royalcore
11 cerita
Villainess Want to Die [END] oleh sourbxrries
Villainess Want to Die [END]
sourbxrries
  • Membaca 1,438,095
  • Suara 122,220
  • Bagian 48
Meski dalam satu malam kehidupan Lethisa Ameilia berubah. Meski ia masuk ke dalam dunia lain yang tidak pernah ia duga dan berhasil selamat dari maut. Meski kini ia hidup sebagai putri bangsawan paling berpengaruh se-Kerajaan Virgas. Meski ia bergelimang harta. Meski ia bisa melakukan apa pun sesukanya. Gadis itu menolak semua kemewahan itu. Ia tidak mau hidup menggantikan Lethisa Xylia Wesley. Bukan karena putri kesayangan Keluarga Wesley itu dicap sebagai wanita kejam, jahat, dan tidak beretika oleh para bangsawan lain. Bukan karena gadis yang ia gantikan ber-notabene sebagai tokoh antagonis. Persetan soal itu! Lethisa tidak peduli. Alasannya hanya satu. Karena yang ia inginkan hanya lah ... kematian. . . Start : 16-01-2023 End : 25-08-2023 . . Highest Rank: 23.03.2023 - #1 Villainess 25.04.2023 - #1 Klasik 25.04.2023 - #3 Transmigrasi 26.04.2023 - #3 Fiksi Umum 19.03.2023 - #7 Villain 03.03.2023 - #7 Kingdom 27.02.2023 - #8 Fiksi Sejarah 26.02.2023 - #8 Fantasy 22.02.2023 - #8 Kerajaan 26.06.2023 - #1 Prince 26.06.2023 - #3 Pangeran
Turnamen Mentari | Seri 1 | END oleh Karasmara
Turnamen Mentari | Seri 1 | END
Karasmara
  • Membaca 704,319
  • Suara 149,274
  • Bagian 68
Di dunia di mana kekuatan magis hanya didapatkan bila melakukan kontrak dengan para dewa, kedatangan Pemagis Murni, seorang yang memiliki magis tanpa kontrak sudah diramalkan. Karena kemampuannya sebagai Pemagis Murni, adik Ree diculik dan dipaksa mengikuti Turnamen Mentari. Ree pun mengejar Andreas hingga ke Turnamen Mentari. Tetapi kedatangannya di turnamen kuno itu justru mengupas masa lalu Ree perlahan-lahan. Ini bukanlah cerita mengenai Pemagis Murni yang diramalkan. Ini adalah cerita Ree berusaha untuk melawan ramalan itu dan takdirnya sendiri. "Jangan biarkan siapapun menjadi dalang akan hidupmu. Kau harus menjadi dalang utama." "Berlari dari takdir, maka kau akan dikejar. Berlari dari dirimu sendiri, maka kau akan kehilangan. Berlari dari keduanya, kau tidak akan bertahan." ___________________________________________ I OWN THE COVER Copyright @Karasmara est. 20 Mei 2020
UNDER SUN ✓ oleh SHEACOUNTRY
UNDER SUN ✓
SHEACOUNTRY
  • Membaca 1,072,042
  • Suara 172,019
  • Bagian 38
[ 𝐟𝐞𝐚𝐭𝐮𝐫𝐢𝐧𝐠 𝐣𝐚𝐞𝐡𝐲𝐮𝐧 ; 𝐜𝐨𝐦𝐩𝐥𝐞𝐭𝐞𝐝 ] Pada tahun 1978, Jea harus bertemu dengan sosok kriminal gila bernama Jeffrey yang telah membunuh 14 warga sipil Minnesota. Tidak hanya itu, Jea kemudian harus hidup bersama Jeffrey setelah status budak merengut kebebasan harga dirinya dengan paksa. he was the best of times, the worstest crime. *** ⌈ 𝐜𝐨𝐧𝐭𝐞𝐧𝐭 𝐰𝐚𝐫𝐧𝐢𝐧𝐠 ⌉ dealing with rape, human trafficking, physical and mental abuse, violance, death, sexual contents, mental illnesses such as PTSD, and etc. not be suitable enough for minors. ©𝗼𝗿𝗶𝗴𝗶𝗻𝗮𝗹𝗹𝘆 𝗯𝘆 𝘀𝗵𝗲𝗮𝗰𝗼𝘂𝗻𝘁𝗿𝘆 𝗼𝗻𝗹𝘆 𝗼𝗻 𝘄𝗮𝘁𝘁𝗽𝗮𝗱
THRONE - The Real Of The King oleh Sae-ssi
THRONE - The Real Of The King
Sae-ssi
  • Membaca 1,064,582
  • Suara 99,847
  • Bagian 55
Ia adalah pemilik takhta yang sesungguhnya. Ia pemuda terhebat satu dalam seratus tahun yang diimpikan setiap wanita. Ia mampu mengendalikan dunia seakan membalik telapak tangannya. Ia lah penguasa sebenarnya yang mengendalikan pertarungan dan kejatuhan. Ia adalah pengganti pemilik takhta yang sesungguhnya. Ia gadis tercantik satu berbanding seribu lainnya yang diimpikan setiap pemuda. Ia lah penanggung semua kesalahan dan ketidaksukaan. Di tengah berbagai intrik, pertarungan, perselisihan, dan pembalasan dendam, dua takdir hidup berbeda justru ditarik dalam satu benang yang sama. Mereka adalah Shuan Greer & Irish Liht Fantasy - Romance by Sae Cr . 2018
The Crown Prince's Fiancee (TAMAT) oleh Viellaris_Morgen
The Crown Prince's Fiancee (TAMAT)
Viellaris_Morgen
  • Membaca 2,041,611
  • Suara 285,017
  • Bagian 152
(Series 1 Easter : Season 1 dan 2 sampai Ending) // SUDAH TERBIT Tersedia juga di Aplikasi ® Fizzo ® Hinovel ® GoodNovel ® Kubaca Attention please : DIHARAP UNTUK TETAP MEMBACA SETIAP CATATAN DARI AUTHOR PADA AWAL DAN AKHIR CHAPTER. FOLLOW DULU SEBELUM LANJUT BACA. Thank you Raeliana terbangun sebagai pemeran pembantu di novel yang pernah dibacanya. Kemudian ia sadar, ini adalah hidup keduanya dan ia harus menjalaninya. Menghindari akhir tragedi seperti di novel. Termasuk menghindari sang tokoh utama, Pangeran Ein La Alger Easter. Lalu entah apa yang terjadi, tiba-tiba kehidupan yang Raeliana jalani berubah dan tidak sesuai dengan isi novel. Pangeran yang seharusnya jatuh cinta pada Roseline malah berbalik tertarik pada Raeliana. Raeliana berjuang menyelamatkan hidupnya dari tragedi akhir novel dengan menghindari berurusan dengan Ein. Bisakah Raeliana melakukan itu, sementara Kaisar sudah memilihnya sebagai tunangan pangeran? Lantas, apa yang membuat kisah novel melenceng dari aslinya? #1 in Lightnovel (25-04-2022) #1 in WIAIndonesia (17-07-2020) #1 in Princess (04-08-2020 - 29-09-2020) #1 in Random (08-10-2020) #1 in writteninaction (10-10-2020) #1 in Kingdom (06-11-2020) #1 in Drama (17-11-2020) #1 in Prince (19-11-2020) #1 in Shoujo (24-12-2020) #1 in Teenlit (27-07-2023) . . Original Story by Viellaris Morgen Selasa, 12 November 2019
I'm The Villainess [END] [KUBACA] oleh Lyvia_May
I'm The Villainess [END] [KUBACA]
Lyvia_May
  • Membaca 5,038,270
  • Suara 155,516
  • Bagian 13
[Réincarnation Series #1] #1 - Humor dan 1# - Fantasi Kalian membenci peran pelakor, penjahat, pembunuh, dan seseorang licik yang menghalalkan segala cara demi mencapai tujuannya? Iya, karakter novel seperti itu memanglah seperti sampah yang menganggu kebahagiaan orang lain. Setidaknya aku sempat berpikir seperti itu sebelum akhirnya aku menyesali pemikiran kekanak-kanakanku itu. Karena apa? Karena... Sialnya! Aku malah masuk kedalam novel tersebut lalu mendapat peran sebagai karakter yang paling kubenci. Demi selamat dan hidup tentram di kehidupan ini, aku memutuskan untuk mengadopsi anak yang dimasa depan nanti akan mendapatkan gelar orang terkuat di dunia dan akan kugunakan dia untuk melindungiku. Ya, meskipun anak angkatku itu lebih tua tiga tahun dari diriku, tapi tak ada hukum yang melarang ibu angkat untuk lebih muda dari anaknya bukan. Tetapi! Kenapa anak ini begitu durhaka! Bisa-bisa aku mati duluan karena darah tinggi dibandingkan dengan di eksekusi mati. Oh, Tuhan lindungilah hamba-Mu yang menyedihkan ini. ===== "Apa yang kau lakukan ibu?" "Aku sedang mencari calon mantuku." "Calon mantu?" "Iya." "Calon mantumu ada di depanku, ibu." "Hah!? Tapi depanmu itu kan aku?" ===== Status: Terbit Tapi tenang saja karena part masih lengkap semua ya ♡ 1# Humor (070920) 1# Fantasi (190820) 1# Comedy (250820) 1# Isekai (060720) 1# Child (060720) 1# Manhwa (110720) 1# Cute (280721) Seri pertama 'Réincarnation' Karya asli saya, bukan novel terjemahan. √ First Chap: 13 June 2020 Last: 21 July 2020 Rate: 15+ © Copyright 2020 by Lyvia_May Romance - Comedy - Family life - Fantasy
ICARUS HAS FALLEN ✓ oleh SHEACOUNTRY
ICARUS HAS FALLEN ✓
SHEACOUNTRY
  • Membaca 2,820,771
  • Suara 343,166
  • Bagian 48
[ wattys 2020 award winner in historical fiction ] [ 𝐜𝐨𝐦𝐩𝐥𝐞𝐭𝐞𝐝; telah terbit bersama Marchen ] Memegang label sebagai intelijen Amerika Serikat, Lana yang tengah menjalani misi rahasia dengan memalsukan identitas untuk mengeruk informasi di Jerman tidak pernah menduga bahwa ia akan menarik perhatian seorang petinggi musuh negaranya sendiri, Jeffrien von Aler, selaku salah satu jajaran Jenderal Jerman dalam masa kepemerintahan sang diktator Hitler. Pria itu dikenal luas telah berhasil meruntuhkan sebagian besar hasil jajahan Jerman di bawah kakinya dengan segudang kejeniusan beserta eksekusi mematikan. Namun ketimbang seluruh perempuan di seantero wilayah Jerman yang memujanya, tiada yang pernah menyangka jika sang Jenderal Berdarah Dingin justru menginginkan Lana, perempuan yang harus ia bunuh. [ Beberapa bab dalam cerita sudah di unpublished ] [ the first book of Folklore: Allegory Serial ] *** ⌈ 𝐜𝐨𝐧𝐭𝐞𝐧𝐭 𝐰𝐚𝐫𝐧𝐢𝐧𝐠 ⌉ Dealing with death, war, physical abuse, racial violance, and etc. Be wise. R15+. ©𝗼𝗿𝗶𝗴𝗶𝗻𝗮𝗹𝗹𝘆 𝗯𝘆 𝘀𝗵𝗲𝗮𝗰𝗼𝘂𝗻𝘁𝗿𝘆 𝗼𝗻𝗹𝘆 𝗼𝗻 𝘄𝗮𝘁𝘁𝗽𝗮𝗱
The Major oleh duskintherain
The Major
duskintherain
  • Membaca 940,918
  • Suara 127,117
  • Bagian 28
[AVAILABLE ON GRAMEDIA & ONLINE BOOKSTORES] The first book before The Monarch's Vagary and Death Hymn of The Siren. Battlefield. His life belongs to the battlefield. A skilled swordsman and marksman, Jeffrey Dryomov, sang Mayor Jenderal yang mereka kenal sebagai "the coldblooded executor". Seluruh perang yang dipimpin dalam naungannya selalu memiliki hasil akhir yang absolut: kemenangan. Kekuasaan? Kekayaan? Darah bangsawan? Jeffrey memiliki semua dalam genggamannya. Little did they knew, Jeffrey adalah seorang vampir dari kalangan alpha yang telah hidup ratusan tahun dengan 'memakan' seorang manusia hingga akhir hayat mereka. Lalu hadir seorang gadis yang dibeli ajudannya dari seorang pelaku human trafficking dalam sebuah forum transaksi gelap, yang bahkan tidak memiliki nama, ataupun keluarga. "Mulai sekarang, namamu adalah Elaine. Kamu akan menggunakan nama belakang saya, Dryomov. Elaine Dryomov. Itu identitasmu." Dan tak pernah diprediksi olehnya, bahwa kehadiran seorang gadis yang dinamainya Elaine itu, akan sepenuhnya mengobrak-abrik hidup dan ketenangannya. "𝑰𝒇 𝒕𝒉𝒂𝒕 𝒎𝒂𝒏 𝒓𝒆𝒑𝒓𝒆𝒔𝒆𝒏𝒕 𝒕𝒉𝒆 𝒘𝒊𝒏𝒕𝒆𝒓, 𝒕𝒉𝒆𝒏 𝒔𝒉𝒆 𝒊𝒔 𝒕𝒉𝒆 𝒔𝒑𝒓𝒊𝒏𝒈 𝒕𝒐 𝒉𝒊𝒔 𝒄𝒐𝒍𝒅 𝒅𝒂𝒚𝒔." ------------------------------ Ladies and Gentlemen, I present to you, my second work: 𝐓𝐡𝐞 𝐌𝐚𝐣𝐨𝐫. est. August 18th, 2019. fin. March 14th, 2020. #1 on War ( 090320 ) #1 on historicalromance ( 090720 ) #2 on Fantasi ( 180720 ) #1 on jungjaehyun ( 110121 ) #1 on Vampire ( 150121 ) #1 on Vampir ( 150121 ) #1 on fiksipenggemar ( 180421 ) #2 on military ( 230921 ) #2 on fiksipenggemar ( 311021 ) #4 on Jaehyun ( 011121 ) #4 on Jaehyunnct ( 021121 )
The Lucifer Prince Who Fell For Me oleh Dekdi_A
The Lucifer Prince Who Fell For Me
Dekdi_A
  • Membaca 2,938,886
  • Suara 463,609
  • Bagian 42
[SELESAI PART LENGKAP] [TERSEDIA DI TOKO BUKU] Gracia Walson adalah seorang gadis menyedihkan. Sejak lahir, ia memiliki kelainan jantung yang membuatnya tidak bisa bersosialisasi. Ia tidak bisa merasakan bangku sekolah, dan hidup dengan bantuan alat penopang jantung. Harapannya adalah sembuh dan bisa hidup seperti manusia pada umumnya. Namun, di usianya yang ke 25 tahun, Gracia malah menghembuskan napas terakhir dengan kondisi memeluk sebuah novel teenlit yang berjudul "The Lucifer Prince Who Fell For Me." Dengan air matanya yang mengering, Gracia memohon sebuah kehidupan yang sehat dan bahagia. Tanpa diduga, Gracia malah terbangun di sebuah rumah megah dengan wujud seorang remaja yang begitu cantik. Remaja tersebut bernama Grace Nata Weldon, seorang tokoh antagonis di novel The Lucifer Prince Who Fell For Me. Ia perempuan sosiopat yang diumpati untuk mati. Takdirnya adalah dibunuh oleh karakter utama, Jeno Narenth Felipe. Dekdi A, 2020
The Monarch's Vagary oleh duskintherain
The Monarch's Vagary
duskintherain
  • Membaca 480,952
  • Suara 71,009
  • Bagian 23
[AVAILABLE ON GRAMEDIA & ONLINE BOOKSTORES] The second book after The Major, and before Death Hymn of The Siren. She never knows that what she wrote, is alive. Gadis itu tidak pernah tahu bahwa segala yang ditulisnya ternyata melahirkan semesta baru. Seo Hae In, seorang penulis terkenal asal Korea Selatan yang baru saja meluncurkan novel terbarunya dan akan segera diangkat dalam sebuah serial drama, justru harus terlibat dalam sebuah kecelakaan yang menewaskan nyawanya. Detik berikutnya saat gadis itu membuka mata, Seo Hae In justru terbangun menjadi salah satu karakter paling menyedihkan bernama Avadiéra Everleigh dalam novel yang ia tulis sendiri: The Monarch's Vagary. Memulai sebuah kehidupan baru yang ia jalani setelah kematiannya, Avadiéra seharusnya berakhir terbunuh secara tragis. Tapi mungkin, kehadiran dirinya sebagai Sang Penulis dalam kisah itu akan membawanya pada akhir yang lain. "This tale is, about rewriting the afterlife that the universe has given to me." ------------------------------ Ladies and Gentlemen, I present to you, my third work: 𝐓𝐡𝐞 𝐌𝐨𝐧𝐚𝐫𝐜𝐡'𝐬 𝐕𝐚𝐠𝐚𝐫𝐲. est. April 4th, 2020. #2 in Jeno - 210211 #3 in myth - 210824 #3 in mythology - 210824 #1 in monarch - 210824 #2 in classic - 210929 #3 in fiksisejarah - 211018