Kapal Bersuara
Oh jadi gini rasanya jadi taruni. Banyak orang berlomba lomba ingin mendapatkan gelar taruna dan taruni. Dan aku menjadi salah satu orang yang berkesempatan mendapatkan gelar tersebut. Bersyukur karna terpaksa. Mungkin itu menggambarkan kami semua. Kami yang tidak ada keinginan sama sekali menjadi taruna taruni, tetap...