Valtear Project : Aku Terlahir Kembali dalam Dunia Valtear?
Gerald seorang penulis light novel yang gagal berhasil membuat sebuah karya yang menurutnya masterpiece dari dirinya. Saat akan mencoba memperlihatkan karyanya, ia mengalami kecelakaan dan akhirnya meninggal. Gerald kemudian direnkarnasikan menjadi seorang gadis bernama Kana. Saat ia mulai melupakan kehidupan lamany...