Posesif, bucin, obsession
124 stories
Oh! My Cold Girl (TAMAT) by saskavirby
saskavirby
  • WpView
    Reads 10,300
  • WpVote
    Votes 1,394
  • WpPart
    Parts 52
Dita dan Diana, mereka kembar identik dengan karakter yang berbeda 180°. Sesuatu terjadi dan mengharuskan Diana berperan sebagai Dita untuk menggantikannya bersekolah. Terlibat kasus kekerasan dan kisah kasih dengan siswa pentolan sekolah. Juga sebuah rahasia yang tidak seharusnya ia ketahui. Bagaimana Diana menghadapi harinya ketika satu persatu masalah menghampirinya? Bagaimana Diana menghadapi siswa yang menjadi incaran saudarinya? Serta bisakah Diana menjalani kisah hidupnya sendiri?
Silently Obsessed [END] by QueenBells26
QueenBells26
  • WpView
    Reads 2,374,868
  • WpVote
    Votes 127,686
  • WpPart
    Parts 59
Aurora harus memilih: melawan Lucas atau tenggelam dalam cintanya yang menyakitkan. [21+] THIS IS A DARK ROMANCE STORY! Aurora Hanaya Atmaja adalah seorang gadis yang gemar membaca novel bergenre dark romance. Ia menyukai sensasi getir yang datang dari kisah-kisah penuh luka, rahasia, misteri, dan obsesi. Novel-novel dark romance adalah pelariannya, dunia di mana cinta dan bahaya bercampur menjadi satu, menciptakan adrenalin yang mendebarkan. Namun, tak pernah ia sangka bahwa hidupnya sendiri akan berubah menjadi salah satu kisah itu. Lucas Eremias Klanvi, pria dengan tatapan sedingin malam tanpa bintang, datang seperti badai dalam kehidupannya. Aurora tak menyadari sejak kapan rantai tak kasat mata yang diciptakan pria itu mulai melingkari dirinya. Semua berjalan begitu halus, begitu tersembunyi. Hingga perlahan kehidupannya mulai berubah... --- "Aku ingin tahu segalanya tentang dia. Kemana dia pergi, apa yang dia fikirkan, siapa yang membuatnya tertawa. Aku ingin menjadi satu-satunya dunia yang dia lihat, satu-satunya nafas yang dia hirup. Namun, di dalam ketakutan kehilangan, aku menyadari bahwa aku tak lagi mencintainya dengan bebas, melainkan dengan rantai yang ku ciptakan sendiri." ~ Lucas Eremias Klanvi 🏅# 1 Romantic-Thriller [2025] 🏅# 1 Black flag [2025] 🏅# 2 Cinta [2025] 🏅# 1 Popular [2025]
ALUNA : Transmigrasi Cegil by Dhanvi_Hrieya
Dhanvi_Hrieya
  • WpView
    Reads 225,914
  • WpVote
    Votes 19,288
  • WpPart
    Parts 48
𝐀𝐥𝐮𝐧𝐚 𝐂𝐚𝐥𝐢𝐬𝐭𝐚 nyaris mati tenggelam di kolam renang dan saat matanya terbuka, ia mulai menyadari jika dunianya yang sekarang hanyalah dunia novel fiksi. Ia terbangun sebagai karakter figuran dalam sebuah novel 𝚝𝚑𝚛𝚒𝚕𝚕𝚎𝚛-𝚛𝚘𝚖𝚊𝚗𝚌𝚎 yang pernah ia bacanya. Sialnya lagi, Aluna bukan siapa-siapa hanya pemeran kecil yang dikenal sebagai biang kerusuhan. Tapi apa jadinya saat ia mulai menyadari, ulah kecilnya mengacaukan alur cerita? Dalam usahanya untuk memperbaiki kesalahan dan bertahan hidup di dunia yang bukan miliknya, Aluna justru menarik perhatian empat karakter pria berbahaya. 𝐆𝐚𝐯𝐢𝐧𝐨, si obsesif yang tak bisa membedakan cinta dan obsesi. 𝐊𝐚𝐢, si manipulatif yang pandai bermain peran. 𝐉𝐚𝐲𝐝𝐞𝐧, si red flag yang sulit ditebak-beracun tapi memikat. Dan 𝐒𝐞𝐛𝐚𝐬𝐭𝐢𝐚𝐧, ketua geng motor yang haus kendali. Dunia novel mulai runtuh. Alur cerita berubah liar. Aluna jadi buruan. Kini, hanya ada dua pilihan: kabur atau menghadapi mereka satu per satu.
Hello, Miawmi! by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 5,587,817
  • WpVote
    Votes 518,525
  • WpPart
    Parts 58
#KKNSeries2 Ketika hubungan Yash dan Sabine berakhir, mereka berhasil menyelesaikan segalanya dengan rapi. Kecuali satu hal, tentang hak asuh Ivy, seekor kucing putih yang sepakat mereka adopsi. Setelah negosiasi panjang dengan ego yang sulit dikendali, lahirlah satu perjanjian yang terdengar aneh tapi disetujui : Ivy akan diasuh bersama, bergiliran seminggu sekali. Di tengah kesibukan menangani klien, sidang, dan urusan kantor hukum yang tidak ada henti, Sabine dan Yash harus rutin bertemu untuk bertukar makanan Ivy, lengkap dengan drama kecil, teguran pasif-agresif, dan tatapan lama saat keduanya saling bicara. Namun perlahan, keduanya mulai menyadari, yang belum selesai bukan hanya soal hak asuh Ivy, melainkan segala hal di antara keduanya yang tidak pernah lagi mereka akui. 28/06/25
KALINDRA  by Dinda_Lilis56
Dinda_Lilis56
  • WpView
    Reads 2,795,546
  • WpVote
    Votes 86,792
  • WpPart
    Parts 84
"Om jangan Nikah sama geya, body geya kecil, nggak bakal nafsu deh" -geya zafa Argadana "Makanya saya nikahin, nanti saya gedein biar saya nafsu" -Kalindra argantara ****** Geya zafa Argadana-gadis manis yang di kenal ceria, penurut, dan kalem, tak heran jika banyak yang menyukai nya, gadis keturunan Argadana itu memiliki paras dewi, hampir semua orang mengenal nya tak ada kekurangan di diri gadis itu, kecantikan, keluarga, harta, tahta, populer, pintar, semua nya sudah ada di dirinya ________________________________ Sayangnya.... hari itu ia di hancurkan dua kenyataan pahit, dan memilih tinggal di London tempat opa dan Oma nya tinggal, tapi kedatangannya di Sana menarik perhatian seseorang, dia... kalindra putra argantara lelaki misterius, yang memiliki paras tampan, sayangnya kesialan atau keberuntungan dari mana, gadis itu harus menerima kenyataan bahwa dirinya di jodohkan dengan pria itu ******* "Om jangan lupa ya, kita hanya terikat perjodohan konyol, aku mau pernikahan ini Hanya bertahan satu tahun aja, setelahnya kita pisah" "Ngomong gitu lagi saya hamili kamu " "Anj-" "Ngomong kasar, saya minta dada kamu" "Shitt" Akankah geya menerimanya? Atau akan tetap menolak, karena trauma dengan masa lalu? Baca kelanjutannya yuk Rekomendasi banget Author: dinda_lilis
Love Hate [END] by AloisiaTherin
AloisiaTherin
  • WpView
    Reads 12,716,300
  • WpVote
    Votes 631,713
  • WpPart
    Parts 54
"Saya nggak suka disentuh, tapi kalau kamu orangnya, silahkan sentuh saya sepuasnya, Naraca." Roman. *** Ada satu rumor yang tersebar, kalau siapapun yang mendekati Roman, keesokan harinya mereka akan lenyap tanpa jejak. Berita itu berhasil membuat Naraca tertarik pada pria yang memiliki tatapan dingin dengan hoodie hitam yang selalu melekat di tubuhnya. Naraca sudah mendapat peringatan tegas dari kakak dan sahabatnya untuk tidak mendekati pria misterius itu, tapi masalahnya dia melihat Roman sebagai sosok yang berbeda. Sifat tidak tersentuh yang pria itu miliki berhasil membuat Naraca ingin memiliki pria itu. Naraca membuat sebuah rencana kecil. Dimulai dari menyewa tempat tinggal di samping unit apartemen Roman, kemudian mengusik hari-hari pria itu dengan segala kecerobohannya, dan yang terakhir adalah memperkenalkan Roman pada sebuah sentuhan yang akan membuat pria itu tergila-gila padanya. "Dia tak tersentuh, tapi kalau sama gue- dia akan selalu haus dengan sentuhan itu." 17+ be wise!
TRAP...! ✔ [ END ] by IraAL-F
IraAL-F
  • WpView
    Reads 1,781,749
  • WpVote
    Votes 108,004
  • WpPart
    Parts 104
#1 - Mystery / Thriller (20 Jan '18) #3 ( 18 Des '17 ) #6 ( 13 Des '17 ) TRAP...! ( Dark Romance, Psycho, Mystery, Thriller) Follow dulu sebelum baca cerita, karena sebagian diprivat. ~•● Sinopsis ada di part awal cerita ini ●•~ _6 Okt '17_ © Hak cipta dilindungi undang-undang
Ken & Cat (END) by ngopimulu
ngopimulu
  • WpView
    Reads 9,123,186
  • WpVote
    Votes 848,169
  • WpPart
    Parts 53
Catrionna Arches dipaksa menikah dengan jenderal militer kerajaan, Kenard Gilson. Perjodohan yang telah dirancang sejak lama oleh kedua ayah mereka membuat Catrionna tak bisa menolaknya. Tetapi, rumor yang beredar luas di seluruh negeri bahwa sang jenderal militer berwajah buruk rupa karena seringnya bertugas di medan perang membuat Catrionna berencana untuk kabur di hari pernikahannya. [Bukan Novel Terjemahan] Mei-Desember © Copyright 2021
Male Lead's Ex by apelijofav
apelijofav
  • WpView
    Reads 1,461,250
  • WpVote
    Votes 109,760
  • WpPart
    Parts 55
(⚠️Harsh word) Clara menjalani kehidupan yang memuakkan baginya. Kehidupan ketiga. Ia kembali kepada kehidupan pertama nya yang jika diibaratkan sebuah novel, Ia menjadi tokoh antagonis utama. Kehidupan pertamanya berakhir sangat tragis dengan kematian ditangan orang yang paling Ia cintai. kemudian Tuhan memberinya kesempatan untuk kembali hidup di kehidupan kedua. Kehidupan kedua Ia lalui dengan cukup baik, seolah menebus semua perlakuannya di kehidupan sebelumnya. ya, Ia pikir kali ini Ia bisa bahagia, namun saat selesai merayakan pesta sehabis wisuda, gadis itu mengalami kecelakaan yang membuat nyawanya terenggut. Ia kira, kali ini berhenti. Ia kira, kehidupannya benar-benar berhenti dan Ia akan pergi ke akhirat, namun siapa sangka Ia malah terbangun di raga Clara di kehidupan pertamanya? Kira-kira apa yang akan dilakukan oleh Clara di kehidupan kali ini? ⚠️ mengandung kekerasan, self harrasment and suicidal Start: 02-08-2025 End : 03-10-2025
[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri? by AstrieAnggita
AstrieAnggita
  • WpView
    Reads 6,072,124
  • WpVote
    Votes 343,654
  • WpPart
    Parts 58
Rinea menyadari bahwa dunia yang ia tinggali selama ini ternyata dunia novel, yang mengisahkan tentang ketua geng motor SMA dan juga gadis baik hati polos pujaan hatinya. Sementara Rinea, hanya pemeran figuran saja, yang akan berakhir bunuh diri karena tidak tahan perlakuan kejam oleh keluarga angkatnya. Bertekad mengubah takdirnya, justru Rinea malah bertemu dengan Exel, antagonis pria dalam novel. Awalnya hanya menjadi nanny di apartemen Exel saja, tapi kenapa tiba tiba sang antagonis melamarnya? **** Exel bergabung dengan geng motor bukan demi popularitas, melainkan untuk mencari pembunuh kakak kandungnya. Namun pertemuannya dengan seorang gadis cantik berbakat luar biasa membuat semua rencananya kacau. Ia mencoba mencari celah... dan menawarkan pernikahan palsu. Tapi benarkah itu hanya sekadar tipu daya?