dimulai. Highest rank! #5 in Romance (30-11-2020) #8 in Romansa (31-12-2020) [Start : 20 Desember 2019] [Finish : 2 Juni 2020] Cover by @Lidya_NH
Cold Boy (TAMAT) by shidei_
shidei_
  • WpView
    Reads 161,264
  • WpVote
    Votes 8,602
  • WpPart
    Parts 62
FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA. Ini kisah Amanda dan Liam. Dua orang yang berbeda dalam semua hal. Amanda, termasuk dalam kategori murid baru. Tapi sudah banyak yang tidak heran dengan sifat Manda yang tempramental. Terlebih Liam, visualisasi cowok ganteng disekolahnya. Sifatnya dingin bak es batu, suka berkata ketus dan sinis membuat cewek-cewek enggan mendekatinya karena ucapan yang pedas dari mulut Liam. Namun ada satu persamaan yang harus mereka sadari, yaitu perasaan. Perasaan yang kian tumbuh namun juga memberikan rasa sakit yang kian mendalam. Banyak hal yang begitu rumit dikala mereka ingin serius menjalin sebuah hubungan. Mau tau kelanjutannya??? Langsung tambahkan keperpustakaan lalu dibaca ya😊 Rank: #20 in junior (04/2020) #16 in junior (05/2020) #12 in junior (01/2021) #3 in liam (12/2020) #2 in liam (01/2021) #1 in liam (05/2021) Nb: mohon dimaklumi jika terdapat banyak typo, ketidaktepatan tulisan (tanda baca, EBI, dll) karena saya juga sedang belajar. Start : 2018 Finish : 2021 ©️deriskasalsa
Tomboy girl by Wuland02
Wuland02
  • WpView
    Reads 5,345,093
  • WpVote
    Votes 206,200
  • WpPart
    Parts 45
"Ups, sorry gue gak sengaja" Hanna menghampiri Hanif yang sedang memegang 'anu'nya. "Alah, gak sengaja tapi niat kan?!" Hanif menaikkan suaranya dua oktaf. "Gue udah bilang, gak sengaja! paham gak si!" Hanna mengambil bolanya lalu pergi meninggalkan Hanif. "Liat aja nanti!" ucap Hannif membidik ----- Namanya Hanna Kheira Farica, anak kelas 12IPA di SMA Nusa Bangsa.. Siapa yang tak mengenal gadis cantik ini? tapi sayang hanya nama dan wajahnya saja yang cantik, sikapnya 99% berbeda dengan nama dan wajahny.. Ia gadis tomboy, cuek pada penampilan, suka olahraga laki, suka tantangan, dan telah berhasil menarik perhatian- Hanif Kevin Liandra, si Bad boy ganteng pujaan para gadis. Karna kejadian di lapangan itu, ia sering membuat masalah dengan Hanna, entah itu sengaja ataupun tidak!
ALETTA  by esterspy
esterspy
  • WpView
    Reads 2,058,441
  • WpVote
    Votes 167,012
  • WpPart
    Parts 62
#4 fiksi remaja [06/9/20] "Aku mau ngapain lagi?" Gavino terdiam. "Kok, lo takut?" Aletta bertanya kembali, "Kamu mau ngapain di sini?" "Ya, mau pulang lah!" ketus Gavino memegang kendali motornya. Aletta menatapnya, jika ingin pulang mengapa motor besar milik cowok ini masih tampak di sampingnya? Ah, daripada berdialog yang pasti berujung sakit hati, Aletta memilih untuk diam menatap ke depan. "Woi, gue mau pulang ini." Gavino mengujar kesal entah karena apa. Seharusnya Gavino tak melakukan itu. Seharusnya Gavino tak tampak sedih jika melihat Aletta diperlakukan sampah, seharusnya ia turut tertawa seperti yang dilakukan seluruh murid SMA Tunas Bangsa. Tapi, entah kenapa Gavino tidak dapat melakukannya. Aletta dan Gavino itu berbeda. Kamu mau tahu apa yang berbeda? [Antara cinta, persahabatan, dan diri] -ALETTA- Rank : #1 in sekolah #1 in sekolah #1 in sekolah #2 in sekolah #1 in sekolah #1 in highschool #1 in teenager #2 in baper #4 in fiksi remaja #4 in fiksi remaja ----------- Dalam umurmu, setidaknya kamu harus membaca satu lembar dari cerita ini. May this book have a positive effect on all of you. If you would kindly give me some vomments, i would be most grateful! Started: 15 Februari 2020 Instagram: @esterspy Tiktok: @esterspy_ Wattpad: @esterspy_ Cover by Pinterest : @Devitnask