Tips menulis dan cara"
8 stories
Tips Menulis Bagi Pemula por SitiJamal3
SitiJamal3
  • WpView
    LECTURAS 21,647
  • WpVote
    Votos 1,232
  • WpPart
    Partes 12
Jika punya impian jadi penulis, jalan satu-satunya adalah menulis. Jangan bilang kamu tidak punya bakat. Bakat dan minat itu lebih besar pengaruh minat. Minat tanpa bakat akan bisa dilatih. Namun jika punya bakat tapi dibiarkan maka tidak akan ada hasil sama sekali. Jangan pernah lupa untuk menulis setiap hari. Salam literasi dari Siti Khalidah, gadis Aceh tepatnya di Langsa.
PANDUAN MENULIS FIKSI [ MATERI PW ] por psychowriters
psychowriters
  • WpView
    LECTURAS 14,075
  • WpVote
    Votos 796
  • WpPart
    Partes 12
Panduan ini dibuat untuk kalian yang ingin belajar menulis. == Mau jadi penulis tapi tak paham EBI? Typo dimana-mana? Struktur kalimat belum benar? Dialog bertele-tele? Alur cerita yang tak tahu bagaimana? == Kalian perlu baca materi ini!!
Materi Kepenulisan ~Author Next Generation por AuthorNG_
AuthorNG_
  • WpView
    LECTURAS 56,971
  • WpVote
    Votos 4,359
  • WpPart
    Partes 47
Disini adalah tempat dimana kami membagi sedikit ilmu yang kami miliki dari perkumpulan Author Next Generation ~ Materi Kepenulisan
Panduan Menjadi Penulis por Edge79
Edge79
  • WpView
    LECTURAS 158,100
  • WpVote
    Votos 13,366
  • WpPart
    Partes 66
Solusi untuk penulis yang menginginkan karyanya dikenal dunia, hingga dibukukan. Disampaikan dengan bahasa sederhana dan dengan gaya luar biasa. Sumber informasi 1. Pengalaman 2. Internet 3. Buku 4. Hasil riset tidak ada di dunia ini yang mustahil. sesuatu yang kecil mengalami perjuangan yang berat untuk menjadi sesuatu yang besar. Status: proses menghapus beberapa bab dan menambahkan bab-bab lainnya Media bukan milik penulis, diambil dari berbagai sumber. Hak cipta dilindungi undang undang. Edge 79
Catatan Belajar Menulis Novel por Em_Silencio
Em_Silencio
  • WpView
    LECTURAS 34,591
  • WpVote
    Votos 2,193
  • WpPart
    Partes 13
Cara asik belajar menulis novel
45 Kesalahan Penulis Wattpad por Kagita1
Kagita1
  • WpView
    LECTURAS 102,295
  • WpVote
    Votos 6,864
  • WpPart
    Partes 43
Karena Wattpad adalah platform berbagi cerita secara gratis, siapa pun bisa menjadi penulis meski tanpa bakat atau jiwa seorang penulis. Namun, fakta ini seringnya disepelekan sehingga kesalahan-kesalahan yang kerap dilakukan ketika menulis di Wattpad pun terabaikan, sadar atau tidak. Padahal, setelah ditelusuri satu per satu bisa menjadi setumpuk daftar kesalahan. True? Buku ini akan membantumu menemukan kesalahan-kesalahan yang tak terlihat di Wattpad. Tidak hanya penulis, pembaca pun akan bisa memahami kekurangan-kekurangan penulis favoritnya. Semua bab yang diunggah adalah sebagian isi buku untuk spoiler.
Dasar-Dasar Bahasa Indonesia  por CheesySeptembr
CheesySeptembr
  • WpView
    LECTURAS 47,121
  • WpVote
    Votos 2,746
  • WpPart
    Partes 25
Isi: 1) Kata baku A-Z 2) Kata yang ditulis terpisah 3) Kata yang tidak dipisah 4) Tanda baca secara umum (yang sering salah di Wattpad) 5) Kalimat efektif Sayang, kan, kalo cerita Wattpad bagus tapi tanda baca atau susunan katanya berantakan. Hehehe... Ditulis oleh pelajar labil yang nggak pro. Semoga membantu ^_^
Cara Mendapatkan Reads, Votes, dan Komentar - Sebuah Panduan por BreeYaretzi
BreeYaretzi
  • WpView
    LECTURAS 48,340
  • WpVote
    Votos 4,968
  • WpPart
    Partes 8
Panduan ini merupakan terjemahan dari How To Get Reads, Votes, and Comments - A Guide oleh @KatherineArlene --- "Bagaimana agar aku mendapatkan pembaca, votes, dan komentar?" Jika kalian bertanya-tanya hal tersebut, aku memiliki beberapa jawaban. Apa yang bisa kalian lakukan untuk menggapai para pembaca dan calon pembaca? Bagaimana kalian mendorong pembaca untuk berkomentar dan memberi votes? Apa saja cara yang bisa kalian lakukan untuk mempromosikan cerita? Ini adalah panduan #1 yang ditulis oleh Ambassador Wattpad dan ditujukan khusus untuk para penulis baru di Wattpad. Banyak tips, saran, dan pendapat pribadi yang ada di dalam buku - termasuk segala cara yang sudah kulakukan untuk mempromosikan ceritaku sebagai finalis Watty's dan memenangkannya - tetapi hanya bisa kalian dapat jika membuka halaman demi halaman panduan ini. Testimoni pembaca oleh @AyushiPandey-'Aku telah membaca panduanmu untuk sukses di Wattpad ketika pertama menulis cerita tahun lalu di bulan Agustus, dan setelah setahun, aku menemukannya lagi. Harus kukatakan bahwa aku senang membacanya kembali. Panduan ini memiliki tips terbaik yang bisa kalian temukan (menurutku, dan aku sudah banyak membaca banyak panduan di sini). Terima kasih telah meluangkan waktu untuk menulis buku yang hebat ini! Testimoni Pembaca oleh @suspishfishy-- 'Aku harus berterima kasih lagi padamu! Begitu menulis buku tentang apa yang ingin kutulis, orang-orang mulai membaca bukuku dan memberikan dukungan!' **INI BUKAN TEMPAT UNTUK MEMPROMOSIKAN CERITA KALIAN. Ini adalah tempat di mana kalian akan menemukan instruksi mendetail mengenai tempat yang pantas untuk mempromosikan cerita dan mendapatkan pembaca. Jika kalian meminta orang lain untuk membaca cerita kalian di sini, komentar tersebut akan dihapus.** Kover oleh @EnjxiiBlxck