Select All
  • Andromeda
    83 12 2

    "Untuk semua bintang paling terang yang bersinar di langit malamku. Aku tak menginginkan apa pun. Aku tak menginginkan dia. Aku hanya ingin dia bahagia, tapi jangan denganku. Aku takut perasaanku padanya dapat menghancurkannya. Lalu akhirnya menghancurkanku. Dan kami berdua akan meledak seperti supernova."

    Mature
  • L'ÉTERNEL (SUDAH DITERBITKAN)
    4.8K 531 33

    L'Éternel (Sang Kekal) (Spin-off dari series 'The Rose That Blooms in North') Dilahirkan oleh seorang Jenderal wanita pertama dalam sejarah di medan perang, dibesarkan oleh Raja dan Ratu di Istana layaknya seorang pangeran dan menjadi ahli pedang di usia muda yang cukup kuat untuk dapat menggunakan pedang Raja Zuidlij...

    Completed   Mature
  • Empire Of The Seven Seas
    14.5K 1.1K 53

    Seorang Ratu dalam pencarian, Seorang Bajak Laut yang kesepian, Dan Putri yang menghilang di antara tujuh lautan. Ketika takdir sedang mempermainkan mereka dan menyatukan mereka dalam petualangan untuk menemukan apa yang hilang dari diri mereka masing-masing, sanggupkan mereka melakukan segalanya untuk mendapatkan kem...

    Completed   Mature
  • The Flower of Eternity
    5.4K 619 50

    Lanjutan 'Lotus of East Palace' Seri terakhir dari 'The Rose that Blooms in North' "Banyak sekali bunga Wisteria yang bermekaran di Istana ini." "Itulah sebabnya Istana kami disebut Istana Wisteria." "Kudengar orang-orang Westerian dapat mengerti bahasa bunga." "Bukan mengerti bahasa bunga, melainkan kami memiliki mak...

    Completed   Mature
  • Lotus of East Palace
    3.8K 386 24

    Lanjutan dari 'The Rose of The South' Lee Yeon-Hwa menghabiskan seluruh hidupnya untuk berlatih agar dapat menjadi ksatria wanita. Impiannya terwujud. Di usianya yang ke dua puluh tahun kini dia sudah menjadi salah satu ksatria wanita Pasukan Montreux di bawah kepemimpinan Jenderal Arianne. Lee Yeon-Hwa yang berdarah...

    Completed   Mature
  • The Rose of The South
    8.3K 292 13

    Lanjutan dari 'The Rose That Blooms in North' Kerajaan Nordhalbinsel diselimuti duka. Putra Mahkota Xavier dinyatakan tewas dibunuh dan mayatnya tidak dapat ditemukan. Pengawal pribadinya, Anna, dicurigai sebagai dalang dibalik pembunuhan Sang Putra Mahkota. Di saat yang sama, beredar desas-desus bahwa Putri Mahkota s...

    Completed  
  • The Rose That Blooms in North
    15K 672 12

    Malam itu merubah segalanya. Putri Anastasia yang baru saja genap berusia dua puluh tahun harus merelakan segala yang telah dimilikinya selama ini. Ayahnya, Raja Edward dari Schiereiland dibunuh oleh Raja Vlad dari kerajaan Nordhalbinsel. Negerinya dijajah. Ibu dan adik laki-lakinya dijadikan tahanan. Berkat pertolong...

    Completed  
  • Kumpulan Dongeng Utara
    93 12 2

    Dikumpulkan dan dituliskan kembali oleh Elyan Winterthur. Diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia oleh Estelle Vinogradoff-Navarro. Didedikasikan untuk Cordelia Winterthur.